Dulquer Salmaan, aktor India yang mengawali debut aktingnya dengan berperan dalam film Second Show tahun 2012. Kini, aktor kelahiran 28 Juli 1986 itu telah membintangi sejumlah film India beragam genre.
Nah, penasaran film apa saja yang sudah dibintanginya? Dari Kammatti Paadam hingga Sita Ramam, berikut empat film India terbaik yang dibintangi Dulquer Salmaan.
1.Charlie (2015)
Film ini menceritakan tentang kisah cinta Charlie (Dulquer Salmaan) dan Tessa (Parvathy Thiruvothu). Charlie ialah sosok pemuda yang gemar bepergian serta percaya pada pentingnya menikmati hidup sepenuhnya. Dia menganggap hidup sebagai perayaan dan mencoba membawa kebahagiaan dalam kehidupan orang-orang disekitarnya. Sementara Tessa adalah seorang seniman grafis yang memiliki pandangan sensitif terhadap kehidupan.
2.Kammatti Paadam (2016)
Kammatti Paadam berkisah tentang Krishnan (Dulquer Salmaan) yang bekerja di Mumbai sebagai petugas keamanan. Krishnan telah lama menjauh dari keluarga dan teman-temannya di Kerala. Suatu hari, ia menerima telepon dari teman masa kecilnya Ganga (Vinayakan) yang meminta Krishnan untuk kembali ke Kerala. Ganga mengisyaratkan bahwa hidupnya dalam bahaya. Krishnan yang penasaran pun langsung pergi ke Kammattipadam tempat ia dan Ganga tumbuh bersama.
3.Kannum Kannum Kollaiyadithaal (2020)
Kannum Kannum Kollaiyadithaal berkisah tentang Siddharth (Dulquer Salmaan) dan Kallis (Rakshan), dua orang berbakat yang melakukan kejahatan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Mereka berdua sangat pintar sehingga tidak akan pernah mengulangi pola kejahatan yang sama. Siddharth dan Kallis bertemu Meera (Ritu Varma) dan Shreya (Niranjani Ahathian). Mereka pun jatuh cinta dan mulai mengabaikan pekerjaannya. Seiring berjalannya waktu, Siddharth dan Kallis mengetahui kebenaran mengenai kedua wanita itu dalam sebuah kisah epik.
4.Sita Ramam (2022)
Berlatar tahun 1985, Sita Raman berkisah tentang Afreen (Rashmika Mandanna), mahasiswa Pakistan yang melanjutkan pendidikan di London. Afreen tak menyukai hal apa pun yang berkaitan dengan India. Kemudian, ia merusak mobil orang India hingga akhirnya harus membayar sejumlah uang sebagai konpensasi.
Lalu, Afreen pulang ke Pakistan untuk menemui kakeknya, Brigadir Angkatan Darat Pakistan Tariq (Sachin Khedekar). Saat tiba di Pakistan, ternyata kakeknya sudah meninggal dunia. Dalam surat wasiatnya, Tariq meminta Afreen untuk mengantarkan surat kepada Sita Mahalakshmi (Mrunal Thakur). Selanjutnya, film akan menceritakan tentang kisah cinta Letnan Ram (Dulquer Salmaan) dan Sita Mahalakshmi.
Itulah empat film India terbaik yang dibintangi Dulquer Salmaan. Selamat menyaksikan!
Baca Juga
-
Sinopsis One Win, Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho dan Park Jung Min
-
3 Drama China yang Dibintangi William Chan WeTV, Terbaru Ada See Her Again
-
Sinopsis Umi no Chinmoku, Film Jepang yang Dibintangi Masahiro Motoki
-
Sinopsis Drama Check In Hanyang, Dibintangi Bae In Hyuk dan Kim Ji Eun
-
3 Film India Dibintangi Raashi Khanna Tayang 2024, Ada The Sabarmati Report
Artikel Terkait
-
3 Film India Dibintangi Raashi Khanna Tayang 2024, Ada The Sabarmati Report
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
-
Sinopsis Kanguva, Film Action India yang Dibintangi Suriya dan Bobby Deol
-
3 Film India Dibintangi Anupam Kher yang Tayang 2024, Terbaru Ada Vijay 69
-
Shah Rukh Khan Ungkap Perjuangannya Berhenti Merokok Diusia 59 Tahun
Entertainment
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Netflix Umumkan Serial XO Kitty Season 2 yang Siap Tayang pada Januari 2025
-
Rilis 2025, Ji Chang Wook dan Doh Kyung Soo Bintangi Drama The Manipulated
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg
Terkini
-
Motor GP25 Dapat Respons Baik dari Diggia, Terlihat Lima Tahun Lebih Maju
-
Ulasan Komik Three Mas Getir, Tingkah Random Mahasiswa yang Bikin Ngakak
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat