Sebagai mahasiswa jurusan ilmu komunikasi kita diminta untuk dapat menguasai mengenai multimedia. Karena dalam bidang ilmu komunikasi mau tidak mau kita akan mempelajari jurnalistik, yang nantinya kita akan dituntut untuk dapat mengoperasikan beberapa softwear edit video mau pun foto. Oleh karena itu, dapat mengoperasikan berbagai macam aplikasi video dan foto sangat diperlukan untuk anak ilmu komunikasi.
Penasaran aplikasi apa saja yang berguna dan membantu anak ilmu komunikasi? Yuk, kita simak beberapa aplikasi yang dapat digunakan untuk anak ilmu komunikasi nantinya.
BACA JUGA: Sudah Tahu? Begini Cara Kembalikan Foto yang Terhapus di Ponsel Android
1. Aplikasi Update Berita
Menjadi mahasiswa jurusan ilmu komunikasi kita harus dapat selalu updaet mengenai informasi berita. Berbagai informasi yang harus kita ketahui seperti perkembangan ekonomi, sosial budaya, dan juga politik. Sehingga sangat penting untuk mendownload atau mengaksesnya berbagai aplikasi berita seperti CNN, LINE Today, dll.
Agar kita dapat lebih mudah dalam mengetahui perkembangan berita-berita terbaru. Mahasiswa jurusan ilmu komunikasi kita harus dapat selalu update mengenai informasi berita. Berbagai informasi yang harus kita ketahui seperti perkembangan ekonomi, sosial budaya dan juga politik.
Sehingga sangat penting untuk mendownload atau mengaksesnya berbagai aplikasi berita agar kita dapat lebih mudah dalam mengetahui perkembangan berita-berita terbaru.
2. Aplikasi Edit Video
Memiliki aplikasi untuk mengedit video memang harus kamu miliki sebagai anak jurusan ilmu komunikasi. Karena di dalam mata kuliah komunikasi nantinya kamu akan belajar berbagai macam tugas yang membutuhkan aplikasi edit video. Di antara aplikasi yang harus kamu miliki sebagai anak ilmu komunikasi yakni Adobe Premiere Pro, FilmoraGo, KineMaster, VN,dll.
3. Aplikasi Situs Blog dan Juga Media Sosial
Tuntutan zaman yang serba digital dengan perkembangan teknologi yang begitu cepat. Membuat kita sebagai mahasiswa jurusan ilmu komunikasi wajib mengikuti perkembangan yang ada. Memiliki blog dan media sosial sangat diperlukan untuk anak ilmu komunikasi. Karena nantinya kita akan menerima tugas untuk membuat berbagai tulisan yang akan di uplode ke media sosial.
BACA JUGA: 5 Tanda Kamu Punya Inner Child Kurang Didengar Orang Tua Saat Berbicara
4. Aplikasi Desain Grafis
Bukan hanya anak DKV saja yang diharuskan mempunyai aplikasi untuk mendesain, anak jurusan ilmu komunikasi pun juga harus memiliki. Sebab diberbagai mata kuliah anak ilmu komunikasi akan diminta untuk membuat desain yang pastinya akan membutuhkan berbagai pengunaan aplikasi. Aplikasi desain yang bisa digunakan seperti canva, Corel Draw, Adobe Ilustrator, dan lainnya sangatlah dibutuhkan.
Nah, bagi kalian anak ilmu komunikasi sudah punya belum beberapa aplikasi di atas? Jika belum kalian bisa mengintstalnya untuk digunakan dalam mengerjakan tugas-tugas kuliah.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Tips agar Maksimal dalam Mengerjakan Tes CPNS 2023
-
Toko Roti Paling Legend di Yogyakarta, Sering Diserbu Para Pengunjung Loh
-
5 Rekomendasi Minuman Khas Kota Yogyakarta yang Sayang untuk Dilewatkan
-
Rekomendasi 4 Pasar Tradisional Yogyakarta, Surganya Pemburu Kuliner
-
4 Rekomendasi Tempat Makan Unik yang Cocok Buat Bersantai di Yogyakarta
Artikel Terkait
-
Google Hapus HyperOS Downloader: Pelanggaran Kebijakan atau Pembatasan yang Berlebihan?
-
Yuk, Nostalgia Bareng! Begini Cara Melihat Perubahan Kota di Google Maps dari Tahun ke Tahun
-
Cara Cek Transaksi Satu Tahun di Gojek, Habiskan Berapa Uang?
-
3 Situs Lowongan Kerja WFH Untuk Mahasiswa, Peluang Mengasah Keterampilan dan Tambah Pengalaman
-
3 Posisi Lowongan Kerja Part Time Indomaret Untuk Mahasiswa, Ini Syarat Dan Cara Daftarnya
Lifestyle
-
Intip 4 Look OOTD Trendi ala Danielle NewJeans, Ideal untuk Daily Wear!
-
4 Lip Palette Terbaik dengan Pilihan Warna Cantik, Harga Mulai Rp50 Ribuan!
-
Terbaru! 4 Varian Hand Cream dari Lavojoy untuk Mencerahkan dan Melembabkan
-
4 Tips OOTD Rok ala Zara Adhisty yang Girly Abis, Cocok Buat Hangout!
-
4 Gaya OOTD Girly ala Kim Se-jeong, Simpel untuk Disontek!
Terkini
-
Guru dan Masa Depan yang Dikorbankan: Refleksi Profesi yang Terabaikan
-
Bintang Laga, Milla Jovovich Bergabung dalam Film Protector
-
Film Orphan 3 Resmi Produksi, Kembali Gandeng Isabelle Fuhrman
-
Ulasan Buku TAN: Menelusuri Jejak Kehidupan Tan Malaka Seorang Pejuang
-
Soroti Pernyataan Mendikti, Alumni LPDP Tidak Harus Pulang, Setuju Tidak?