Wortel adalah salah satu tumbuhan yang seringkali kita konsumsi. Tumbuhan yang mempunyai warna oranye ini juga, bisa diolah dengan berbagai macam masakkan, seperti membuat sop, ditumis, membuat bakwan, bahkan, bisa dibuat jus dan dimakan secara mentah-mentah. Namun, ternyata ketika mengkonsumsi wortel kita juga mendapatkan beribu manfaat untuk kesehatan tubuh kita.
Maka dari itu, berikut ini 5 Manfaat wortel yang bisa kamu dapatkan:
1. Menurunkan risiko kanker
Wortel memiliki kandungan antioksidan berupa karoten dan lipoten. Berdasarkan sebuah penelitian dari The American Journal of Clinical Nutrition. Antioksidan dapat melindungi sel tubuh dari kanker darah dan leukimia.
2. Menurunkan tekanan darah dan melindungi jantung
Kandungan serat, kalium, serta lengkap dengan kandungan likopen, dan berbagai zat gizi pada wortel, dipercaya dapat menjaga tekanan darah agar tetap stabil. Namun, untuk mendapatkan manfaat tersebut dengan mengkonsumsi wortel yang masih segar bukan kalengan.
3. Mencegah kerusakan mata
Wortel mengandung vitamin A yang sangat baik untuk mata. Manfaat tersebut bisa membantu mencegah, glaukoma, katarak, mata minus, rabun dekat dan astigmatisme.
4. Menjaga kesehatan otak
Salah satu manfaat beta karoten pada wortel, yaitu mencegah dampak radikal bebas pada otak. Meskipun jumlahnya kecil, beta karoten pada wortel yang merupakan antioksidan kuat dapat menjaga kesehatan otak atau menghambat penurunan fungsi otak di kemudian hari.
5. Membuat kulit lebih sehat
Wortel mengandung vitamin C pada wortel dapat mendorong pembentukan kolagen sejenis protein yang penting untuk memperbaiki jaringan kulit.
Itulah lima manfaat yang bisa kamu dapatkan jika mengkonsumsi wortel. Namun, perlu diperhatikan ketika mengkonsumsi wortel sebaiknya secukupnya saja. Jangan berlebihan, sewajarnya saja.
Karena, jika dikonsumsi terlalu banyak beta karoten pada wortel dapat membuat kulit tampak kekuningan. Kelebihan vitamin A juga dapat menyebabkan keracunan, apalagi jika ditambah kamu juga memakan obat-obattan berbasis vitamin ini, yaitu isotretinoin. Terkadang juga dapat menimbulkan alergi jika dikonsumsi dalam jumlah banyak.
Maka dari itu, ada baiknya makanlah wortel sewajarnya saja. Atau jika mempunyai hal lain, kamu bisa menanyakan kepada ahlinya atau dokter. Semoga bermanfaat, ya.
Sumber:
https://www.google.com/hellosehat.com/nutrisi/fakta-gizi/manfaat-wortel-bagi-tubuh/%3famp=1
Baca Juga
Artikel Terkait
-
3 Sunscreen Mengandung Vitamin C Ampuh Bikin Wajah Cerah, Harga Rp30 Ribuan
-
3 Lip Serum yang Mengandung Vitamin C, Ampuh Mencerahkan Warna Bibir Gelap
-
5 Rekomendasi Lip Mask dengan Kandungan Vitamin C untuk Mencerahkan Bibir
-
3 Serum Vitamin C Best Seller di Olive Young Korea Ampuh Pudarkan Dark Spot
-
3 Produk Pyunkang Yul Mengandung Vitamin C, Bikin Wajah Cerah Bebas Kusam
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Ulasan Buku Period Power, Meningkatkan Produktivitas Saat Datang Bulan
-
Pedasnya Nendang, Icip Kuliner Cabe Ijo yang Bikin Ketagihan di Kota Jambi
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
3 Pemain Debutan yang Dipanggil STY ke Timnas untuk AFF Cup, Siapa Saja?