Aktor Korea Selatan, Nam Joo Hyuk akan bermain di Drama Korea atau Drakor terbaru bergenre romantis bersama Kim Tae Ri.
Mengutip Soompi, Selasa (7/9/2021), Nam Joo hyuk dan Kim Tae Ri akan membintangi drama Korea 'Twenty-Five Twenty-One'.
Secara garis besar, Drama Korea 'Twenty-Five Twenty-One' menceritakan kisah anak muda yang meliputi berbagai tema, seperti romansa, pertumbuhan, maupun persahabatan.
Kim Tae Ri diceritakan bertemu dengan Nam Jo Hyuk saat masing-masing berusia 22 dan 18 tahun. Namun, kedua tokoh tersebut baru saling jatuh saat berusia 25 dan 21 tahun.
Nam Joo Hyuk akan memerankan karakter bernama Baek Yi Jin. Ia adalah seorang repoter. Baek Yi Jin berasal dari putra tertua dari keluarga yang berantakan akibat krisis keuangan IMF.
Sementara itu, Kim Tae Ri akan memerankan tokoh bernma Na Hee Do. Ia pemain anggar pedang profesional yang tergabung dalam tim nasional. Na Hee Do digambarkan sebagai karakter yang bersemangat, berani, dan tidak pantang menyerah.
Sebelumnya, Bona WJSN akan ikut berperan sebagai saingan Na Hee Do, Go Yoo Rim. Is peraih medali emas anggar termuda.
Dia adalah pemain anggar karismatik, tetapi memiliki kepribadian yang menyenangkan dan imut saat tidak berkompetisi.
Lalu Choi Hyun Wook akan memerankan karakter Moon Ji Woong. Ia berkarakter unik, dengan selera fashion yang berbeda dari tokoh lain. Ia adalah bintang media sosial.
Sementara itu, Lee Joo Myung dipastikan akan memerankan tokoh Ji Seung Wan. Ia perwakilan kelas yang menduduki peringkat nomor 1 di sekolahnya. Namun, sebenarnya ia memiliki sifat pemberontak. . Dia adalah bagian dari klub penyiaran sekolah menengah.
'Twenty-Five Twenty-One' ditulis oleh Kwon Do Eun dari, dan disutradarai oleh Jung Ji Hyun.
“Kim Tae Ri, Nam Joo Hyuk, Bona, Choi Hyun Wook, dan Lee Joo Myung akan memberikan penggambaran masa muda yang cerah dan bersinar," kata perwakilan Hwa&Dam Pictures yang memproduksi drama ini.
K-Drama 'Twenty-Five Twenty-One' dijadwalkan akan tayang perdana pada paruh pertama tahun 2022.
Siap menunggu Drama Korea ini?
Tag
Baca Juga
-
Rizky Billar Gendong Lesti Kejora, Caption Fotonya Sindir Menohok Haters: Kasihan Billar...
-
Keluar dari Sekte Terancam Dibunuh, Mongol Stres Tenang: Gue Punya Tuhan
-
Mahar Nikah Surat Ar Rahman Bikin Heboh, Dodi Hidayatullah Kini Cerai Setelah 11 Tahun Menikah
-
Bikin Ibu Nangis Sesenggukan, Tetangga Berulah Main Tutup Akses Jalan ke Rumah Orang
-
Ririn Dwi Ariyanti Kepergok Pesta di Rumah Jonathan Frizzy, Isu Selingkuh Dibahas: Jadi Beneran?
Artikel Terkait
-
Bedah Karakter dalam 'Weak Hero Class 2', Siapa yang Paling Kuat?
-
Spin-off dari Hospital Playlist, 4 Alasan Resident Playbook Wajib Ditonton!
-
Rekomendasi Drama Korea yang Dibintangi Park Hae Soo, Terbaru Karma
-
Kita Butuh Lebih Banyak Drama Korea Bergenre Slice of Life
-
Anti Ribut Club! Ini 5 Rekomendasi Drama Korea dengan Karakter Introvert
Lifestyle
-
4 Ide Outfit Hangout ala Megawati Hangestri, Anti Ribet dan Tetap On Point!
-
3 Inspirasi Clean Outfit Pria ala Hwang Minhyun, Simpel tapi Stylish!
-
Berniat Rayakan Galungan di Bali: 3 Aktivitas Ini Bikin Kamu Makin Dekat dengan Budaya Lokal
-
Boyish hingga Feminin, 4 Ide Gaya OOTD ala Lia ITZY yang Bisa Kamu Coba
-
Biar Makin Stylish, Sontek 4 Ide Daily Outfit ala Jongho ATEEZ Ini!
Terkini
-
Asyik Buat Dance, Kai EXO Bagikan Detail 2 B-side Track di Album Wait On Me
-
Rilis sejak Libur Lebaran, Box Office Indonesia Diisi Pabrik Gula dan Jumbo
-
Malut United akan Kerja Cerdas Hadapi Persis Solo, Persiapan Sudah Matang?
-
Ulasan Novel 14 Ways to Die: Mencari Pembunuhan Berantai 'Magpie Man'
-
Fakta Unik 4 Wakil Asia Tenggara di Piala Asia U-17: Semua Hasil Terwakili!