Berhenti berpikir bahwa kebahagiaan itu harus berasal dari hal-hal yang besar dan istimewa. Kenyataannya, kita semua bisa bahagia setiap hari melalui hal-hal yang sederhana namun bermakna. Tidak perlu menanti-nantikan suatu hari yang spesial untuk merasa benar-benar bahagia.
Banyak hal yang bisa kita lakukan di hari-hari biasa untuk membuat diri kita merasa bahagia. Misalnya seperti enam hal di bawah ini.
1. Sarapan yang Estetik
Banyak bertebaran di media sosial video mengenai kegiatan rutin di pagi dan malam hari. Banyak orang-orang yang mengunggah tentang apa saja yang mereka makan di pagi, siang, dan malam hari. Percayalah, hal kecil semacam itu memiliki kesan bahagia tersendiri. Memasak sarapan dan menata menunya seestetik mungkin akan membuatmu tersenyum puas di awal harimu.
2. Membaca Buku
Kamu akan merasa bahagia setelah akhirnya kamu melakukan kegiatan membaca dalam harimu karena terkadang sulit sekali untuk sekedar memulai membaca buku. Intinya, jangan malas untuk memulai.
3. Nyalakan Musik Favorit
Sebagai manusia yang memiliki berbagai macam kesibukkan di setiap harinya, menyalakan musik favorit di waktu luang yang kita punya bisa memberikan rasa bahagia. Jangan ragu untuk duduk diam sebentar meresapi lirik dari musik favoritmu!
4. Tersenyum
Hal paling sederhana yang bisa mengundang rasa bahagia. Sebenarnya tak perlu effort susah-susah untuk membuat diri kita bahagia. Tersenyumlah. Biasanya tanpa alasan apapun perasaan kita akan menjadi lebih baik ketika kita tersenyum.
5. Olahraga Ringan
Sama halnya dengan membaca buku, olahraga merupakan hal yang sulit untuk dimulai. Lakukan olahraga dan kamu akan merasa bangga setelahnya. Ketika sudah merasa bangga dan puas pada dirimu sendiri, tentu kamu akan merasa bahagia juga.
6. Produktif
Menjadi produktif merupakan salah satu bentuk tindakan yang mencerminkan rasa cinta kita pada diri sendiri. Jangan biarkan dirimu terjebak rasa malas dan prokrastinasti. Selesaikan tugasmu yang belum selesai dan biarkan pikiranmu tenang tanpa beban yang mengganjal. Kamu akan lebih bahagia kalau pikiranmu terasa ringan.
Itulah enam hal sederhana yang bisa berikan kebahagiaan di setiap harimu. Bagaimana, sederhana sekali, bukan, hal-hal yang bisa mengundang kebahagiaan? Selamat mencoba!
Tag
Baca Juga
-
Xdinary Heroes Umumkan Tanggal dan Kota Tur Dunia 2025 "Beautiful Mind"
-
Selesai Wamil, Kai EXO akan Lanjutkan Siaran TV Detective: The Trade Secret
-
Solar MAMAMOO Bagikan Teaser Pertama untuk Comeback April dengan "WANT"
-
Yukaris, Fan Cafe Resmi Kim Soo Hyun Beri Klarifikasi soal Isu Penutupan
-
Sukses Main Drama Bareng, Park Bo Gum dan IU Kini Bersatu di "IU's Palette"
Artikel Terkait
-
Lebaran Lebih Berwarna dengan Arisan Keluarga, Ada yang Setuju?
-
Menghadapi Mental Down setelah Lebaran, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Deretan 10 Negara Paling Bahagia di Dunia, Termasuk Indonesia?
-
DANA Gratis Rp 10 Ribu Setiap Hari Tanpa Deposit
-
Trump Effect? Level Kebahagiaan di AS Merosot, Ini Biang Keroknya Menurut Laporan Terbaru
Lifestyle
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
4 Padu Padan Kasual Anti Mainstream ala J-Hope BTS, Cocok Buat Daily Style
-
Fresh dan Trendi, Ini 4 Ide Padu Padan OOTD Kasual Sporty ala Yuqi (G)I-DLE
-
Dari Chic sampai Edgy, Intip 4 Daily Outfit Seonghwa ATEEZ Buat Ide Gayamu!
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon
Terkini
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
Perantara Melalui Sang Dewantara: Akar Pendidikan dan Politik Bernama Adab
-
Mengenal Chika Takiishi, Antagonis Wind Breaker Terobsesi Kalahkan Umemiya