Saat masa pendekatan, pria pasti akan mempertimbangkan dengan matang apakah wanita yang ia incar ini pantas untuk bersanding dengannya. Beberapa hal yang diperhatikan oleh pria salah satunya adalah mengenai sikap dan sifat dari wanita. Setiap wanita tentu mempunyai sikap dan sifat yang baik maupun buruk dalam dirinya.
Berikut ini terdapat tiga sifat yang biasanya tak disukai oleh pria dan dapat membuatnya menjauh, mengutip dari Yourtango.
1. Egois
Banyak pria yang menghindari wanita dengan sifat egois. Wanita yang hanya ingin dimengerti tanpa mau mengerti pasangannya tentu akan membuat pria merasa lelah berada di sampingnya. Sifat egois wanita dapat memicu pria mengalami frustasi sampai depresi.
2. Matrealistis
Uang menjadi kebutuhan bagi setiap orang untuk dapat melangsungkan hidupnya. Namun, jangan sampai karena kebutuhan uang yang berlebihan untuk mencukupi gaya hidup, pria menjadi enggan dekat denganmu. Pria tak suka dengan wanita yang matrealistis apalagi memaksa pria untuk memenuhi kebutuhannya. Seorang wanita harus belajar mengelola keuangan agar tak terlalu boros.
3. Senang mengeluh
Pria senang untuk membantu pasangannya, namun bukan berarti kamu dapat terus-menerus mengeluh kepadanya. Sifat ini hanya akan menjauhkanmu dari pria yang dekat denganmu. Pria menginginkan wanita juga bisa mempunyai sifat mandiri agar tak selalu menggantungkannya.
Nah, itulah beberapa sifat wanita yang tak disukai oleh pria. Selain sifat-sifat di atas, sifat wanita seperti pemarah, gemar bergosip, suka membandingkan, penutut, dan tak pandai dalam menyimpan rahasia juga dibenci oleh pria. Semoga bermanfaat ya.
Baca Juga
-
Wanita Harus Tahu, 4 Penyebab Badan Lemas saat Menstruasi
-
Hindari dari Sekarang, Ini 4 Kebiasaan Penyebab Sahabat Pergi Menjauh
-
Mudah Tergiur? Ini 4 Tips Ampuh Tahan Godaan Makan Junk Food
-
4 Kesalahan Mencuci Wajah, Bisa Bikin Jerawatan
-
Belajar Memasak, Ini 4 Kesalahan Penyebab Donat Tidak Mengembang
Artikel Terkait
-
Ulasan Film Split: Memahami Gangguan Kepribadian Ganda (DID)
-
Koreksi Diri, 3 Hal Ini Membuat Kita Terjebak dalam Pilihan Salah
-
Pentingnya Memiliki Prinsip Hidup dalam Buku Menjadi Diri Sendiri
-
Ciri-ciri Psikopat Narsistik Mirip Pembunuh Mutilasi Wanita dalam Koper di Ngawi, Sikapnya Antisosial!
-
Rahasia Psikologi Dibalik Penggemar Film Horor: Suka Melampiaskan Emosi?
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Tertarik Belajar Bahasa Korea? Cek Dulu Langkah Awal Ini
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
Terkini
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton