Tentu setiap orang memiliki kisah masa lalumu, termasuk juga pasanganmu. Mungkin saja dia juga memiliki hubungan asamara sebelum denganmu. Bagaimanapun juga, kenangan masa lalu tentu tidak akan menjadi hal penting lagi biganya.
Sebagai pacar barunya, ada baiknya kamu bisa menerima tidak hanya dirinya saja, namun dengan masa lalunya juga. Tapi, kalau tidak, justru akan berdampak terhadap hubungan kalian untuk masa depan. Maka dari itu, simak 4 hal yang bisa terjadi kalau kamu belum siap menerima masa lalu pasanganmu.
1. Perasaan curiga tanpa sebab yang jelas
]pada awalnya rasa curiga datang ketika dia masih berhubungan dekat dengan mantannya. Namun, tidak heran dia akan menanyakan kenapa kamu terlalu sulit untuk bisa percaya dengannya, bahkan dirimu sendiri tidak tahu jawaban. Sebab, perasaan ini muncul tanpa ada alasan yang jelas.
Akan muncul perasangka buruk dengannya, dan mengaitkannya dengan hubungan masa lalunya. Padahal, itu belum benar-benar terbukti.
2. Sering membandingkan hubungan dengan masa lalunya
Mungkin, awalnya dia merasa biasa saja ketika kamu ingin mengetahui cerita masa lalunya. Tapi, entah kenapa dirimu malah tambah kepo dan jadi kesal setelah mendengarnya.
Alhasil, kamu menganggap kisah hubungan masa lalu jauh lebih berkesan dan romantis baginya. Sehingga, kamu meragukan rasa sayang dia terhadapmu.
3. Menuntut dirinya untuk berubah sesuai keinginanmu
Semenjak kamu mengetahui seputar kisah masa lalunya, kamu beranggapan bahwa dia sangat perhatian dengan mantannya. Hal ini membuatmu bertekad agar dia bisa jadi lebih baik dari sebelumnya.
Hal ini terdengar baik lantaran niat baikmu. Tapi, hal itu hanya didasarkan oleh ego diri sendiri. Sehingga, terkesan memaksanya untuk menjadi sosok terbaik dirinya, melebihi kepribadian di masa lalunya.
4. Hubungan terasa jalan di tempat
Kisah masa lalunya bersama mantannya yang telah meniatkan untuk serius ke pelaminan, malah membuat seakan-akan insecure dengan hubungan yang dijalani bersamanya.
Namun, setelah lamanya kamu menjalin hubungan dengannya, tidak ada sama sekali mendiskusikan seputar kejenjang yang lebih serius atau pernikahan. Hal inilah yang hubungan terasa di tempat, karena mengingat cerita masa lalunya dia memiliki ambisi. Tetapi, berbeanding terbalik ketika menjalin hubungan bersamamu.
Berdasarkan ulasan di atas, sebenarnya bukan menjadi keharusan untukmu mengetahui hubungan masa lalunya. Daripada memikirkan sesuatu hal yang sudah dilewati, lebih baik menerima apa adanya hal tersebut, agar bisa fokus dengan hubungan kalian.
Baca Juga
-
4 Trik Jitu Biar Hidupmu Tidak Penuh Drama, Jadi Lebih Happy!
-
4 Trik Jitu Hadapi Rekan Kerja yang Suka Mengatur, Harap Bersabar!
-
Mantan yang Baik Tidak Melakukan 4 Hal Ini setelah Putus Denganmu
-
4 Tips Biar Masalah dalam Hubungan Asmaramu Tidak Dicampuri oleh Orang Lain
-
4 Hal yang Wajib Kamu Miliki Agar Tidak Cemburu Buta dengan Pasangan
Artikel Terkait
-
5 Tanda Terjebak Abusive Relationship, Begini Cara Mengakhirinya
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Apa Itu Silent Treatment, Penyebab Perceraian Faby Marcelia dan Revand Narya
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Memperbaiki Kesalahan di Masa Lalu dalam Novel 'Ten Years Challenge'
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Two Way Cake Lokal dengan Banyak Pilihan Shade, Anti-Bingung!
-
4 Daily OOTD Simpel nan Modis ala Chae Soo-bin untuk Inspirasi Harianmu!
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
-
4 Tisu Penghapus Makeup yang Praktis dan Travel Friendly, Dijamin Bersih!
Terkini
-
Review Film Heretic, Hugh Grant Jadi Penguji Keyakinan dan Agama
-
Inspiratif! Ulasan Buku Antologi Puisi 'Kita Hanya Sesingkat Kata Rindu'
-
4 Rekomendasi Lagu Romantis Jadul Milik Justin Bieber, Ada Tema Natal!
-
Review Film Totally Killer: Mencari Pembunuh Berantai Ke Masa Lalu
-
Review Film Aftermath, saat Terjadi Penyanderaan di Jembatan Boston