Menjadi salah satu game yang lumayan populer di dunia, tak mengherankan jika cheat GTA 5 pun turut banyak dicari oleh para pemainnya. Termasuk kode cheat GTA 5 PC. Nah bagi kamu yang juga tengah mencari, kamu bisa menemukannya dalam ulasan mengenai cheat GTA 5 PC di bawah ini.
Fitur cheat GTA 5 bakal membantu pemain dalam menyelesaikan misi serta menawarkan pengalaman bermain yang lebih seru dan menarik.
Namun sayangnya, cheat tersebut tidak dapat digunakan dalam mode online. Cheat hanya berlaku untuk single player saja.
Lantas, kira-kira apa saja kode cheat yang dapat dimanfaatkan saat bermain GTA 5 di PC? Tak pakai lama, yuk langsung simak daftar lengkap cheat GTA 5 PC bahasa Indonesia berikut ini!
Cheat GTA 5 PC untuk Kendaraan
Kode cheat GTA 5 PC untuk menampilkan kendaraan di antaranya adalah sebagai berikut.
- ROCKET: memunculkan PCJ-600
- RAPIDGT: memunculkan Rapid GT
- OFFROAD: memunculkan Sanchez (motor trail)
- BARNSTORM: memunculkan pesawat akrobatik
- FLYSPRAY: memunculkan pesawat penyebar pupuk
- VINEWOOD: memunculkan mobil Limousine
- TRASHED: memunculkan Trashmaster (truk sampah)
- SNOWDAY: memunculkan mobil licin
- BANDIT: memunculkan sepeda BMX
- BUZZOFF: memunculkan helikopter
- HOLEIN1: memunculkan kereta golf
- COMET: memunculkan Comet (mobil sport)
Cheat GTA 5 PC untuk Karakter dan Senjata
Kode cheat GTA 5 PC untuk mengubah karakter dan senjata di antaranya adalah sebagai berikut.
- POWERUP: mengisi kemampuan secara instan
- GOTGILLS: berenang dengan cepat
- CATCHME: berlari dengan cepat
- PAINKILLER: kekebalan selama 5 menit
- HOTHANDS: tinjuan super
- HOPTOIT: loncat super
- JRTALENT: memilih semua karakter yang ada
- TURTLE: nyawa dan armor full
- LIQUOR: mode mabuk
- LAWYERUP: level pengejaran polisi terendah (bintang 1)
- FUGITIVE: level pengejaran polisi tertinggi (bintang 5)
- FLOATER: gravitasi bulan
- SKYFALL: skyfall (memindahkan karakter ke angkasa)
- MAKEITRAIN: mengubah cuaca
- TOOLUP: mendapat banyak senjata dan peluru ekstra
- INCENDIARY: memunculkan peluru api
- HIGHEX: memunculkan peluru meledak
- SKYDIVE: memunculkan parasut
- SLOWMO: mode slow-motion
- DEADEYE: membidik senjata dengan slow-motion
Demikian tadi daftar lengkap cheat yang bisa kamu gunakan saat memainkan GTA 5 di PC. Jangan lupa catat dan selamat mencoba!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Tag
Baca Juga
-
Kim Ji Won Sempat Diserbu di Bandara, Agensi Gercep Beri Peringatan Ini
-
Indah Permatasari Akhirnya Pamerkan Wajah Anak, Auto Curi Perhatian Publik
-
Tamara Bleszynski Curhat Sedih Tak Mau Dilupakan Sebagai Ibu, Teuku Rassya Kena Sentil
-
Thariq Lamar Aaliyah Massaid, Begini Reaksi Reza Artamevia dan Keluarga Gen Halilintar
-
Tiffany Ngaku Hampir Gagal Debut Bersama SNSD, Sosok Ini Jadi Penyelamat
Artikel Terkait
-
PlayStation: The Concert, Konser Musik Game Ikonik Epik!
-
Squid Game 2 Rilis Teaser dan Poster, Ungkap Alasan Gi Hun Kembali ke Game
-
Kejutkan Penggemar, Lee Dong Hwi dan Jung Ho Yeon Konfirmasi Putus Usai 9 Tahun Pacaran
-
Bandai Namco Diguncang Isu: Pembatalan Proyek Besar dan Krisis Internal
-
Metaphor: ReFantazio Pecahkan Rekor, Terjual 1 Juta Kopi di Hari Pertama!
Hobi
-
Ada Marc Marquez dan Pecco Bagnaia, Petinggi Ducati Lihat Masa Depan Cerah
-
Rafael Struick Absen di Babak Penyisihan Dianggap Keuntungan bagi Vietnam
-
Media Vietnam Anggap Remeh Ucapan Asnawi Mangkualam Jelang Piala AFF 2024
-
PlayStation: The Concert, Konser Musik Game Ikonik Epik!
-
Kembali Bertemu Vietnam, Ini Peluang Indonesia Lolos Fase Grup AFF Cup 2024
Terkini
-
Lawan atau Kawan? Cara Menjinakkan Skripsi Tanpa Terlalu Banyak Berpikir
-
Psikologi Komunikasi, Kunci Sukses dalam Berinteraksi
-
6 Kisah Epik yang Penuh Makna dalam Film 'The Ballad of Buster Scruggs'
-
Novel Dompet Ayah Sepatu Ibu, Kisah Asrul dan Zenna dalam Meraih Impian
-
5 Anime Terbaik yang Bisa Obati Rindu pada Crayon Shin-chan, Sudah Tonton?