Alexis Mac Allister menjadi sosok yang berpengaruh bagi Argentina dalam memenangkan trofi Piala Dunia Qatar 2022. Gelandang yang bermain untuk Brighton and Hove Albion di Liga Inggris ini di Piala Dunia Qatar 2022 sukses mencetak 1 assist untuk Ángel Di María saat final melawan Prancis dan 1 gol ke gawang Polandia pada babak 16 besar.
Alexis Mac Allister menjadi pemain Brighton and Hove Albion yang pertama dalam sejarah klub yang menjuarai ajang sekelas Piala Dunia, dimana pemain yang berusia 23 tahun ini seolah mewujudkan impian yang dapat dikatakan tidak akan pernah terjadi bagi sejarah klub Brighton and Hove Albion ada pemainnya yang mampu berkontribusi bagi negaranya untuk menjuarai ajang Piala Dunia.
Tampil gemilang bersama bersama Rodrigo De Paul dan Enzo Fernandez di lini tengah Argentina membuat banyak klub Eropa tertarik ingin merekrutnya pada bursa transfer Januari mendatang, dengan melihat penampilannya selama Piala Dunia Qatar 2022 ini tampaknya Brighton and Hove Albion harus siap siap memberi kontrak baru dengan kenaikan gaji atau memagari nya dengan harga yang mahal kalau tidak mau Alexis Mac Allister pergi begitu saja dengan harga yang tak sesuai dengan harga pasarnya sekarang apalagi sekarang harga pasarnya naik semenjak membantu Argentina merengkuh trofi Piala Dunia ketiga mereka sepanjang sejarah.
Tersiar kabar klub yang jadi peminat Alexis Mac Allister ini adalah Tottenham Hotspur dimana sebenarnya sang pelatih Antonio Conte sudah lama mengincar pemain yang sudah berusia 23 tahun ini dan kebetulan sekali sesuai dengan apa yang diinginkan oleh selera Antonio Conte sendiri dimana Alexis Mac Allister ini mempunyai ketahanan fisik yang kuat untuk bertarung di lini tengah Tottenham Hotspur.
Patut kita nantikan kemana selanjutnya seorang Alexis Mac Allister ini menentukan masa depannya setelah Piala Dunia Qatar 2022 ini berakhir, tentunya Mac Allister sedang menikmati juara Piala Dunia bersama kerabat, keluarga, dan teman temanya baru siap itu dia akan menentukan sikap apakah bertahan di Brighton and Hove Albion atau menerima pinangan dari klub lain.
Video yang kamu lewatkan.
Tag
Baca Juga
-
Sukses Rekrut Enzo Fernandez, Inilah 10 Rekor Pembelian Pemain Termahal Chelsea
-
8 Wakil Indonesia yang Akan Bertanding di Hari Pertama Indonesia Masters 2023
-
Kalahkan Manchester United, Eddie Nketiah Menjadi Bintang Arsenal Dinihari Tadi
-
Kalahkan Viktor Axelsen, Kunlavut Vitidsarn Raih Gelar India Open 2023
-
Manchester United Imbang Lawan Crystal Palace, Inilah 5 Fakta yang Terjadi
Artikel Terkait
-
Sinyal Bahaya untuk Timnas Indonesia, Jepang Diprediksi Panggil Bomber 144 Gol
-
Jepang pun Licik Demi Kalahkan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Pelatih Arab Saudi Jelang Lawan Timnas Indonesia: Situasi Saat Ini Tidak Baik
-
3 Pemain Kunci Timnas Jepang yang Perlu Diwaspadai, Ada Eks-Inter Milan
-
Adu Kuat Jangan Sampai Jebol Duluan, Perbandingan Pertahanan Timnas Indonesia vs Jepang
Hobi
-
3 Pemain Kunci Timnas Jepang yang Perlu Diwaspadai, Ada Eks-Inter Milan
-
Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Jordi Amat Berpeluang Jadi Gelandang?
-
Naturalisasi Kevin Diks Disahkan Rapat Paripurna DPR RI, Ini Harapan PSSI
-
Calvin Verdonk Jadi Bek Kanan di Klub, Bisa Jadi Solusi Bagi Shin Tae-yong di Timnas Indonesia?
-
Meski Targetkan Partai Final di Piala AFF 2024, tapi Pencinta Timnas Tak Boleh Terlalu Berharap
Terkini
-
Sambut Hari Anak Sedunia PBB, Doyoung NCT Donasi Rp1,1 Miliar ke UNICEF
-
3 Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho, Ada Sporty hingga Mendebarkan
-
Indonesia dan Lunturnya Budaya Malu, dari "Jam Karet" hingga Korupsi
-
4 Tips OOTD Rok ala Zara Adhisty yang Girly Abis, Cocok Buat Hangout!
-
TVXQ Resmi Merilis Album Perayaan Debut 20 Tahun di Jepang Bertajuk 'Zone'