Siapa, sih, yang nggak tahu Asdos? Asdos adalah singkatan dari “Asisten Dosen.” Di mana mahasiswa atau individu yang membantu dosen dalam melaksanakan tugas-tugas terkait pengajaran maupun administrasi di perguruan tinggi atau universitas.
Terus privile itu apa? Privilege merupakan sebuah keistimewaan berupa akses atau keuntungan yang tidak diterima atau dimiliki oleh orang lain dalam kehidupan sosial secara umum.
Fyuh! Mungkin bagi sebagian orang memandang bahwa Asdos itu sombong, sok pinter, kemaki, atau apalah hal buruk lainnya.
Tapi, saya patut untuk bersyukur karna bisa akrab dengan Asdos yang super baik.
Sedikit cerita, waktu saya semester tiga kemarin, ada mata kuliah tentang Berbahasa Reseptif dan Produktif. Di mana, untuk Ujian Akhir Semester (UAS) dari kedua matkul tersebut dijadikan satu melalui Seminar Akademik.
Tentu saja Seminar Akademik lebih banyak menguras energi dibanding dengan ujian tulis. Mulai dari fisik hingga batin. Harus nyiapin mental yang benar-benar matang, serta penguasaan materi yang bagus.
Dalam ujian Seminar Akademik, mahasiswa diperbolehkan bekerjasama bersama teman, dengan maksimal beranggotakan 2 orang perkelompok. Mahasiswa juga dibebaskan untuk melakukan penelitian kualitatif maupun kuantitatif.
Pada tanggal (18/12/2023) saya melakukan ujian Seminar Akademik. Seminggu sebelum ujian berlangsung, saya dibantu oleh Asdos dari mata kuliah yang bersangkutan untuk mengerjakan tugas-tugas seminar.
Saya sangat mengapresiasi sekali effort dari Asdos tersebut. Bagaimana tidak, beliau rela pulang-pergi dari Nganjuk ke Kediri tengah malam, sendirian, demi membantu saya dan teman-teman saya untuk menyelesaikan tugas.
Bahkan, waktu di kelas pun, beliau dengan kesabarannya yang seluas samudra, sanggup menjawab semua pertanyaan yang terlontar dari mulut para mahasiswa. Baik itu pertanyaan berfaedah hingga pertanyaan yang unfaedah (pertanyaan yang sudah sering ditanyakan/pertanyaa di luar topik).
Mungkin, jika tidak ada beliau, saya dan teman-teman saya akan kesulitan sekali dalam mengerjakan makalah, ppt, bahkan penguatan materi. Beruntung sekali saya dan teman-teman saya bisa mendapat privilege seperti ini. Karna dari -+45 mahasiswa, tidak semua mendapat akses untuk diajari secara privat oleh beliau.
Dan Alhamdulillah, usaha tidak menghianati hasil. Ujian Seminar Akademik pun berjalan dengan lancar tanpa hambatan.
Baca Juga
-
Mengapresiasi Pencapaian Jokowi, Membangun Harapan untuk Prabowo Subianto, Merdeka!
-
Kosong Melompong: Ketika Presentasi Hanya Jadi Ajang Latihan Membaca
-
Surat Ini Tidak Penting: Non-Blok, Bebas Aktif, atau Bebas Bingung?
-
Pesan Penting: Diplomasi Jokowi, Utang China, dan Harapan untuk Prabowo
-
Laut China Selatan: Diplomasi Kalem Jokowi dan Harapan Tegas untuk Prabowo
Artikel Terkait
-
Daftar 9 Jurusan Kuliah dengan Tingkat Pengangguran Lulusan di Atas 50 Persen, Jangan Asal Jadi Sarjana!
-
5 PTN dengan Biaya Kuliah Kedokteran Termurah di Indonesia, Bahkan Ada yang Gratis!
-
Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
-
10 Jurusan Kuliah Sepi Peminat Padahal Punya Peluang Kerja Menjanjikan
-
Dibongkar Orang Dekat, Intip Cita-Cita Mulia Nia Kurnia Sari yang Belum Tercapai
Kolom
-
Indonesia dan Lunturnya Budaya Malu, dari "Jam Karet" hingga Korupsi
-
Simak! Ini Pentingnya Penguasaan Calistung dalam Pendidikan Dini
-
Nggak Bebas Berekspresi dan Nggak Modis Jadi Alasan Siswa Abaikan Aturan
-
Semakin Horor Gaji Guru Honorer, Jeritan Hati dari Balik Dinding Kelas
-
Suswono dan Politik Riang Gembira yang Kebablasan
Terkini
-
Sambut Hari Anak Sedunia PBB, Doyoung NCT Donasi Rp1,1 Miliar ke UNICEF
-
3 Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho, Ada Sporty hingga Mendebarkan
-
4 Tips OOTD Rok ala Zara Adhisty yang Girly Abis, Cocok Buat Hangout!
-
TVXQ Resmi Merilis Album Perayaan Debut 20 Tahun di Jepang Bertajuk 'Zone'
-
3 Pemain Kunci Timnas Jepang yang Perlu Diwaspadai, Ada Eks-Inter Milan