Meski hubunganmu bersamanya telah putus, tapi kedekatan masih terjalin seperti saat masih jadian. Hal ini bisa terjadi karena kamu dan mantan masih berkomunikasi secara baik. Sebenarnya, ini tidak menjadi masalah, kok.
Tapi, kedekatan tersebutlah yang membuatmu bakal terus mengenang saat masih berpacaran dengannya. Namun, kebiasaan-kebiasaan ini yang justru bikin kamu dan dia jadi baper. Maka dari itu, yuk simak ulasannya di bawah ini!
1. Masih sering chatting
Meski sudah putus, kamu dan dia tidak langsung putus kontak begitu saja. Hal ini yang membuat kalian terus bertukar kabar selayaknya masih berpacaran. Sebenarnya, merupakan masih sering berkomunikasi tanda yang baik kok, dibandingkan harus bermusuhan.
Kalian telah saling sepakat untuk menjalani kehidupan secara masing-masing, namun kedekatan kalian sangatlah akrab. Namun, inilah yang membuatmu dan dia pun jadi baper. Walaupun masih sering bertukar kabar melalui chatting, justru karena dari kebiasaan ini diantara kalian pasti ada yang terbesit untuk merujuk kembali, lho.
2. Sering hangout bareng layaknya pasangan kekasih
Meski telah putus, kalian masih suka hangout bareng seperti pasangan kekasih. Sampai-sampai orang di sekitarmu menganggap kalian masih memiliki perasaan satu sama lain.
Dari pendapat orang lain tentang kedekatan kalian saat ini, membuatmu semakin baper dengan mantanmu tersebut. Alhasil, kamu jadi kepikiran untuk merujuk kembali.
3. Menanggapi gombalan dari mantan
Ketika kalian sedang mengobrol, terkadang ada ada gombalan-gombalan dari dia yang membuatmu makin baper karenanya. Namun, kamu justru membalas gombalannya tersebut.
Kemungkinan mantanmu pun masih memendam perasaan sayang terhadapmu, sehingga tak jarang dia sering merayumu. Alhasil, kamu ataupun dia masih ada keinginan untuk berharap untuk balikan lagi. Kalau sudah seperti ini, kamu harus bisa menjaga perasaanmu, ya.
4. Keceplosan memanggil sapaan sayang
Keakraban kalian masih dekat meskipun sudah putus, tidak jarang kamu ataupun dia sering keceplosan memanggil sapaan sayang. Namun, tidak ada yang merasa keberatan dengan hal tersebut.
Justru mantanmu terlihat sangatlah senang dengan kejadian itu. Alhasil, dia pun jadi baper terhadapmu. Hal seperti inilah yang membuat kalian tidak keberatan untuk tetap menjalin hubungan walaupun sudah putus.
Kenyataan, berani masih berkomunikasi baik dengan mantan merupakan hal yang hebat, lho. Sebab, justru ada orang di luar sana menganggap bahwa mantan adalah musuhnya.
Namun, setiap keputusanmu untuk tetap akrab dengannya pasti akan ada risikonya. Alhasil, kamu pun bisa makin baper setiap hal yang berhubungan dengan dia. Tapi, jangan sampai kamu nanti makin kecewa lantaran harapanmu tidak sesuai dengan kenyataannya, ya.
Baca Juga
-
3 Alasan Orang Selingkuh dalam Hubungan yang Perlu Kamu Ketahui
-
5 Cara Bijak untuk Menerima Fakta Bahwa Cinta Tak Selalu Berbalas
-
5 Kelebihan dan Kekurangan Punya Pacar yang Romantis!
-
5 Hal Buruk Jika Terlalu Bersikap Baik dengan Pasangan
-
4 Kesulitan yang Suka Dialami oleh para Pegawai Kontrak, Pernah Merasakan?
Artikel Terkait
-
Medina Dina Pernah Nikah sebelum Dekat dengan Gading Marten, Ini Pekerjaan sang Mantan Suami
-
Barisan Mantan Luna Maya, Blak-blakan Ngaku Pernah Selingkuh karena Bosan
-
Usai Candaan Tentang Janda, Jejak Digital Ridwan Kamil Hina Mantan Presiden Bikin Geger: 11 12 Sama Fufufafa!
-
Apa Kabar Ririe Fairus Sekarang? Mantan Suaminya Diam-Diam Resmi Menikah dengan Nissa Sabyan
-
Kronologi Lengkap Kasus Pemerasan Ria Ricis oleh Mantan Karyawan: Diminta Rp 300 Juta?
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
Terkini
-
Keluar Zona Nyaman, Park Bo Young akan Bintangi Drama Kriminal 'Goldland'
-
TWS 'Last Festival': Nostalgia Perpisahan Sekolah Penuh Emosi
-
Metaphor: ReFantazio Pecahkan Rekor, Terjual 1 Juta Kopi di Hari Pertama!
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Ulasan Novel Teka-Teki Sabita, Perjalanan Cinta dan Dilema Remaja