Di era digital seperti sekarang ini penting untuk memanfaatkan sesuatunya secara bijak. Karena semua bisa diakses dengan mudah, maka kita harus pintar memilah mana yang baik yang bisa menambah manfaat atau meninggalkan yang tidak memiliki manfaat apapun bagi kehidupan kita.
Banyak cara yang bisa digunakan agar bisa cerdas di era digital ini. Untuk lebih jelasnya, kamu bisa ikuti tips-tips di bawah ini.
1. Install aplikasi yang bermanfaat
Kamu bisa menemukan banyak sekali aplikasi yang bisa menambah pengetahuan atau yang memiliki segudang manfaat. Coba install ebook atau latihan soal yang bisa menambah pengetahuan kamu. Atau games yang bisa digunakan untuk mengasah otak.
2. Rajin browsing mengenai info teraktual
Tentunya kamu tidak mau kan jika ketinggalan berita mengenai sesuatu yang sedang viral atau dibicarakan banyak orang? Karena itu kamu harus selalu update dengan browsing info yang paling aktual dan terpercaya. Kamu bisa juga membacanya di portal berita online yang sangat mudah diakses.
3. Jangan mudah termakan hoaks
Di zaman canggih seperti sekarang, semua berita dapat diakses, sayangnya banyak juga yang mengandung unsur hoaks, karena itu kamu perlu menilik kebenaran setiap berita, jangan menjadi orang yang mudah tersulut berita bohong. Pandailah memilah mana yang fakta atau hoaks. Karena tidak jarang orang celaka karena terlalu percaya berita hoaks yang tidak terbukti kebenarannya.
4. Ikuti seminar
Penting untuk kamu yang aktif dan suka menambah ilmu baru untuk mengikuti acara seminar. Kamu bisa mencari info mengenai seminar apa yang bisa dihadiri secara gratis.
5. Asah kemampuan bahasa asing melalui film
Jika waktu luangmu biasa digunakan untuk menonton film, coba sekali waktu kamu ganti subtitle nya ke bahasa Inggris, cara ini dilakukan agar kamu terbiasa mendengar bahasa asing yang nantinya akan memperdalam kemampuan bahasa kamu.
Itu tadi tips-tips yang bisa kamu ikuti di era digital ini. Jangan lupa perkaya ilmu pengetahuan dengan browsing yang bermanfaat dengan bijak menggunakan sosial media. Nah sekarang sudah siap ya menjadi pribadi cerdas di era digital!
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Pagar Rumah Seret saat Dibuka, Begini Cara Memperbaikinya
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Mobil Keluarga 7 Penumpang di Bawah 100 Juta! Cek Rekomendasi Terbaiknya
-
Cair! Cara Daftar Bansos Mandiri Lewat HP, Anti Ribet!
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua