Tak terasa Lebaran tinggal menghitung hari. Banyak masyarakat yang merayakan Lebaran dengan mudik atau pulang ke kampung halaman untuk merayakan Hari Suci tersebut bersama keluarga besar, bertemu dan bersapa teman lama, dan berlibur. Di tambah pemerintah telah memperpanjang hari cuti bersama untuk menyambut Lebaran.
Saat mudik tentunya kamu dan keluarga akan meninggalkan rumah dan rumah akan kosong dalam kurun waktu tertentu. Hal ini tidak menutup kemungkinan ada kejadian-kejadian yang tak diinginkan jika kita tidak mengantisipasi rumah dengan aman.
Jika kamu tidak ingin hal itu terjadi, berikut beberapa tips aman untuk kamu yang akan meninggalkan rumah saat mudik Lebaran. Catat tips meninggalkan rumah saat mudik lebaran berikut ya.
BACA JUGA: Apakah Onani Membatalkan Puasa? Ini Penjelasannya
Tips Meninggalkan Rumah saat Mudik Lebaran
1. Matikan semua barang elektronik yang tidak dipakai
Pastikan kamu mematikan semua barang elektronik yang terhubung dengan listrik dan tentunya tidak terpakai saat akan meninggalkan rumah untuk pergi mudik Lebaran. Ini bertujuan untuk meminimalisir kecelakaan kecil seperti korslet listrik yang menyebabkan kebakaran.
2. Menyalakan beberapa lampu
Tentunya jangan lupa untuk tetap menyalakan beberapa lampu saat meninggalkan rumah untuk pergi mudik Lebaran. Kamu bisa tetap menyalakan lampu halaman atau lampu luar, serta lampu teran atau taman agar rumah tidak gelap saat malam hari.
3. Cek kompor dan gas
Hal yang paling penting saat ingin meninggalkan rumah untuk mudik Lebaran adalah untuk mengecek ke dapur dan perhatikan kompor dan gas. Jika keduanya tidak diperhatikan, kompos dan gas bisa juga menyebabkan kebakaran atau adanya kebocoran gas.
4. Jangan meninggalkan barang berharga
BACA JUGA: Kurang Tidur selama Bulan Ramadhan? Ketahui 5 Cara untuk Mengatasinya
Kamu juga disarankan untuk tidak meninggalkan barang berharga seperti emas, uang, dan surat-surat penting lainnya saat meninggalkan rumah untuk mudik Lebaran. Ini untuk menghindari hal-hal yang tak diinginkan, ditambah kamu akan mudik selama beberapa hari dan keadaan rumah akan kosong.
5. Kunci pintu dan jendela
Kamu juga harus memastikan bahwa jendela dan pintu sudah tertutup rapat dan dikunci saat akan meninggalkan rumah untuk mudik Lebaran. Jikalau memungkinkan pasang CCTV di area tertentu untuk berjaga-jaga.
Bagaimana kamu sudah melakukan hal tersebut belum?
Tag
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Pemicu Masalah hingga Dilabrak 5 Tetangga? Intip 6 Potret Garasi Mobil di Rumah Arafah Rianti
-
Viral Rumah Tangga Hancur karena TikTok, Ini Adab Bermedia Sosial untuk Pasutri dalam Islam
-
Kemenkeu Siapkan Daftar Aset Sitaan BLBI untuk Program 3 Juta Rumah Prabowo
-
Jika jadi Gubernur, RK Janji Lanjutkan Program Rumah DP Rp0 Anies Pakai Teori Baru: Saya Sudah Ada Rumusnya
-
Ternyata Ada Pertanda Sebelum Rumah Orangtua Haykal Kamil Ambruk
Lifestyle
-
Tampil Feminin saat Hangout dengan 4 Padu Padan Outfit Rok ala Beby Tsabina
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
-
Sontek 4 Look OOTD Modern ala Sophia KATSEYE, Biar Gaya Hangout Makin Kece!
-
Serum dan Pelembab, 3 Produk Mengandung Buah Kiwi untuk Kecilkan Pori-Pori
-
4 Ide Outfit Kasual ala Dayeon Kep1er, Stylish Setiap Hari Tanpa Ribet!
Terkini
-
Novel Jejak Balak: Alam Rusak, Roh Leluhur pun Marah
-
Usai Konser di 'Bukan Main' Vindes, Sukatani Menjadi Band Punk Kian Eksis
-
Hasil Box Office Joker 2 Dinilai Mengecewakan, Warner Bros Beri Komentar
-
Mengulas Romantisme Ibukota Lewat 'Kisah dari Selatan Jakarta' Karya WSATCC
-
Taeyeon Girls' Generation Bahas Ketidaksempurnaan di Lagu Baru 'Hot Mess'