Selama ini orang sering mengira kalau punya badan kurus itu enak. Padahal nggak juga, lho! Punya badan kurus pun ada deritanya sendiri. Contohnya beberapa hal berikut ini!
1. Badan mudah sakit
Sebagian orang mengira kalau orang kurus lebih berpeluang kecil menderita berbagai penyakit. Padahal, poin utamanya itu bukan kurus atau gemuknya. Tapi berat badannya ideal atau tidak, dan itu bergantung pada pola hidup yang selama ini diterapkan.
Justru punya badan kurus, sistem imun jadi lemah. Akibatnya, gampang sakit.
2. Sulit mendapatkan baju yang pas
Orang gemuk sering mengeluhkan sulitnya mendapatkan baju dengan ukuran besar. Orang kurus juga punya masalah yang sama. Saat suka dengan model baju tertentu, akhirnya batal beli karena ukurannya all size. Dan ukuran segitu, bakal kebesaran saat kamu pakai.
3. Kurus juga bisa rendah diri
Akibat badan yang kurus, tulangnya kelihatan, sering kali membuat pemilik badan kurus jadi merasa rendah diri. Setiap jalan, sering jadi sumber perhatian banyak orang. Dikiranya kurang makan.
4. Sering diledek
Orang kurus juga tak lepas dari pem-bully-an. Sering diledek seperti 'papan penggilasan', gering, cungkring, kurang gizi, dan sebagainya. Hati terasa tersayat-sayat. Padahal, ya, emang bawaan bentuk badannya begini.
5. Suka sebal dengan diri sendiri
Kadang orang kurus sering bertanya dalam hati, ke mana sih larinya semua makanan yang telah ia konsumsi. Karena makan sudah banyak, tapi badan segitu-gitu aja.
Nah, sekarang jadi sadar, ya kalau tiap orang punya perjuangannya sendiri. Orang bertubuh kurus yang sering disangka enak, ternyata ada masalahnya juga. Karena itu, jaga mulut, jangan sampai menyinggung hati orang lain. Karena kamu nggak tahu bagaimana perjuangannya untuk bisa keluar dari stigma negatif tubuh kurusnya.
Baca Juga
-
Netflix Hadirkan Dokumenter Baru: Sisi Rentan Elvis Presley Terungkap!
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Kabar Gembira! Aktor Song Joong-ki Umumkan Kelahiran Putri Keduanya di Roma
-
16 Tahun Vakum, Oasis Umumkan Konser Perdana di Korea
Artikel Terkait
-
Tertekan Perankan Ning di "Kupu-Kupu Kertas", Amanda Manopo Sampai Jatuh Sakit!
-
Stres Berat, Amanda Manopo Demam Jelang Syuting Film Kupu-Kupu Kertas
-
Perjalanan Aurel Hermansyah Kembali Langsing: Jawaban Menohok untuk Komentar Body Shaming
-
Bela-belain Diet Gegara Dinyinyiri Kayak Emak-Emak, Amanda Manopo Kini Serba Salah Dikomplain Kekurusan
-
Dianggap Makin Kurus Usai Dinikahi Anggota Dewan, Beby Tsabina Bikin Khawatir
Lifestyle
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
Terkini
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Ketiga Lagu 1999 di Program 'Music Core'