Sedang belajar beberapa teknik makeup? Salah satu poin penting saat makeup adalah membuat riasan mata lebih menarik dengan paduan warna yang serasi, namun masih banyak yang bimbang tentang warna apa yang cocok dengan diri sendiri karena setiap orang memiliki tone kulit yang berbeda-beda.
Sebenarnya setiap kombinasi warna meskipun mencolok akan terlihat menarik apabila kamu memiliki skill, maka dari itu asah kemampuanmu dalam dunia riasan ini karena seiring berjalannya waktu kamu akan paham tentang bagaimana cara mix and match yang baik.
Namun, kamu harus tahu tentang yang namanya roda warna. Apa itu? Informasi terkait disampaikan oleh MUA ternama, Alex Byrne, tentang roda warna dan kombinasi warna yang menarik. Roda warna yang dimaksud adalah mulai dari warna primer (merah, kuning, dan biru), skunder (oranye , hijau, dan ungu), dan tersier (magenta, violet, vermilion, chartreuse, teal, amber) atau hasil warna perpaduan primer dan skunder.
Bagi kamu yang ingin tahu cara memadukan warna yang menarik untuk eyeshadow, begini cara yang dilansir dari Byrdie, berdasarkan warna mata kamu, sebagai berikut:
1. Warna hitam
Bersyukurlah kamu yang memiliki warna lensa mata hitam, karena jangkauan warna yang cocok dengan warna ini sangatlah banyak, termasuk warna plum hingga biru akan tetap terlihat sebagai paduan yang serasi untuk warna mata ini.
2. Warna cokelat
Bagi kamu pemilik warna mata cokelat, akan terlihat lebih berbinar setelah kamu coba menarapkan warna oranye terakota. Lebih tepatnya, warna mata ini lebih cocok dengan paduan warna oranye peachy, namun semua kembali lagi dengan minat diri sendiri asalkan mampu mix and match dengan baik.
BACA JUGA: Tata Cara Screenshot di Laptop Pakai Aplikasi Paint, Gampang Diterapkan!
3. Warna biru
Warna mata ini biasanya dimiliki oleh orang barat, warna biru memang sangat memikat siapapun, namun bagi kamu yang menggunakan kontak lensa warna biru, maka disarankan untuk menggunakan warna yang kontras dengan biru karena akan terlihat lebih on point. Contohnya seperti warna kuning atau hijau.
4. Warna hijau
Jika kamu memiliki mata berlensa hijau, maka tak jauh beda dengan biru, alias kamu bisa mencari warna eyeshadow yang kontras dengan warna lensa. Disarankan untuk kamu menggunakan warna merah muda, ungu, merah, hingga merah anggur, karena membuat riasan matamu lebih berbinar.
Nah, begitulah cara untuk memadukan warna eyeshadow yang cocok dengan warna mata asli atau saat kamu menggunakan kontak lensa (softlens), perbaiki skill makeupmu agar warna yang tadinya terlihat aneh justru semakin terlihat on point, semoga membantu.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Tampil Elegan dan Chic, Yuk Sontek 4 Gaya Mid-Formal ala Honey Lee!
-
4 Inspirasi OOTD Kasual Classy ala Son Na Eun yang Bisa Kamu Tiru
-
Gaya Kasual hingga Formal, Ini 4 Rekomendasi OOTD Dress ala Chaewon LE SSERAFIM
-
4 Ide Mix and Match Rok ala Park Min Young untuk Daily OOTD yang Modis
-
4 Look OOTD Stylish ala Go Min-si yang Wajib Dicoba Untuk Gaya Harianmu
Artikel Terkait
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
-
4 Mix and Match Outfit ala Wendy Red Velvet, Keren dan Mudah Ditiru!
-
Foto Perdana Vivo Y300 5G Muncul, Ungkap Desain dan Varian Warnanya
-
5 Ide Mix and Match Denim ala Mim Rattanawadee untuk Tampilan yang Trendi
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
Lifestyle
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
-
Prediksi Trend Fashion 2025: Angkat Isu Lingkungan, Gender hingga Teknologi
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
-
Rentan Harapan Palsu, Mengapa Praktik Ghosting Marak di Aplikasi Kencan?
-
Tampil Elegan dan Chic, Yuk Sontek 4 Gaya Mid-Formal ala Honey Lee!
Terkini
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg