Menjadi manusia yang rendah hati adalah sebuah keharusan bagi setiap umat manusia. Rendah hati sama halnya dengan tidak sombong maupun angkuh. Karena itu, semua agama mengajarkan kita untuk selalu rendah hati dalam segala hal.
Maka, sudah sepantasnya kita tidak menyombongkan diri, tidak menganggap diri yang paling hebat dan lain sebagainya. Mari kita terus bersikap rendah hati dan bisa menghargai orang lain.
Terkait dengan itu, kita harus tahu manfaat dari bersikap rendah hati tersebut. Berikut 3 (tiga) manfaat dari bersikap rendah hati.
Manfaat pertama adalah disukai banyak orang. Seseorang yang rendah hati akan disukai banyak orang. Kita harus percaya bahwa menjadi orang yang rendah hati lebih banyak keuntungannya daripada orang yang sombong.
Disukai banyak orang merupakan hal yang luar biasa. Kita tidak punya banyak musuh, tidak punya dendam dan tidak ada orang yang melukai kita. Sebab itu, jadilah orang yang rendah hati agar kamu merasakan manfaat yang luar biasa dari kerendahan hatimu tersebut.
2. Menjadi panutan banyak orang
Manfaat kedua adalah menjadi panutan banyak orang. Kita harus mengetahui bahwa ketika kita rendah hati, maka kemungkinan besar dapat menjadi panutan banyak orang. Bukan itu saja, kita harus memahami bersama bahwa dalam hidup ini penting sebuah kerendahan hati sebagai wujud peran serta kita dalam menaburkan kebaikan.
Kerendahan hati yang kita taburkan akan ditanggapi luar biasa oleh masyarakat. Kita akan jadi panutan dan akan banyak orang mengikuti apa yang kita butuhkan. Semoga saja kerendahan hati semakin kita taburkan.
3. Menjadikan hidup kita lebih bermanfaat bagi orang lain
Menjadi manusia yang rendah hati akan menjadikan hidup kita lebih bermanfaat bagi orang lain. Orang yang rendah hati pastinya mau memberikan sedikit bantuan bagi orang yang tidak mampu sehingga hidup jadi lebih bermanfaat.
Bukan itu saja, orang yang rendah hati akan memandang seseorang itu adalah bagian dari kehidupannya sehingga jiwa untuk menolong lebih besar.
Dengan adanya 3 (tiga) manfaat rendah hati tersebut, dapat menjadi pemacu kita untuk lebih baik kedepannya. Semoga saja kita bisa belajar bersama untuk terus rendah hati.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Menjadi Anak Rendah Hati dan Penyayang dalam Buku Cerpen 'Kaya dan Miskin'
-
Suami Jadi Tersangka Korupsi, Alasan Sandra Dewi Rendah Hati: Gue Macam-macam Mudah Tuhan Ambil Itu Semua
-
Mereka yang Disenangi Banyak Orang Biasanya Punya 4 Kebiasaan Ini!
-
8 Ciri Seseorang yang Berkepribadian Rendah Hati, Kamu Termasuk?
-
4 Zodiak yang Terkenal Ramah dan Suka Berbagi, Kamu Bagaimana?
Lifestyle
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
-
3 Rekomendasi Masker Jelly Lokal untuk Meredakan Kulit Kemerahan
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
-
3 Rekomendasi TWS dengan Fitur Anti Noise Terbaik, Harga Mulai 159 Ribuan!
-
Orang yang Tepat di Waktu yang Salah Cuma Mitos, Stop Nyalahin Keadaan!
Terkini
-
Ulasan Novel Yang Telah Lama Pergi: Kisah Pengkhianatan Masa Lalu
-
Taeyeon Tulis Pesan Hangat untuk Diri Sendiri di Lagu 'Letter To Myself'
-
Penuh Chemistry! 4 Film dan Serial yang Dibintangi Dion Wiyoko bersama Sheila Dara
-
Fans Tak Perlu Banyak Menuntut, STY Pasti Miliki Alasan Tersendiri Tak Mainkan Eliano Reijnders
-
Rating Melejit! Akhir Drama Korea Jeongnyeon Pecahkan Rekor, Happy Ending?