Pebulutangkis tunggal putra Chinese Taipei, Chou Tien Chen berhasil menjadi sorotan di sepanjang pergelaran Daihatsu Indonesia Masters 2022. Daihatsu Indonesia Masters 2022 sendiri diselenggarakan di Istora Senayan, Jakarta mulai 7-12 Juni 2022.
Nama Chou Tien Chen sering kali menjadi trending di berbagai media sosial, usai aksi serunya di Indonesia Masters 2022 beredar. Dilansir dari siaran langsung pertandingan Indonesia Masters 2022, Chou Tien Chen terlihat menyukai suasana para pendukung di Istora Senayan.
Dalam video singkat yang beredar di sosial media, terutama Twitter, Chou Tien Chen mengayunkan raket dengan penuh keceriaan di saat pemanasan dan usai pertandingan.
Setiap ayunan raket Chou Tien Chen, para penonton meneriakkan 'ea ea ea' secara terus menerus. Hal tersebut lantas membuat pebulutangkis asal Chinese Taipei, Chou Tien Chen tersenyum mendapatkan perlakuan unik.
Chant 'ea ea' sendiri memang telah lama dikenal di kalangan para penggemar bulutangkis Indonesia, chant tersebut dinilai khas dan melekat dengan Istora.
Chou Tien Chen bahkan mengapresiasi dukungan para penggemar Indonesia yang menyorakinya menggunakan chant 'ea ea' dengan melayangkan senyuman manisnya serta mengacungkan jempol ke arah tribun penonton.
Mengenal sosok Chou Tien Chen, berikut merupakan profil singkatnya:
- Nama Lengkap : Chou Tien Chen
- Nama Punggung : Chou TC
- Tempat Lahir : Kota Taipei, Chinese Taipei
- Tanggal Lahir : 8 Januari 1990
- Orang Tua: Chou Tsai-fa, Liu Tsui-lien
- Tinggi Badan : 180 cm
- Berat Badan : 78 kg
- Pegangan Raket : kanan
- Peringkat BWF terkini : 4 (dilansir dari aplikasi resmi BWF, aplikasi Badminton4u)
- Peringkat BWF tertinggi : 2 (dilansir dari aplikasi resmi BWF, aplikasi Badminton4u)
- Prestasi terbaik: Runner-Up YONEX French Open 2021, Runner-Up YONEX All England Open 2020, Juara YONEX Chinese Taipei Open 2019, Juara Thailand Open 2019 (dilansir dari aplikasi resmi BWF, aplikasi Badminton4u)
Itulah dari profil singkat dari Chou Tien Chen, pebulutangkis Chinese Taipei yang jadi sorotan di pergelaran Daihatsu Indonesia Masters 2022 yang diselenggarakan di Istora Senayan, Jakarta pada 7-12 Juni 2022.
Tag
Baca Juga
-
All England 2025, Peluang Tunggal Putra Sabet Gelar Juara Bertahan?
-
Mundur All England, Anthony Ginting Terancam Keluar Top 20 Dunia
-
Deretan Film Terbaik Junior Roberts, Terbaru Bareng Adhisty Zara di Jepang!
-
Pemain Kelas Atas, Viktor Axelsen Buat Kejutan di German Open 2025
-
Kesempatan Dua Turnamen Super 300, PBSI Justru Tarik Mundur Verrel/Pitha
Artikel Terkait
-
Kegagalan di BAC 2025, Taufik Hidayat: Fasilitas Ada, Apa Sih yang Kurang?
-
Pelatnas PBSI Lakukan Rotasi Pelatih, Alasan Kesehatan Jadi Pemicu
-
Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025, Kombinasi Atlet Senior dan Junior
-
Kiprah Farikha Sukrotun: dari Kasir Toko Bangunan ke Wasit Final BAC 2025
-
Fakta Menarik BAC 2025, Juara Baru hingga Catatan Minor Indonesia
Hobi
-
Tertarik Bela Timnas Indonesia, Ini Profil Pemain Keturunan Luca Blondeau
-
Timnas Indonesia U-17 Diminta Move on dari Korea Utara, PSSI Rencanakan Agenda Khusus
-
Indonesia Tuan Rumah AFF Cup U-23 2025, Jadi Peluang Kembali Raih Juara?
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
Terkini
-
Mengenal Chika Takiishi, Antagonis Wind Breaker Terobsesi Kalahkan Umemiya
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
Banjir Cameo, 4 Karakter Hospital Playlist Ini Ramaikan Resident Playbook
-
The Help: Potret Kefanatikan Ras dan Kelas Sosial di Era Tahun 1960-an
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei