Kamu termasuk seorang pembaca yang sering membaca ulang sebuah buku? Mungkin kegiatan ini sering mendapat pertanyaan dari orang lain, untuk apa membaca ulang sebuah buku padahal kita sudah tahu apa saja isi buku tersebut? Ada beberapa alasan mengapa seseorang membaca ulang buku yang sudah pernah ia baca.
Kapasitas otak manusia memang besar, tetapi kemampuan kita dalam mengingat tidak selalu sehebat yang kita bayangkan. Apalagi jika harus mengingat banyak buku yang rata-rata terdiri dari ratusan halaman. Saraf-saraf di otak kita juga perlu dilatih untuk menyimpan ‘file-file’ penting dari sebuah buku yang kita baca.
Alasan inilah yang melatarbelakangi kenapa seseorang perlu membaca ulang sebuah buku. Dilansir dari postingan @metastatepublishing, berikut ini beberapa alasan lainnya mengapa seorang pembaca merasa perlu untuk membaca ulang buku.
1. Memperdalam pemahaman
Saat kita membaca sebuah buku untuk pertama kalinya, kita mungkin tidak sepenuhnya paham dengan konsep atau detail yang disajikan. Untuk memahami sebuah konsep, perlu dibaca berulang-ulang. Membaca ulang akan membuat kita sadar pada bagian-bagian tertentu yang mungkin terlewat untuk kita pahami.
2. Mendapatkan perspektif yang lebih baik
Kadang pada saat kita pertama kali membaca sebuah buku, kita memiliki persepsi yang berbeda dari buku tersebut. Pada saat membaca untuk kedua kalinya, bisa saja kita memiliki persepsi yang berbeda, walaupun membaca buku yang sama. Dengan membaca berulang-ulang di waktu yang berbeda, kita akan mendapatkan perseptif yang mungkin lebih baik tentang topik yang dibahas di dalam buku.
3. Mengingat kembali informasi
Banyak pembaca yang memutuskan untuk membaca sebuah buku agar bisa mendapatkan informasi baru atau mempelajari keterampilan baru. buku yang berisi ratusan halaman tentu tidak mungkin bisa kita ingat dan kuasai isinya hanya dalam satu waktu dan satu kali baca. Untuk itu, perlu membaca ulang 2 sampai tiga kali sampai kita bisa menguasai informasi baru itu atau mempraktikkan keterampilan baru.
Itulah tiga alasan mengapa seorang pembaca seringkali membaca ulang buku yang sudah pernah mereka lahap hingga tuntas sebelumnya. Kamu sendiri apakah termasuk tipe pembaca yang suka baca ulang buku hingga berkali-kali?
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Buku The Psychological of Money: Perspektif Psikologis dalam Mengelola Uang
-
Ulasan Buku Setengah Jalan, Koleksi Esai Komedi untuk Para Calon Komika
-
Ulasan Novel Death by Dumpling: Misteri Pembunuhan Pelanggan Setia Restoran
-
Ulasan Buku Jadilah Pribadi Optimistis, Lebih Semangat Mengarungi Kehidupan
-
Tragedi di Pesta Pernikahan dalam Novel Something Read, Something Dead
Hobi
-
Libas Korea Selatan, Timnas Indonesia Selangkah Lagi ke Piala Dunia U-17?
-
4 Skema Warisan STY di Timnas U-17 yang Sukses Jungkalkan Korea Selatan, Apa Saja?
-
Final Fantasy Pecah Rekor 200 Juta Kopi, Pixel Remaster Jadi Bintang!
-
Piala Asia U-17: Ketika Anak-Anak Garuda Tak Sengaja Permalukan Pundit Sepak Bola Senior
-
Piala Asia U-17: Saat Strategi ala STY Kembali Permalukan Raksasa Sepak Bola Asia
Terkini
-
Lee Jung-eun Siap Jadi Bibi Kim Ji-won dalam Drama Baru 'Doctor X'
-
Jadi Couple di 'The Haunted Palace', Chemistry Yook Sungjae dan Bona Dipuji
-
NCT Wish Ekspresikan Gaya Y2K di Comeback Album Terbaru 'Poppop'
-
Jackie Chan Kembali! Ini Sinopsis dan Pemain Film 'Karate Kid: Legends'
-
3 Drama China yang Dibintangi Nine Kornchid, Ada Insect Detective