Bagi masyarakat Indonesia, sate adalah makanan yang sangat lezat. Sate menjadi salah satu makanan yang paling laris. Banyak sekali kita temui pedagang sate di pinggiran jalan, ada juga beberapa yang julan keliling.
Namun, tahukah kamu bahwa sate ada banyak macam jenisnya. Di bawah ini adalah berbagai macam sate yang paling populer di tanah air.
1. Sate Madura
Sate madura menjadi sate paling populer nomor satu di Indonesia. Hal ini karena rasa bumbunya yang cocok dengan selera hampir semua orang.
Sate yang terbuat dari daging ayam dengan bumbu kacang dan kecap ini banyak sekali dijual di hampir seluruh wilayah Indonesia. Jika di wilayah kalian ada yang berjualan sate keliling, besar kemungkinan yang dijual adalah jenis sate madura.
BACA JUGA: Saporo, Sate Ponorogo Autentik yang Gurih dan Legit di Jogja
2. Sate Padang
Dari namanya kita bisa berpikir bahwa sate ini akan erat hubungannya dengan masakan-masakan khas padang. Benar saja, sate padang disajikan dengan bumbu khas padang.
Bumbu ini terbuat dari larutan tepung beras berbumbu kuning atau merah. Daging yang digunakan bisa dari ayam ataupun sapi.
Bagi orang yang tidak terbiasa memakan sate padang, mungkin akan kurang suka dengan bumbunya atau merasa bumbunya terasa aneh di lidah. Namun bagi orang yang sudah biasa dan suka dengan sate padang, pastinya sate padang akan terasa begitu nikmat dan lezat.
3. Sate Klathak
Sate klathak juga tak kalah populer, sate ini berbahan dasar daging kambing. Disajikan dengan kuah gulai dan juga nasi atau lontong.
Jika kalian ada di Jogja cobalah untuk liburan ke daerah Pleret, Bantul, Yogyakarta. Disana adalah surganya sate klathak.
BACA JUGA: Sate Klathak, Ruji Brompton "Cerita Sepulang Kerja"
4. Sate Taichan
Sate taichan, namanya unik mungkin berasal dari Jepang atau Korea. Eitsss, ternyata sate taichan hanyalah kreasi dari sate madura saja lho.
Sate taichan belakangan ini menjadi idola bagi kawula muda. Daging yang digunakan bisa ayam ataupun sapi.
Sate taichan berwarna putih pucat, hal ini karena sate taichan tidak menggunkan bumbu kecap. Dagingnya hanya diberi jeruk nipis dan garam saja.
Itulah 4 jenis sate yang paling populer di tanah air. Kalian paling suka yang mana nih?
Baca Juga
-
4 Platform Jual Foto Online Terbaik di Tahun 2024, Bisa Menambah Penghasilan!
-
6 Cara Meningkatkan Kualitas Hubungan Pertemanan, Terapkan!
-
Bikin Sakit Hati, 6 Dampak Negatif Membandingkan Pasangan dengan Orang Lain
-
5 Kebiasaan yang Bikin Sneakers Kamu Cepat Rusak, Hindari!
-
5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Menggunakan Pinjol, Jangan Sembarangan!
Artikel Terkait
-
Cara Mengurangi Risiko Asam Urat Yang Kerap Menyebabkan Nyeri Jempol Kaki
-
Tiko Anak Ibu Eny Tolak Pekerjaan Bergaji Besar, Alasannya Bikin Salut: Mental Orang Kaya
-
Filosofi Mendalam di Balik Papeda, Makanan Khas Nusantara yang Memikat Hati Kevin Diks
-
Selain Nasi Liwet, Fefe Slinkert Pacar Nathan Tjoe-A-On Pernah Cicipi Kuliner Langka Indonesia Ini
-
Menjadi Pemuda yang Semangat Bekerja Keras dalam Buku Kakap Merah Ajaib
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Berjaya sebagai Pembalap, Berapa Total Kekayaan Marc Marquez?
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
-
Tetap Kuat Menjalani Hidup Bersama Buku Menangis Boleh tapi Jangan Menyerah
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi