Sudah tidak diragukan lagi bahwa sebagian orang di seluruh dunia pastinya menggunakan beragam media sosial dalam keseharian mereka. Melalui platform ini mereka dapat saling berbagi informasi dan hiburan dari berbagai penggunanya.
Namun, apakah hanya itu kegunaan media sosial? Ternyata kita bisa memanfaatkan media sosial ini untuk kegiatan yang positif dan tentunya bermanfaat. Langsung saja berikut ini tips ubah media sosial biar jadi powerful.
BACA JUGA: 5 Tips Memilih Fashion yang Timeless, Investasi Pakaian Basic?
1. Belajar skil baru
Sering mendengar istilah belajar bisa dari mana saja bukan? Nah, hal ini tak menutup kemungkinan media sosial juga bisa digunakan untuk belajar skil baru dengan mudah dan murah. Kita tinggal memanfaatkan beragam media sosial seperti YouTube atau instagram untuk melihat berbagai tutorial maupun tips dalam melakukan sesuatu. Sudah banyak orang yang memanfaatkan cara ini hingga bisa menguasai skil tertentu. Hebat sekali bukan?
BACA JUGA: 4 Trik Balas Dendam Elegan pada Mantan, Jadilah Versi Terbaik Dirimu!
2. Berbagi ilmu dan pengalaman
Masih ada kaitannya dengan poin pertama tadi, melalui media sosial kita juga bisa berbagi ilmu serta pengalaman pada orang lain. Jika kita tadi belajar maka sekarang kita akan berbagi ilmu yang kita miliki pada orang lain misalnya saja dengan membuat konten.
Selain berbagi pada orang lain, kita juga akan semakin tahu lebih dalam pada ilmu yang kita miliki. Katakanlah kamu mahasiswa jurusan Bahasa Inggris , maka kamu bisa memanfaatkan media sosial yang kamu puya untuk berbagi ilmu seputar Bahasa Inggris. Tak hanya ilmu, pengalaman juga bisa kita bagikan melalui media sosial yang siapa tahu bisa bermanfaat bagi orang lain.
BACA JUGA: 7 Jurus Jitu Menolak Teman Hobi Utang Tanpa Menyakiti Perasaan
3. Belajar mencari uang
Dengan pesatnya perkembangan teknologi saat ini sangat berpeluang untuk mendapatkan uang dari platform digital seperti media sosial. Nah, kita bisa memanfaatkan media sosial sebagai alat untuk mencari uang tersebut. Misalnya saja kita bisa memasarkan barang atau jasa melalui beragam media sosial yang lebih powerful. Hal ini karena jangkauan media sosial lebih luas dan mudah sehingga peluang kesuksesan juga lebih besar.
Tak hanya itu, apabila kita serius menggeluti media sosial melalui konten yang dibuat tentunya kita bisa dapat uang. Sudah banyak contohnya bukan, berbagai endorse akan menawarkan kerjasama jika kita memiliki konten yang berkualitas. Tentunya hal ini bisa menjadi jalan rezeki yang bagus.
Bagaimana? Ternyata media sosial mempunyai beragam manfaat yang lebih bukan? Pada dasarnya berbagai media sosial yang ada saat ini ditujukan agar memudahkan manusia dan memberikan dampak manfaat. Terlepas dari berbagai dampak negatif yang ditimbulkan maka kita sendiri yang harus mampu menggunakan media sosial dengan bijak.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Makan Ramah Lingkungan dengan Tadisi Lama, Cara Kembali Menyayangi Bumi
-
Tidak Perlu Krim Mahal, Pakai 5 Bahan Alami Ini untuk Hilangkan Flek Hitam
-
Ingin Terapkan Less Waste saat Travelling? Berikut 4 Tipsnya!
-
5 Langkah Sederhana Less Waste, Yuk Coba Terapkan!
-
Mulai Sustainable Living dari Mana? 5 Kebiasaan Ini Bisa Kamu Terapkan
Artikel Terkait
-
Jangan Lakukan Hal Ini Saat Bersihkan Kulkas
-
Isi Saldo OVO Gak Pake Ribet? Begini Caranya Top Up via Mandiri dan BCA
-
Ini Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart Gratis Biaya Admin!
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Tanpa PC! Ini Cara Pindahkan Data WhatsApp ke Sesama HP Android
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?