Pesepakbola wanita asal Indonesia Zahra Muzdalifah yang kini berkarier dengan klub Cerezo Osaka di Jepang. Ia menjadi pesepakbola wanita pertama Indonesia yang menjadi pemain profesional pertama di negeri sakura tersebut.
Belum lama ini Zahra Muzdalifah disorot lantaran curhat ke media Jepang. Ia membongkar kebobrokan dari sepak bola wanita di Indonesia.
BACA JUGA: Timnas Indonesia Diejek Media Vietnam Gegara Tak Pernah Lolos Piala Asia U-23
Zahra mengungkap jika keputusannya berkarier di luar negeri terkait dengan keadaan sepak bola wanita Indonesia yang tak memiliki liga. Sebab, Liga Sepak Bola Putri Indonesia yang ada telah vakum pasca pandemi.
Oleh karena itu, keputusan bergabung ke klub Jepang adalah pilihan realistis agar skillnya bisa berkembang.
"Tidak ada liga sepak bola wanita di negara saya (Indonesia). Bagaimana saya bisa meningkatkan keterampilan saya tanpa liga?" ungkap Zahra Muzdalifah dikutip dari kanal YouTube WE League, Selasa (5/9/2023).
"Tidak ada kompetisi, hanya berlatih dengan pemain pria. Itu sebabnya saya ingin pergi ke luar negeri," imbuhnya.
BACA JUGA: Erick Tohir Kembali Soroti Kinerja Wasit PSSI: Butuh Wasit Berkualitas
Zahra mengaku sebelum bergabung ke klub wanita Cerezo Osaka, Jepang sempat bermain sepak bola di bawah Inggris selama empat bulan. Sedangkan di Indonesia ia pernah membela Persija Wanita.
Kendati Ketua PSSI telah beralih ke Erick Thohir tetapi kenyataannya masih belum membawa perubahan signifikan untuk Liga Wanita di Indonesia. Maka dari itu, Zahra Muzdalifah berharap dirinya menjadi pembuka jalan bagi pesepakbola putri Indonesia lainnya agar bisa berkarier di luar negeri.
“Saya ingin mengubah sesuatu menjadi lebih baik. Alasan mengapa saya datang ke luar negeri seperti ini adalah untuk membuka pintu dan peluang bagi banyak masyarakat Indonesia untuk bermain di luar negeri," tuturnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
Memperbaiki Kesalahan di Masa Lalu dalam Novel 'Ten Years Challenge'
-
Absen Lawan Australia, Posisi Justin Hubner akan Digantikan Elkan Baggott?
-
Jennie-Lisa, XG, Hingga ENHYPEN Dikonfirmasi Tampil di Coachella 2025
-
Bojan Hodak Sebut Persib Bandung Terbebani 'Juara Bertahan', Ini Alasannya
Artikel Terkait
-
Absen Lawan Australia, Posisi Justin Hubner akan Digantikan Elkan Baggott?
-
Senyum Semringah Calvin Verdonk saat Jadi Bintang Iklan, Sampai Rela Jatuh Bangun
-
Jual Mahal Bela Timnas Indonesia, Begini Perbandingan Skill Miliano Jonathans vs Marselino Ferdinan
-
Momen Haru Eliano Reijnders Siapkan Jersey Nathan Tjoe-A-On yang Hendak Bermain
-
Sikat Arab Saudi, Timnas Indonesia Sejajar dengan Juara 4 Piala Dunia
Hobi
-
Absen Lawan Australia, Posisi Justin Hubner akan Digantikan Elkan Baggott?
-
Bojan Hodak Sebut Persib Bandung Terbebani 'Juara Bertahan', Ini Alasannya
-
Penerus Thom Haye Sudah Dihubungi Agen PSSI, Siap Bela Timnas Indonesia?
-
Motor GP25 Dapat Respons Baik dari Diggia, Terlihat Lima Tahun Lebih Maju
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
Terkini
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
Memperbaiki Kesalahan di Masa Lalu dalam Novel 'Ten Years Challenge'
-
Jennie-Lisa, XG, Hingga ENHYPEN Dikonfirmasi Tampil di Coachella 2025
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
-
Review Buku 'Waktu untuk Tidak Menikah', Alasan Perempuan Harus Pilih Jalannya Sendiri