Memiliki pengalaman luas memang membuat kamu menjadi pribadi yang lebih berwibawa. Bukan hanya itu, dalam menghadapi masalah juga bisa kamu selesaikan dengan mudah. Sebab, kamu memiliki pengetahuan dan pengalaman yang banyak. Untuk memiliki wawasan luas memanglah tidak susah. Akan tetapi, tidak semua orang bisa memilikinya, sebab tidak semua orang bisa mengetahui cara mendapatkannya. Berikut empat cara menjadi pribadi yang memiliki wawasan luas.
1. Berani Bertanya
Ketika kamu belum mengetahui tentang suatu hal, maka kamu jangan malu untuk bertanya pada orang lain yang lebih tahu. Sebab, dengan kamu berani bertanya akan membuat kamu mendapatkan pengetahuan baru, sehingga akan membuat wawasan kamu semakin luas. Bukan hanya itu, dengan kamu berani bertanya pada orang lain juga akan menambah relasi kamu.
Dengan kamu sering membaca buku akan membuat kamu mendapatkan banyak pengetahuan. Bukan hanya itu, dengan sering membaca buku juga akan membuat kamu mendapatkan informasi yang selama ini belum kamu dapatkan. Dengan begitu, wawasan kamu akan menjadi luas dan bisa mengetahui hal yang lebih banyak.
3. Mengikuti Organisasi
Ketika kamu mengikuti organisasi, kamu akan berjumpa dengan orang-orang baru, melakukan kegiatan bersama, dan melakukan hal-hal baru. Dengan begitu, wawasan kamu akan menjadi luas. Bukan hanya itu, kamu juga akan mendapatkan pengalaman dan teman baru dari orang-orang yang sebelumnya belum pernah kamu kenal. Maka dari itu, jangan pernah malas untuk mengikuti organisasi.
4. Jangan Bertahan di Zona Nyaman
Jika kamu ingin memiliki wawasan luas, maka kamu harus berani untuk keluar dari zona nyaman. Kamu juga harus berani mencoba hal baru. Dengan begitu, kamu akan mendapatkan pelajaran baru, sehingga wawasan kamu menjadi luas. Sebab, jika kamu hanya berada di zona nyaman terus. Pengetahuan dan pengalaman kamu hanya itu-itu saja dan tidak akan bertambah.
Itulah empat cara menjadi pribadi yang memiliki wawasan luas. Banyak sekali manfaat yang diperoleh dari memiliki wawasan luas, mulai dari memiliki banyak pengalaman hingga bisa menilai sesuatu dari berbagai sudut pandang.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Mama yang Berubah Jadi Peri di Mummy Fairy and Me 4: Keajaiban Putri Duyung
-
Ulasan Novel Hotel Royal Costanza: Kisah Seorang Jurnalis yang Disandera
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Ulasan Buku Al Ghazali karya Shohibul:Jejak Spiritual Sang Hujjatul Islam
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Oil Serum Lokal Ampuh Meredakan Jerawat, Tertarik Mencoba?
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
Terkini
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans