Seperti yang kita semua tahu, bermalas-malasan sambil rebahan adalah hal yang paling menyenangkan. Namun, apakah kalian pernah berpikir bahwa itu semua bisa menyebabkan dampak yang buruk di kemudian hari.
Mengapa di bilang menyebabkan dampak yang buruk? Pasalnya, jika sering bermalas-malasan sampai lupa waktu, akhirnya hanya akan menyebabkan kalian tidak produktif. Mari simak beberapa motivasi atau hal yang mungkin saja bisa membuat kalian menjadi lebih produktif.
1. Memiliki tujuan hidup
Pilihlah dan buatlah tujuan hidup kalian dengan memiliki tujuan hidup yang jelas serta membuat kalian termotivasi akan berdampak baik serta bisa mengurangi bermalas-malasan. Memiliki tujuan hidup juga sangat penting supaya arah hidup kalian teratur dan memiliki target untuk di capai.
2. Mengejar impian yang ingin diraih
Setelah kalian memiliki tujuan hidup, buatlah tujuan itu nyata dengan mengejarnya. Mengejar impian memang terlihat sulit, tetapi itu semua bisa diraih dengan kerja keras dan tidak hanya bermalas-malasan.
3. Jika gagal, bangkit lagi
Seringkali orang yang ingin sukses mengalami gagal yang terbilang sering. Namun, orang yang sukses bisa melewati itu semua. Dengan bangkit dari kegagalan, bisa membuat kalian terlatih dan belajar dari itu semua supaya bisa lebih baik lagi kedepannya.
4. Mencari orang yang bisa menginspirasi
Agar kalian termotivasi dan terinspirasi, carilah orang yang bisa menginspirasi kalian. Contoh dan tiru perjuangan orang tersebut supaya kalian bisa mengikuti serta belajar dari pengalamannya. Memiliki tokoh yang bisa menginspirasi merupakan hal yang terbilang penting dalam hidup.
5. Memiliki target
Setelah kalian memiliki tujuan hidup dan mendapat tokoh yang bisa menginspirasi, buatlah target awal yang akan kalian capai. Membuat target bisa menjadi penyemangat dan pemicu kalian agar lebih produktif. Tetap semangat dan pantang menyerah untuk mencapai terget tersebut.
Itu tadi beberapa hal yang mungkin saja bisa membuat kalian termotivasi dan segera bangkit dari kemalasan. Tetaplah hidup dengan tujuan awal kalian, buat hidup semenarik dan seindah mungkin. Dengan bermalas-malasan itu semua tidak akan terjadi.
Tag
Baca Juga
-
5 Hal yang Wajib Diketahui oleh Pendaki Pemula, Nomor 4 Jangan Sampai Lupa
-
3 Penyebab Seseorang Malas Belajar, Perlu Dihindari!
-
3 Hal yang Menjadi Kebiasaan Saat Lebaran, Kamu Melakukannya Tidak?
-
5 Persiapan Menyambut Lebaran, Kamu Sudah Siapkan Belum?
-
3 Hal Kecil yang Membuat Pasangan Senang, Kamu Wajib Tahu!
Artikel Terkait
-
Ulasan Buku TAN: Menelusuri Jejak Kehidupan Tan Malaka Seorang Pejuang
-
Ulasan Buku Insecurity is My Middle Name: Refleksi tentang Penerimaan Diri
-
Ulasan Buku The Power of Ambition, Membentuk Mental Tangguh untuk Raih Kesuksesan
-
Ulasan Buku Sabar tanpa Batas, Memaknai Hidup dengan Bijaksana
-
Kunci Meraih Sukses Lewat Buku Dream and Pray
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Tea Tree, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
Tampil Feminin saat Hangout dengan 4 Padu Padan Outfit Rok ala Beby Tsabina
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM