Make up artist, Bennu Sorumba, seringkali menampilkan wajah-wajah artis yang sudah dipolesnya di akun Instagram. Kali ini, Bennu memamerkan wajah Syahrini.
Di caption-nya, Bennu menulis, "Wanita soleha tanpa pori2 @princessyahrini."
Saya pikir, caption-nya Bennu tak mengada-ada. Lihat saja wajah Syahrini, benar-benar mulus, idaman kaum perempuan. Tak perlu bedak tebal, Syahrini tetap tampil cetar... luar biasa cantik.
Warganet pun takjub, sama kayak saya. Saking tanpa pori-pori, ada yang menyebut kulit Syahrini seperti buaya;
@nieareernie; berati wajahnya mulus bgt yah @bennusorumba.
@deffi_arista; Licin bgt x ya kak kulit nya incess bersihh tak bernoda.
@princessyahriniworld; wanita tanpa pori2 cantik warbiasyah.
@chilyacita2; G berpori y..g pernah kringetan dong...
@nay_lan; Buseng serem gak ad pori2 ny.. Soleha itu apa ccii???... Hehe.
@vierial_diqna; Kl tanpa pori" berarti kagak alami wkwk.. alias oplas.
@ochalinn11.11; Tanpa pori2 plastik dong.
@cici5660; Buaya ga punya pori2.
Pengirim: Helena Gunawan, karyawati.
Tag
Baca Juga
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
Artikel Terkait
-
The Real 1 Miliar di Tangan, Syahrini Pamer Perhiasan di Tangan Kirinya Bisa Beli Cluster
-
7 Gaya Slay Syahrini Momong Baby R, Pamerkan Aura Mahal
-
Meriahnya Perhiasan Syahrini saat Ngopi Bareng Suami, Total Harga Cincin dan Gelangnya Tembus Rp1,5 M
-
Sering Bawa ke Luar Rumah, Syahrini Bersyukur Baby Princess R Selalu Anteng
-
Adu Skill Editing Foto Rachel Vennya dan Syahrini Beda Jauh: Ada yang Dituding Bohongi Publik
Lifestyle
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
4 Rekomendasi Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Punya IQ Tinggi, Mau Coba?
Terkini
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Antara Kebencian dan Obsesi, Ulasan Novel Malice Karya Keigo Higashino