Dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, terkadang sahabat merasa kurang uang. Hal ini disebabkan karena mungkin saja terlalu banyak kebutuhan. Sehingga, agar kebutuhan tersebut bisa terpenuhi, dia berusaha meminjam uang padamu. Akan tetapi, ketika kamu juga memiliki kebutuhan sendiri, tentu saja kamu tidak bisa meminjami. Untuk itu, agar dia tidak tersinggung. Maka, kamu perlu menerapkan tips berikut ini untuk menolaknya.
Berikut ini 4 tips paling baik untuk menolak sahabat yang hendak meminjam uang.
1. Tidak Boleh Janji
Ketika kondisi keuangan kamu sedang tidak baik. Maka, kamu tidak boleh janji untuk meminjami di kemudian hari. Sebab, kamu harus memprioritaskan kebutuhan kamu sendiri. Selain itu, hal tersebut juga bisa membuat dia semakin berharap. Dengan begitu, ketika di kemudian hari kamu tidak bisa meminjami. Maka, kemungkinan besar dia akan kecewa padamu. Bukan hanya itu, ketika dia sudah kecewa. Maka, hubungan persahabatan kamu dengan dia sangat berpotensi rusak.
2. Jangan Kasar
Agar sahabat tidak tersinggung, maka dalam penyampaian kamu harus bisa menggunakan bahasa yang baik. Dengan begitu, dia juga akan bisa menerima dengan baik. Sehingga, dia juga tidak akan merasa kesal padamu. Akan tetapi, ketika kamu sudah tidak meminjami, dan dalam melakukan penolakan tersebut kamu menggunakan bahasa yang kasar. Maka, dia akan tersinggung. Sehingga, kemungkinan besar dia akan marah padamu.
3. Usahakan Jujur
Ketika pengeluaran kamu bulan ini cukup banyak. Usahakan kamu harus jujur pada dia. Dengan begitu, dia juga akan menyadari bahwa kamu juga membutuhkan uang untuk memenuhi segala kebutuhan bulanan tersebut. Akan tetapi, ketika kamu tidak bisa jujur, dan selalu mengiyakan. Maka, kamu akan kesulitan sendiri di kemudian hari. Sebab, kamu meminjamkan uang tersebut, padahal kamu juga membutuhkan.
4. Jangan Mengumbar
Walaupun sekecil apapun nilai uang yang hendak dipinjam. Namun, kamu jangan mengumbar hal tersebut pada orang lain. Sebab, hal tersebut hanya akan memicu sebuah masalah. Dengan begitu, hubungan persahabatan kamu dengan dia juga jadi retak. Sebab, kamu tidak meminjami, namun malah menceritakan pada orang lain. Sehingga, dia akan merasa kesal padamu.
Itulah empat tips paling baik untuk menolak sahabat yang hendak meminjam uang. Ketika kamu berhasil menerapkan tips di atas. Maka, hubungan persahabatan kamu dengan dia akan tetap baik-baik saja.
Video yang Mungkin Anda Suka.
Tag
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
8 Makanan yang Ternyata Tak Dianjurkan Masuk Kulkas, Jangan sampai Salah Simpan!
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Tips Mengatasi Rasa Canggung Ketemu Mantan
-
THR Ludes Pasca Lebaran? Simak Tips Kelola Keuangan Agar Usaha Tidak Boncos
-
Tips Hemat Beli Skincare, Tetap Glowing di Tengah Ekonomi Gonjang-ganjing
Lifestyle
-
4 Padu Padan Kasual Anti Mainstream ala J-Hope BTS, Cocok Buat Daily Style
-
Fresh dan Trendi, Ini 4 Ide Padu Padan OOTD Kasual Sporty ala Yuqi (G)I-DLE
-
Dari Chic sampai Edgy, Intip 4 Daily Outfit Seonghwa ATEEZ Buat Ide Gayamu!
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
Terkini
-
Banjir Cameo, 4 Karakter Hospital Playlist Ini Ramaikan Resident Playbook
-
The Help: Potret Kefanatikan Ras dan Kelas Sosial di Era Tahun 1960-an
-
Tertarik Bela Timnas Indonesia, Ini Profil Pemain Keturunan Luca Blondeau
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
The King of Kings Siap Tayang di Bioskop Indonesia Mulai 18 April