Segala yang terjadi adalah berdasarkan dengan niat. Ketika apa yang kita niatkan bisa terwujud, maka kita akan merasa bahagia. Pun juga sebaliknya.
Sebagai orang tua, segala hal yang dilakukan tidak sekadar berdasarkan dengan pertimbangan. Tapi juga berdasarkan niat yang bulat.
Hal sederhana seringkali terjadi ketika membawa anak bermain ke taman. Apa niat kita? Apakah membahagiakan anak atau niat hati membahagiakan diri sendiri?
BACA JUGA: Tak Hanya Seru, Berikut ini 5 Manfaat Mengajak Anak Bermain ke Taman!
Berikut ini beberapa contoh niat yang salah ketika mengajak anak ke taman bermain.
1. Niat bersantai
Sebuah niat yang salah ketika kamu mengawali hal ini dengan niat untuk bersantai. Karena mengajak anak ke taman bermain bukanlah aktivitas yang akan membuat kamu santai.
Mengajak anak ke taman bermain merupakan sebuah aktivitas yang membutuhkan tanggung jawab besar. Bagaimana kamu menjaga anak agar tetap aman adalah sebuah pondasi utama yang harus kamu pahami dengan begitu adanya.
Ketika kamu mengajak anak ke taman bermain sedangkan kamu bersantai, maka itu tandanya kamu membuat anakmu tidak aman. Berhenti membiarkan anak bermain sendirian tanpa pengawasan.
2. Niat menyenangkan diri sendiri
Mengajak anak ke taman bermain sejatinya merupakan suatu usaha untuk menyenangkan anak. Bukan untuk menyenangkan diri kita sendiri. Oleh sebab itu, prioritaskan kesenangan anak.
Menjadi sebuah risiko apabila kita mengajak anak ke taman bermain, maka kita akan menjadi kelelahan, capek. Namun, jangan marah kepada anak karena telah membuat kita merasa lelah. Makanya, penting sekali untuk menyadari niat sejak awal bahwa kedatangan kita ke taman bermain adalah untuk menyenangkan anak.
BACA JUGA: 8 Etika Bermain di Rumah Orang Lain yang Harus Diajarkan kepada Anak
3. Niat berhemat
Meskipun mungkin di beberapa daerah tersedia taman bermain yang gratis, namun namanya orang bepergian, kita tetap harus menyediakan uang.
Paling tidak, uang tersebut harus ada untuk biaya transportasi atau BBM. Belum lagi untuk jajan. Meskipun bawa bekal, tapi anak-anak tetap saja bisa meminta jajan di tempat. Belum lagi untuk yang lainnya.
Oleh karena itu, kalau kamu sedang niat untuk berhemat, maka sebuah hal yang keliru apabila kamu mengajak anak ke taman bermain.
Itu dia beberapa niat yang keliru apabila kamu mengajak anak ke taman bermain. Apa ada yang punya pengalaman serupa?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Dampak Keuangan yang Tidak Transparan: Bom Waktu dalam Rumah Tangga
-
Rumah Besar, Napas yang Sempit
-
Tepuk Sakinah Viral, Tapi Sudahkah Kita Paham Maknanya?
-
Bertemu Diri Kecil Lewat AI: Percakapan yang Tak Pernah Kita Siapkan
-
Dari Flu hingga Leptospirosis: 8 Penyakit Musim Hujan yang Harus Diwaspadai
Artikel Terkait
-
Luna Maya Salting Parah, Usai Melaney Ricardo Sebut Nama Anak Gading Marten: Gempi, Nih Calon Mamanya
-
Istri Polisi Cerita Diselingkuhi Suami, Didukung Mertua dan Diusir dari Rumah dengan Anaknya yang Masih 2 Tahun
-
Waspada! Ini 4 Gejala Penyakit Serius yang Menyerang Balita dan Anak-Anak
-
Ria Ricis Pamer Momen Moana Naik Jet Ski Tanpa Pelampung, Langsung Tuai Pro Kontra
-
Jejak Kriminal Pemulung Penculik Malika di Jakpus, Pernah Dipenjara Kasus Pencabulan Anak
Lifestyle
-
Selera Makanmu Ungkap Rahasia Karaktermu: Si Perfeksionis Suka Sayur, Siapa Kamu?
-
4 Ampoule Korea Calming Kemerahan dan Cegah Breakout pada Kulit Sensitif
-
Kenapa Standar Hubungan Gen Z Jadi Abu-abu? Membedah Tren 'Bare Minimum' dan 'Princess Treatment'
-
4 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Kamera Terbaik di 2025, Resolusi hingga 50MP!
-
Bukan Pensiun, Narji Ungkap Alasan Sebenarnya di Balik Hobi Bertani
Terkini
-
FIFA Puskas Award 2025: Maaf para Culers, Gol Lamine Yamal Sejatinya Tak Terlalu Istimewa!
-
Nurra Datau Ungkap Awal Karier Akting: Dari Iseng hingga Jatuh Cinta
-
Diangkat dari Light Novel, Anime Killed Again, Mr. Detective? Resmi Digarap
-
Kota Tanpa Trotoar: Indonesia untuk Mobil, Bukan Manusia?
-
Lebih Berpengalaman, Ivar Jenner Dinilai Layak Jadi Kapten Timnas U-22