Park Ji Yeon, atau yang lebih dikenal dengan nama panggung Jiyeon ini adalah seorang penyanyi, anggota girl grup T-ara, sekaligus aktris yang cukup diperhitungkan di Korea. Sejak debut aktingnya, aktris kelahiran 7 Juni 1993 ini telah membintangi sejumlah judul drama, beberapa di antaranya adalah sebagai berikut!
1. Next Door Witch J
Door Witch J, yakni drama Korea rilisan tahun 2021 yang mengikuti kisah cinta segitiga antara Seo Je Yi (Park Ji Yeon), Lee Woo Bin dan Lee Tae Kyung.
Ketiganya memulai hubungan rumit tersebut sebagai rekan kerja, Seo Je Yi sebagai kreator konten kecantikan “Next Door Witch J" paling berpengaruh saat itu.
Sementara itu, Lee Woo Bin adalah CEO dari sebuah perusahaan rintisan kosmetik yang produk-produknya diakui oleh Seo Je Yi. Lee Woo Bin diketahui tengah berjuang untuk dekat secara pribadi dengan Seo Je Yi, meski tanpa keterampilan sosial dalam berkencan.
Sedangkan, Lee Tae Kyung adalah direktur perusahaan MCN, yakni agensi yang khusus mengelola konten kreator kecantikan seperti Seo Je Yi. Lee Tae Kyung termasuk tipikal lelaki yang dipuja wanita, ia tinggi dan tampan yang kebetulan juga diam-diam terpikat pada Seo Je Yi.
Di tengah gempuran cinta dari dua orang pria tersebut, Seo Je Yi juga mesti menghadapi Oh Oh Young, kreator konten kecantikan yang dulunya adalah idola bagi Seo Je Yi dan kini memandang dirinya sebagai rival.
2. Imitation
Drama Korea yang dibintangi Park Ji Yeon selanjutnya adalah Imitation! Drama Korea adaptasi webtoon populer satu ini berkisah tentang perjalanan hidup para idola di atas dan di balik panggung industri musik Korea.
Cerita drama ini akan berfokus pada kisah perjalanan karir para member grup K-pop Tea Party, SHAX, Sparkling, serta solois LA LIMA mulai dari audisi, debut, hingga mencapai puncak kariernya.
Drama ini disebut sangat realistis dalam menggambarkan sisi terang dan kelamnya industri musik Korea, lho! Selain dibintangi Park Ji Yeon, drama ini juga dibintangi Jung Ji So, Lee Jun Young, sampai Yunho ATEEZ.
3. I Wanna Hear Your Song
Terakhir, ada I Wanna Hear Your Song, yakni drama Korea rilisan tahun 2019 yang dibintangi Park Ji Yeon dan disutradarai oleh Lee Jung Mi. Drama ini mengusung genre musikal, misteri, komedi, dan romansa.
Berkisah tentang Hong Yi Young (Kim Se Jeong), seorang pemain timpani yang alami gangguan tidur (insomnia) mengkhawatirkan.
Yi Young mulai alami insomnia sejak dirinya menjadi saksi tunggal dari sebuah aksi pembunuhan. Sampailah kemudian ia bertemu dengan Jang Yoon (Yeon Woo Jin), pria yang miliki suara sumbang yang mampu membuat Yi Young tertidur lelap. Sejak saat itulah hubungan unik keduanya dimulai.
Nah, itulah tadi 3 drama Korea yang dibintangi Park Ji Yeon. Selamat menyaksikan!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Film Korea 2025 Beragam Genre yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Ada Mickey 17
-
Ulasan Film The Call, Harga yang Harus Dibayar oleh Para Pengingkar Takdir!
-
Ulasan Better Man, Film Biopik Visioner dengan Eksekusi yang Cerdas
-
Ulasan Film With You in the Future, Saat Jatuh Cinta pada Orang yang Tepat
-
Ulasan Film Hereditary, Kisah Keluarga Diteror Perjanjian Nenek Moyang
Artikel Terkait
-
4 Drama Korea dengan Latar Restoran, Bikin Ngiler dan Baper Sekaligus!
-
Sinopsis The Remarried Empress, Drama Korea yang Dibintangi Shin Min Ah dan Lee Jong Suk
-
4 Drama Korea Bergenre Misteri, Alurnya Tak Bisa Ditebak
-
Fakta Menarik Peran Yook Sung Jae di Drama The Haunted Palace
-
Deretan Rekomendasi Drama Korea Bertema Sageuk, Terbaru The Haunted Palace
Entertainment
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton
-
Bersaing Sengit, Komang dan Qodrat Tembus Dua Juta Penonton di Bioskop
-
Penampilan Jang Wonyoung di Acara Pop-Up Innisfree Tarik Perhatian Netizen: Seperti Peri!
Terkini
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak
-
Benarkah 'Kerja Apa Aja yang Penting Halal' Tak Lagi Relevan?