Rasa malas merupakan salah satu penyebab terhambatnya kesuksesan. Rasa malas bisa menghancurkan segalanya kalau tidak segera diatasi dengan baik.
Maka dari itu, jangan sampai kita terlena dan menganggap bahwa rasa malas itu akan hilang dengan sendirinya. Pasalnya, rasa malas itu merupakan sebuah perasaan yang harus dilawan.
Berikut ini merupakan beberapa cara melawan rasa malas
1. Buat target
Membuat target pencapaian diri akan memberi dorongan bagi kita untuk bisa memenuhi target yang sudah disusun sendiri. Dengan demikian kita akan terus merasa terpacu untuk memberikan yang terbaik, bahkan melampaui itu.
Target sama halnya dengan harga diri. Ketika kita bisa memenuhinya, maka harga diri kita bisa terjaga. Pun ketika kita tidak bisa meraihnya, rasanya seperti diinjak-injak.
2. Pengaruhi diri dengan segala yang kita suka
Salah satu cara untuk mendorong kemampuan diri sendiri untuk melawan rasa malas adalah dengan melibatkan beberapa hal yang kita sukai. Misalnya adalah menggunakan sarana dan prasarana dengan warna kesukaan kita, menciptakan suasana kerja sesuai dengan kenyamanan kita, menggunakan aroma yang kita suka, dan lain sebagainya.
Dengan demikian diharapkan kita bisa memiliki semangat yang jauh lebih membara untuk melawan rasa malas yang ada.
3. Jangan menuntut kesempurnaan
Menuntut kesempurnaan saat melakukan sesuatu akan membuat hal yang nampak sederhana menjadi berat. Kamu akan merasa terbebani, bukan? Makanya, belum apa-apa kamu sudah merasa malas.
Maka dari itu, kamu harus memahami bahwa tidak ada manusia yang sempurna. Sangat wajar jika kamu memiliki kekurangan dan kesalahan. Kamu tidak harus menjadi sempurna, namun kamu harus membuktikan yang terbaik.
4. Istirahat
Istirahat yang cukup akan memberikan kesempatan bagi tubuh kita untuk beristirahat. Kalau kita terus menerus mengerjakan sesuatu tanpa ada celah untuk beristirahat, semaunya akan nampak begitu melelahkan, bukan? Akhirnya, kita malas mengerjakannya.
Maka dari itu, istirahat dan jeda itu penting. Ya, untuk mengistirahatkan badan dan juga menenangkan pikiran. Bekerjalah sesuai dengan takaran.
Itu dia 4 cara melawan rasa malas. Yuk, mulai dari sekarang!
Baca Juga
-
Fenomena Mager di Pertengahan Ramadan, Ini 4 Penyebabnya!
-
5 Langkah Jitu agar Keuangan UMKM Tetap Sehat di Bulan Ramadan
-
5 Tips Ramadan Produktif ala Gen Z : Tetap Aktif Ibadah Maksimal!
-
Mau Tajir Mendadak? Ini 5 Bisnis Ramadan yang Selalu Laris Manis!
-
5 Strategi Keuangan di Bulan Ramadan yang Harus Kamu Kuasai
Artikel Terkait
-
Post-Holiday Blues Hantui Setelah Lebaran? Ini Gejala dan Cara Mengatasinya
-
Amankan Saldo DANA Gratis Hari Ini Sebelum Terlambat, Hati-hati Phishing
-
Ada Saldo Dana Kaget Hari Ini untuk 200 Orang Beruntung, Kamu Termasuk?
-
Libur Akhir Pekan Dapat Saldo Dana Kaget, Dipakai Buat Apa Ya?
-
Tata Cara Shalat Jamak Taqdim dan Takhir Saat Arus Balik Lebaran 2025, Ini Syarat Lengkapnya
Lifestyle
-
Aplikasi Kencan, Solusi Baru Gen Z Atasi Kesepian?
-
4 Moisturizer dengan Cooling Effect, Segarkan Wajah di Cuaca Panas!
-
Gaya Street Style ala Moon Sua Billlie, Ini 4 Ide OOTD yang Bisa Kamu Coba!
-
4 OOTD Minimalis ala Yerin GFRIEND, Cocok untuk Gaya Harian yang Effortless
-
Penalaran Kata 'Mundhut': Sama-sama Predikat Kalimat, tapi Dilarang Ambigu!
Terkini
-
Polri Menuju Lembaga Super Kuat? Ancaman di Balik Revisi UU Polri
-
Split Fiction Laris Manis, Tembus Satu Juta Kopi Hanya Dalam Dua Hari!
-
Terlalu Ringan, Jaksa Ajukan Banding Vonis Bintang Squid Game O Yeong-su
-
Tembus 1 Juta Penonton, 'Jumbo' Resmi Jadi Film Animasi Indonesia Terlaris
-
Sinopsis Generation to Generation, Drama Zhou Yi Ran dan Bao Shang En