Semua orang ketika menjalin hubungan pastinya punya harapan baik akan langgeng. Di dalamnya penuh cinta kasih, keharmonisan, serta berbagai hal indah lainnya.
Sayangnya, terkadang kenyataan memberi pil pahit yang mesti ditelan. Hubungan cinta yang mestinya indah kerap malah jadi sumber penderitaan.
Dibalik pahitnya kenyataan, selalu ada hikmah yang bisa dipetik ketika hubungan cinta tidak berjalan seharusnya. Seperti yang akan dibahas berikut ini.
1. Belajar untuk memprioritaskan diri sendiri
Ketika memiliki pasangan akan sangat mudah sekali terjebak pada perilaku cinta buta. Demi membuktikan rasa sayang ke pasangan kadang-kadang kamu sampai lupa bahwa diri sendiri pun penting untuk diprioritaskan.
Ketika ternyata hubungan tidak berjalan sesuai harapan, dan kalian berpisah setidaknya memberi pengalaman baru. Kamu sadar bahwa sebelum mencintai seseorang diperlukan sekali mencintai diri sendiri terlebih dahulu. Dengan demikian, hubungan cinta bisa berjalan dengan seimbang.
2. Jadi lebih berhati-hati saat jatuh hati
Kendati luka hati akibat perlakuan buruk pasangan hingga kini masih menghantui. Akan tetapi, kamu percaya seiring berjalannya waktu luka itu pasti akan sembuh.
Dari rasa sakit akibat hubungan yang lalu setidaknya memberimu hikmah untuk lebih berhati-hati ketika jatuh hati. Jangan sembarangan membuka hati, karena bisa fatal ketika hati berlabuh pada orang yang salah.
3. Mengajarkan untuk sabar dan menerima kenyataan
Dari berbagai pengalaman buruk selama menjalin hubungan asmara yang lalu mengajarkanmu untuk lebih bersabar dan ikhlas menerima kenyataan. Walaupun hubungan tidak berjalan sesuai harapan, setidaknya pengalaman tersebut telah menempamu untuk jadi pribadi lebih bijak.
4. Menjadi pengingat diri bahwa masih banyak yang harus dipelajari
Hubungan cinta yang berjalan tidak semestinya juga membuatmu sadar bahwa masih banyak yang harus dipelajari. Salah satunya adalah pengendalian emosi serta mengontrol ego diri. Karena tanpa itu, maka hubungan cinta akan sulit dijalani dengan baik.
Setiap perjalanan hidup pasti memberikan pengalaman tersendiri. Semoga dengan uraian tadi bisa sedikit menghiburmu agar tidak terus terpuruk ketika hubungan cinta gak berjalan dengan seharusnya. Ada banyak hikmah yang bisa kamu petik, kok.
Video yang mungkin Anda suka
Baca Juga
-
10 Tahun Menanti, MV Mr. Chu Apink Akhirnya Capai 100 Juta Views di YouTube
-
Sheila On 7 Siap Mengguncang Jakarta Desember 2024, Ini Harga Tiketnya
-
4 Alasan Perempuan Cerdas Akan Berhati-hati saat Hendak Membuka Hati
-
4 Sikap yang Bisa Bikin Pasangan Selalu Setia, Anti Selingkuh!
-
3 Alasan Suami yang Selingkuh Tak Mau Cerai, Tetap Bersama Istri Sah!
Artikel Terkait
-
Cinta Brian dan Gisel Beda Berapa Tahun? Eks Istri Gading Marten Diduga Punya Gandengan Baru
-
Gadis yang Kritik Dedi Mulyadi Punya Cita-cita Masuk UI Jurusan Filsafat, Memang Berapa Biayanya?
-
Aura Cinta Sekolah di Mana? Viral usai Berani Kritik Dedi Mulyadi soal Larangan Wisuda
-
Anggap Sepele Rp1 Juta saat Debat Dedi Mulyadi, Intip Taksiran Honor Aura Cinta Jadi Pemeran Figuran
-
Diduga Setingan Saat Mendebat Dedi Mulyadi, Viral Detik-Detik Rumah Aura Cinta Dirobohkan
Lifestyle
-
Cuma Butuh HP, 5 Aplikasi Ini Bisa Bantu Catat Keuangan Usaha Sendiri
-
4 Rekomendasi Running Shoes Lokal Harga di Bawah 350 Ribu, Kualitas Oke!
-
4 Ide OOTD ala Giselle aespa, Gaya Kasual Klasik sampai Formal Menawan!
-
Mau Tampil Modis Setiap Hari? Sontek 4 Gaya Daily Look ala Shin Si Ah
-
Buat Hangout hingga Party, Intip 4 Gaya Stylish Huening Bahiyyih Kep1er!
Terkini
-
Jordi Amat Akui Belum Tahu Nasib di JDT, Bantah Rumor Hijrah ke Indonesia?
-
3 Alasan Mengapa Patrick Kluivert Harus Pertimbangkan Panggil Yakob Sayuri
-
Ulasan Film Night Bus: Perjalanan Menegangkan Lewati Zona Konflik Berbahaya
-
Ajisaka, The King and The Flower of Life: Animasi Lokal yang Layak Tayang Secara Global
-
Pratama Arhan, Bangkok United dan Kans Ciptakan Memori Manis pada Musim Perdananya