Move on kadang jadi hal yang paling sulit untuk dilakukan oleh banyak orang. Ada banyak faktor yang memengaruhinya dan setiap orang punya faktor yang berbeda-beda.
Bisa jadi karena kenangan yang terlalu menggenang dan melekat di relung hati paling dalam. Bisa juga karena perasaan yang belum terselesaikan, tapi hubungan harus terpaksa udahan dan masih banyak lagi yang menyebabkan seseorang sulit move on.
Adapun berikut ini 3 tanda perempuan sulit move on dari pasangannya terdahulu. Yuk simak!
1. Selalu Ingin Tahu Kabarmu Diam-Diam
Perempuan yang diam-diam selalu ingin tahu kabarmu, bisa jadi dia sulit move on darimu. Dia yang selalu menanyakan kabarmu lewat teman-temanmu atau mungkin diam-diam datang ke kantormu untuk memastikan keadaanmu.
Bisa jadi yang dia lakukan itu adalah karena rasa sayang dan perhatiannya masih tersisa untukmu. Apabila kamu mengetahui dan menyadari itu, ada baiknya untuk kembali berbicara baik-baik dengannya. Apa yang sebenarnya ia inginkan? Apa alasannya melakukan hal tersebut?
Apabila kamu tak ingin lagi dekat dengannya, kamu juga berhak untuk membiarkannya saja sampai ia lelah dan tak lagi ingin tahu tentang kabarmu.
2. Sering Bernostalgia tentang Kenangan Kalian Berdua
Apabila seorang perempuan sering bernostalgia tentang kenangan kalian berdua. Apalagi sampai mengirimimu pesan hanya untuk mengingatkanmu tentang kenangan kalian. Padahal hubungan kalian sudah berakhir dan tak dapat dipertahankan.
Apabila sudah begitu, dapat dipastikan dia sulit move on darimu karena kadang perasaan perempuan cenderung lebih mudah ditebak dari tingkah dan perilakunya
3. Belum Punya Pasangan
Ketika perempuan sering ingin tahu tentang kabarmu, sering bernostalgia tentang kenangan kalian, apalagi sampai sering menghubungimu, di tambah lagi belum punya pasangan. Bisa jadi ia masih menjaga hatinya untukmu.
Hati dia masih milikmu dan belum dapat digantikan oleh siapapun. Biasanya perempuan yang seperti ini sulit untuk jatuh cinta kembali.
Itu dia tadi 3 tanda perempuan sulit move on darimu. Sekian artikel ini ditulis. Terima kasih sudah membaca sampai habis. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa di artikel-artikel selanjutnya!
Baca Juga
-
3 Hal yang Buat Banyak Orang Kagum, Ramah Perlu tapi Bukan Nomor Satu!
-
5 Hal yang Sebaiknya Tidak Kamu Lakukan Setelah Bangun Tidur
-
3 Alasan Mengapa Kamu Tidak Perlu Terlalu Meratapi Kepergian Seseorang
-
Suka Fotografi? Simak 3 Cara Terkini Tuk Jadikan Hasil Fotomu Gudang Cuan!
-
3 Cara Brilian yang Bisa Buatmu Berkembang Lewat Menonton Film
Artikel Terkait
-
Pendidikan Febby Rastanty, Dipuji Cewek Alpha Sejati yang Tak Berisik Kayak Artis Sebelah
-
Privasi Vs Kepercayaan: Bisa Bikin Toxic, Ini Batasan Sehat dalam Hubungan di Era Digital
-
Refleksi Kehidupan Perempuan dalam Kumpulan Cerita Pendek 'Mimi Lemon'
-
Wamen Stella: Inovasi Tak Kenal Gender, Pria dan Wanita Setara
-
'Milih Imam Kok Wedok?': Seksis dan Diskriminasi Warnai Pilkada 2024
Lifestyle
-
4 Pilihan OOTD Chic ala Jang Gyu-ri, Fashionable di Setiap Kesempatan!
-
5 Cara Ampuh Mengusir Keinginan Ngemil di Malam Hari, Bye-bye Badan Melar!
-
3 Cleansing Balm Mengandung Salicylic Acid untuk Pemilik Kulit Berjerawat
-
4 Inspirasi Outfit Kasual ala Oh Ye-ju yang Pas untuk Daily Wear!
-
3 Rekomendasi Milk Cleanser dari Brand Lokal Terbaik, Harga Mulai 8 Ribuan!
Terkini
-
Alvin Lim Tuding Denny Sumargo Biang Kerok Konflik Agus Salim dan Teh Novi: Makanya Nggak Beres-Beres
-
Quick Count vs Hasil Resmi Pemilu: Akurasi atau Sekadar Kontroversi?
-
Politik Uang di Pilkada: Mengapa Masyarakat Terus Terpengaruh?
-
Love is A Promise: Berdamai dengan Trauma Demi Menemukan Cinta Sejati!
-
Meskipun Max Verstappen Juara Dunia, Red Bull Tetap Tak PD Hadapi 2025