Outfit (diterjemahkan sebagai pakaian) adalah kebutuhan yang harus dimiliki oleh setiap orang. Khusus mahasiswa, outfit sudah menjadi sesuatu yang tak lepas dari gaya hidup di kampus. Melalui outfit akan terlihat kepribadian dan kebiasaan mahasiswa tersebut.
Namun, terlepas dari kepribadian dan kebiasaan, fungsi utama dari outfit sebagai kebutuhan primer saat ini juga tak bisa diabaikan. Dari sekian banyaknya jenis outfit, ada beberapa outfit yang musti dimiliki oleh mahasiswa.
Selain untuk kebutuhan sehari-hari dan gaya, beberapa outfit ini juga penting agaknya bagi mahasiswa ketika hidup di dunia perkuliahan. Apa saja outfit yang musti dimiliki oleh mahasiswa?
Baca Juga: Sering Terjebak Deadline? Ini 5 Tips Mengatur Jam Kerja agar Lebih Maksimal
Berikut adalah referensi 4 outfit yang harus dimiliki oleh mahasiswa.
1. Hoodie
Hoodie adalah salah satu outfit yang musti dimiliki oleh mahasiswa. Selain untuk melindungi tubuh dari berbagai jenis cuaca, hoodie juga dapat digunakan sebagai cadangan pakaian dalam kondisi darurat yang simple dan mudah. Bagi anda yang tidak suka repot, hoodie sangat cocok untuk anda gunakan ketika pergi berkuliah.
2. Sepatu
Sepatu merupakan kebutuhan yang wajib dimiliki oleh mahasiswa. Terutama bagi mahasiswa yang memiliki aturan ketat tentang alas kaki di kampusnya. Sepatu yang nyaman dapat membuat anda mudah untuk berjalan. Terutama bagi anda yang pergi kuliah dengan berjalan kaki.
Bagi anda yang aktif berjalan, baiknya anda memiliki lebih dari satu pasang sepatu. Selain sebagai cadangan, memiliki lebih dari pasang sepatu juga akan membuat anda memiliki lebih banyak pilihan setiap harinya.
Baca Juga: 4 Langkah Mudah Bersihkan Rambut Kotor Jadi Lebih Indah dan Sehat
3. Kemeja
Kemeja merupakan pakaian yang wajib dimiliki oleh mahasiswa. Selain karena menampilkan kesan formal, kemeja juga cocok digunakan diberbagai cuaca. Bagi anda yang memiliki aturan ketat soal pakaian di kampus, memakai kemeja untuk berangkat ke kampus adalah pilihan yang bagus.
4. T-Shirt
Tshirt sudah menjadi kebutuhan primer saat ini. Bahannya yang adem dan ringan, membuat siapapun yang memakainya menjadi nyaman. Bagi mahasiswa, baiknya memiliki banyak stok t-shirt di rumah. Pasalnya, kaos adalah pakaian yang sebaiknya hanya dipakai satu kali dalam sehari. Setelah dipakai, baiknya segera dicuci agar tidak menjadi apek.
Itulah 4 outfit yang harus dimiliki oleh mahasiswa. Sudah siap untuk menambah koleksi outfitmu?
Baca Juga
-
Kisah Gadis Misterius yang Memburu Penyihir dalam Anime 'Majo to Yajuu'
-
Kehidupan Kedua Sang Naga dalam Anime Sayounara Ryuusei, Konnichiwa Jinsei
-
Kisah Seru Gadis Antagonis dalam Anime 'Rekishi ni Nokoru Akujo ni Naru zo'
-
Kisah Suhu tapi Aslinya Cupu dalam Anime 'Nageki no Bourei wa Intai shitai'
-
Perjalanan untuk Menjadi yang Terkuat dalam Anime 'Saikyou no Shienshoku'
Artikel Terkait
-
Pihak Kampus Gunadarma Sebut Pelaku Pelecehan Seksual yang Dipresekusi Dalam Penanganan Polres Depok
-
Pelaku Pelecehan Mahasiswi Diikat hingga Dicekoki Air Kencing, Begini Kronologi Versi Pihak Kampus Gundar
-
Pelaku Pelecehan di Kampus Gundar Dicekoki Air Kencing, Komnas Perempuan: Orang Main Hakim Sendiri Harus Diproses!
-
Ternyata Bukan Keponakan Zulhas Mahasiswa Titipan di Unila
-
Polisi Tangkap Pelaku Pelecehan Seksual di Kampus Gudarma, Masih Berstatus Maba
Lifestyle
-
Infinix Note 50X 5G+ Masuk ke RI Bareng Note 50S 5G+, Harga Tidak Sama
-
Bad Hair Day? Nggak Lagi! Intip 5 Gaya Rambut Simpel ala Go Min Si
-
Resmi Rilis, Oppo Reno 14 Pro Chipset Kencang dan Triple Rear Camera 50 MP
-
Nggak Perlu ke Salon! 5 Hairdo Wonyoung IVE Ini Bisa Kamu Coba Sendiri
-
Infinix Note 50S 5G+ Resmi Masuk ke Indonesia, Kamera 64MP dari Sony IMX682
Terkini
-
5 Karakter Kuat One Piece yang Diremehkan Monkey D. Luffy, Jadinya Kalah!
-
PSS Sleman Belum Aman dari Zona Degradasi Walau Kalahkan Persija, Mengapa?
-
Review Film Magic Farm: Kisah Kru Dokumenter Nyasar yang Dibalut Satir Gokil
-
5 Rekomendasi Serial Kerajaan Netflix yang Tak Kalah Seru dari Bridgerton
-
Ulasan Novel Holly: Rahasia Mengerikan di Balik Rumah Pasangan Terhormat