Semua orang memiliki keinginan untuk mempunyai karier yang cemerlang. Entah dari gaji yang besar, sampai posisi jabatan yang tinggi. Hal ini menandakan setiap orang memiliki tujuan yang berbeda-beda dalam bekerja.
Namun, setiap merintis karier tidak selalu mendapatkan jalan yang mulus. Pasti ada saja yang menghambatmu untuk memperoleh hal yang diimpikannya. Maka dari itu, simak 3 hal yang membuat kariermu sulit untuk berkembang.
1. Tidak harus mempunyai kemampuan mumpuni untuk mendapatkan pekerjaan impianmu
Setiap orang pasti memiliki kesempatannya masing-masing untuk memperoleh pekerjaan impiannya. Tapi bukan berarti kamu minder kalau belum mempunyai kemampuan yang mumpuni untuk bekerja. Garis kehidupan di masa depan adalah hal yang misterius, sehingga suatu saat nanti aka nada cara untuk memecahkan setiap hal dikehidupanmu.
Maka dari itu, setidaknya kalau saat ini kamu masih kurang menguasai hard skill, maka kekuranganmu tersebut bisa ditutupi dengan kemapuan soft skill. Bagaimanapun juga, kedua hal tersebut sangatlah berkaitan erat dalam penerimaan pekerjaan.
2. Tidak mengetahui tujuan yang ingin dicapai
Kerja keras selalu diartikan sebagai hal yang dibutuhkan untuk melejitkan karier. Namun, kalau hanya memaksa diri untuk bekerja keras tanpa mengetahui tujuan hidup yang ingin dicapai sama saja akan kehilangan career value.
Maka dari itu, menentukan karier membutuhkan pertimbangan tentang apa yang saat ini ingin kamu gapai. Contohnya seperti mendapatkan pengalaman, menambah pengetahuan, atau bahkan memiliki finasial yang aman.
3. Jangan takut untuk mencoba bidang yang berbeda
Perjalan karier seseorang memang memang sangatlah beragam untuk memperoleh pekerjaan yang diimpikan. Ada saja yang berani mengambil bidang pekerjaan yang berbeda dan hasilnya pun kariernya melejit, ataupun sebaliknya.
Mendapatkan pekerjaan yang dikerjakan setengah hati sangatlah tidak nyaman kalau dijalani terus-menerus. Walaupun tetap bertahan hanya untuk memenuhi kebutuhan. Alhasil, bekerja pun tidak maksimal lantaran tidak ada sama sekali memiliki gairah terhadap bidang pekerjaan yang sedang di lakoni.
Berdasarkan ulasan di atas, tidak hanya sekedar mengejar materi saja yang perlu dipertimbangkan, namun aktualisasi diri harus dipikirkan. Percuman bekerja dengan setengah hati dan hasilnya tidak maksimal.
Baca Juga
-
3 Alasan Orang Selingkuh dalam Hubungan yang Perlu Kamu Ketahui
-
5 Cara Bijak untuk Menerima Fakta Bahwa Cinta Tak Selalu Berbalas
-
5 Kelebihan dan Kekurangan Punya Pacar yang Romantis!
-
5 Hal Buruk Jika Terlalu Bersikap Baik dengan Pasangan
-
4 Kesulitan yang Suka Dialami oleh para Pegawai Kontrak, Pernah Merasakan?
Artikel Terkait
-
Perjalanan Karier Hannah Al Rashid: Berawal Jadi Model Video Klip Yovie & Nuno dengan Honor 100 Poundsterling
-
600Loker.com, Solusi Ide Bisnis Online yang Menjanjikan
-
Perjalanan Karier Prabu Revolusi, Tetap Punya Jabatan Mentereng meski Dicopot dari Komdigi
-
Pekerjaan Galiech Ridha Rahardja, Suami Asri Welas yang Digugat Cerai
-
Jenis Pekerjaan yang Aman dari Ancaman di Masa Depan
Lifestyle
-
Mau Tampil Classy? Intip 4 Padu Padan Outfit Minimalis ala Yoo Yeon-seok
-
3 Facial Wash dengan Kandungan Aloe Vera Terbaik, Cocok untuk Kulit Kering!
-
3 Varian Serum dari COSRX Ampuh Kecilkan Pori-Pori dan Hidrasi Kulit Kering
-
4 Pilihan OOTD Chic ala Jang Gyu-ri, Fashionable di Setiap Kesempatan!
-
5 Cara Ampuh Mengusir Keinginan Ngemil di Malam Hari, Bye-bye Badan Melar!
Terkini
-
Hidup Sehat Dimulai dari Mindset, Bukan dari Isi Dompet
-
Ulasan Film Wolfs: Kolaborasi Dua Fixer Profesional dalam Misi Sarat Intrik
-
Review Buku Hidup Tak Selalu Baik-Baik Saja, Ketika Hidup Tak Sesuai Ekspektasi
-
Sistem Zonasi Sekolah: Antara Pemerataan dan Tantangan yang Ada
-
Rasanya Istimewa, Sensasi Kuliner di Kedai Nasi Nikmat Kota Jambi