Bagi sebagian orang, mampu mengelola emosi adalah salah satu hal yang sulit untuk dilakukan. Seringkali mudah tersulut emosi meski hanya pada kejadian-kejadian kecil. Itulah sebabnya, pentingnya memiliki kecerdasan emosional dalam diri. Hal ini dikarenakan agar mampu mengelola emosi baik untuk diri sendiri serta berhubungan dengan emosi orang lain.
Diantara beberapa zodiak ini, diyakini memiliki kecerdasan emosional yang luar biasa. Mereka ini adalah orang yang pandai menempatkan diri serta mampu mengekspresikan dengan baik sehingga dipercaya sebagai panutan, lho. Melansir dari Astrotalk, inilah beberapa zodiak yang memiliki kecerdasan emosional yang luar biasa.
1. Cancer
Bisa dikatakan cancer merupakan zodiak terdepan yang menempati kecerdasan emosional paling kuat. Zodiak dengan lambang kepiting ini, memiliki sifat empati yang memungkinkan mereka terhubung secara mendalam dengan orang lain.
Seorang cancer cukup ahli dalam mengekspresikan diri dan mampu memberikan rasa aman serta pengasuhan bagi orang lain. Itulah sebabnya jika cancer merupakan seorang yang cocok menjadi sumber dukungan yang bisa diandalkan.
2. Pisces
Pisces cocok menjadi teman karena mereka cukup bisa dipercaya. Hal ini dikarenakan sifat welas asih pisces yang membuat orang di sekitarnya menjadikan pisces mampu memahami orang lain.
Pisces mampu menyelaraskan emosinya dengan lingkungan di sekitarnya. Mereka juga memiliki intuisi alami sehingga mampu merasakan apa yang dirasakan orang lain. Selain itu, pisces juga sebagai orang yang mau mendengarkan tanpa menghakimi seseorang.
3. Libra
Sesuai dengan lambangnya yakni timbangan, libra memiliki keadilan yang unggul. Libra rupanya mampu menjaga keharmonisan serta keseimbangan dengan orang lain. Hal ini lantaran kecerdasan emosional yang mereka miliki membuat mereka mampu mengatasi konflik dengan baik.
Libra juga ahli dalam menemukan solusi melalui dua sisi argumen yang membuat orang lain bisa merasa puas dengan sikap libra. Maka tak heran jika libra cocok dinobatkan sebagai mediator yang luar biasa.
4. Scorpio
Scorpio merupakan seseorang yang mampu mengamati dengan jeli serta pandai mendeteksi emosi yang tersembunyi. Intuisinya yang kuat membuatnya mampu terhubung secara mendalam dengan orang lain. Kesetiaannya juga tak perlu diragukan itulah sebabnya seorang scorpio cocok dijadikan teman setia dan siap untuk mendukung kamu.
Itulah beberapa zodiak yang memiliki kecerdasan emosional yang luar biasa. Mereka adalah orang yang pandai menempatkan diri serta memiliki intuisi yang mendalam sehingga memiliki hubungan yang baik dengan orang lain.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Meski Gratis, Ini 4 Alasan Kamu Perlu Berhati-hati saat Pakai Wi-Fi Publik
-
5 Tips Menyimpan Makanan Basah Kucing agar Tahan Lama, Jaga Tetap Fresh!
-
4 Tips Menyiasati Sepatu yang Kekecilan agar Nyaman Dipakai, Auto Longgar!
-
Peringati Hari Polio Sedunia, Berikut 5 Cara Cegah Penyakit yang Satu Ini
-
6 Cara Tepat Merawat Kucing Pasca-Sterilisasi, Utamakan Kenyamanan Anabul!
Artikel Terkait
-
4 Zodiak yang Terkenal Disiplin dan Selalu Taat Aturan, Kamu Termasuk?
-
5 Zodiak Paling Jago Masak, Auto Jadi Calon Mantu Idaman
-
4 Zodiak Terkenal Hobi Belanja, Kamu Setuju?
-
5 Zodiak ini Mudah Curiga dan Berprasangka Buruk Kepada Pasangan, Kamu Termasuk?
-
Ramalan Zodiak Hari Ini: Kamis, 13 Juli 2023 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer dan Virgo
Lifestyle
-
Kulit Glowing Bebas Noda Hitam! 4 Moisturizer yang Mengandung Symwhite 377
-
4 OOTD Soft Chic ala Kang Hanna, Bisa Buat Ngampus Sampai Ngopi!
-
4 Gaya Girly Street Style ala Roh Jisun Buat Inspirasi Daily Outfit-mu!
-
4 Serum Probiotik, Solusi Rawat Skin Barrier Sehat dan Kulit Terhidrasi!
-
Motorola Edge 860 Pro: HP Flagship yang Siap Bikin Brand Lain Ketar-ketir
Terkini
-
Ulasan Novel Summer in the City:Cinta Tak Terduga dari Hubungan Pura-Pura
-
Semifinal Piala AFF U-23: 3 Pahlawan Skuat Garuda saat Mengempaskan Thailand, Siapa Saja?
-
Review Anime Tasokare Hotel, Kisah Sebuah Penginapan Antara Dua Dunia
-
Bintangi The Savant, Jessica Chastain Siap Bongkar Kejahatan di Dunia Maya
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Fantastic Four: First Steps