Website adalah wadah bagi seseorang untuk berkreasi/mengkreasikan sesuatu. Banyak hal yang bisa dilakukan jika kita memiliki sebuah website. Kita bisa menuangkan ide ataupun pemikiran, hanya sekedar menulis dan meluangkan waktu dari hiruk pikuknya kegiatan.
Bisa juga sebagai sumber tambahan penghasilan. Mengingat era saat ini mencari pekerjaan lumayan sulit dan banyak terjadi pengurangaan pekerja sehingga kondisi memaksa untuk mencari penghasilan tambahan.
Jika kalian mencari cara membuat blog, maka artikel ini adalah artikel yang tepat untuk kalian baca. Terdapat beberapa tahapan yang harus dilalui sebelum membuat website blog. Tahapan-tahapan tersebut adalah sebagai berikut !
Cara wembuat website atau blog secara gratis terbaru tahun 2022:
1. Membuat akun Google
Pastikan anda memiliki akun Google terleboh dahulu, untuk membuat website blog. Anda membutuhkan akun google sebagai akses masuk kedalan sebuah website blog. Hal ini dikarenakan website blog bekerja sama dengan Google untuk menjadi layanan bagi usernya.
Untuk membuat akun google, kalian hanya perlu masuk ke Google "Sign in" di pojok kanan atas Google. Kemudian klik "Creat Account", selanjutnya pilih for my self. Isikan nama dan juga email Google yang akan kalian gunakan. Kemudian masukan password kalian dan klik "next" dan masukkan nomor telephone sebagai security emergency untuk akun google kalian. Selanjutnya tinggal verifikasi dan akun siap digunakan.
2. Masuk ke Blogger.com
Setelah kalian masuk ke link "blogger.com" kalian akan disuruh untuk memasukkan judul website blog kalian. lalu kalian pilih "next" dan masukkan nama url dari link blog kalian. Misal nama blog kalian "pemuda menulis". tambahkan url "pemudamenulis" di kolom tersebut, ataupun bisa dengan kata-kata lain. Lalu klik "next" dan kalian disuruh untuk memasukkan nama yang akan dibaca oleh para pembaca blog kalian. Jangan lupa untuk masukkan nama kalian.
3. Website siap digunakan
Untuk menambahkan postingan website, kalian hanya perlu klik "new post". Selanjutnya kalian hanya perlu menuangkan ide dan pemikiran yang sudah kalian buat sebelumnya. Tentang apa saja yang akan kalian tulis dan kalian fokuskan.
itu dia cara membuat website blog terbaru tahun 2022 secara gratis ! jangan lupa untuk selalu konsisten dalam menulis ya !
Baca Juga
-
4 Keresahan Anak Muda Zaman Now, Kamu Termasuk Salah Satunya?
-
4 Strategi dalam Menghadapi Ujian UTBK-LTMPT 2022, Jangan Belajar Saat H-1!
-
Ingin Jadi Anak Kost? Kamu Wajib Tahu Suka Dukanya!
-
Takut Pergi Merantau? Ketahui 4 Hal ini Sebelum Singgah!
-
Bosan saat Libur? 4 Kegiatan Produktif Ini Bisa Isi Waktu Luangmu!
Artikel Terkait
-
Bijak Pilkada Luncurkan Website, Bantu Gen-Z yang Masih Bingung Tentukan Pilihan
-
Lebarkan Sayap Karier, Ini 5 Website Resmi Untuk Cari Kerja di Luar Negeri
-
Ikuti POCO Global, Situs POCO Indonesia Bakal Tutup di Akhir Tahun
-
8 Website AI untuk Bantu Menulis Skripsi, Praktis dan Bisa Cepat Selesai
-
Pengumuman! Website Pembelian E-Materai Sudah Normal Lagi
Lifestyle
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
-
4 Varian Peel Off Mask dari FAV Beauty, Ampuh Atasi Jerawat hingga Penuaan
-
Psikologi Komunikasi, Kunci Sukses dalam Berinteraksi
Terkini
-
Calvin Verdonk Berharap Jepang Pakai Tim B saat Jamu Timnas Indonesia
-
Ulasan Film Exhuma, Aksi Dua Dukun Muda Menaklukkan Arwah Misterius Penunggu Tanah
-
Kandungan Paraben dalam Kosmetik Dianggap Menyebabkan Kanker, Benarkah?
-
Review Film Do Patti: Ketika Ikatan Saudara Kembar Berubah Menjadi Neraka
-
Bisa Self Foto, Abadikan Momen di Studio Terbesar Kota Jalur