Retinol dikenal sebagai bahan aktif yang ampuh untuk mengatasi masalah tanda-tanda penuaan dini, seperti memperlambat produksi melanin, menyamarkan garis halus dan kerutan. Banyak yang menggunakan retinol sebagai agen anti-aging karena memang se-powerful itu.
Namun bagi sebagian orang, retinol dirasa terlalu “keras” dan dapat meng-iritasi kulit. Untuk para ibu hamil dan menyusui juga tidak disarankan menggunakan bahan aktif tersebut karena bisa berbahaya untuk janin.
Lalu, apakah ada alternatif pengganti retinol sebagai anti-aging dengan similar benefit? Tentu saja ada! Alternatif retinol yang lebih “ringan” dan berlabel bumil dan busui friendly adalah bakuchiol.
Nah, jika kamu sedang mencari serum bakuchiol, yuk cek 3 rekomendasinya berikut ini.
1. True to Skin Bakuchiol
Alternatif retinol pertama yang bisa menjadi pilihanmu adalah True to Skin bakuchiol skin smoothing serum. Bakuchiol serum ini mengandung bakuchiol dengan kemurnian 99%, azeclair 3%, PHA 2% dan deep sea water. Dengan bahan-bahan naturalnya tersebut, tentu saja produk ini sangat aman untuk bumil dan busui.
True to Skin bakuchiol serum diformulasikan untuk membantu merawat tekstur kulit, menyamarkan kerutan dan garis halus, melembabkan, bahkan juga dapat membantu mengurangi dan meredakan jerawat.
Netto : 20 ml
Harga : Rp 115.000
2. Purivera Botanicals Mango Juice Serum
Rekomendasi selanjutnya ada Purivera Botanicals mango juice serum. Dengan kandungan active penetration booster yang berperan untuk membantu bahan aktif bakuchiol 1% dengan kemurnian 99% dan actosome ceramide 3% masuk ke dalam lapisan kulit lebih banyak, sehingga memberikan efek anti-aging dan skin barrier improvement yang lebih optimal.
Warna kuning serum ini berasal dari sea ceramide alami dari mango extract dan juga kandungan sea buckthorn. Selain untuk anti-aging, mango juice serum ini juga membantu mengatasi permasalahan jerawat. Sangat aman digunakan oleh ibu hamil dan menyusui setiap hari.
Netto : 20 ml
Harga : Rp 120.000
3. Whitelab Bakuchiol Treatment Serum
Apabila fokus utama mu adalah anti-aging dan mengatasi jerawat maupun bruntusan, kamu bisa memilih Whitelab bakuchiol treatment serum. Diperkaya dengan kandungan bakuchiol 1% sebagai alternatif retinol yang dapat meremajakan kulit dan menyamarkan tanda penuaan, willow bark extract untuk membersihkan pori dari komedo dan sebum berlebih pemicu timbulnya jerawat.
Juga sudah diformulasikan dengan kombinasi inovasi gabungan hyaluron dan polyglutamic acid yang dapat meningkatkan kelembaban kulit, merawat kekencangan dan kekenyalan kulit. Tidak hanya aman untuk bumil dan busui, serum ini bahkan dapat digunakan sejak usia 12 tahun, lho.
Netto : 20 ml
Harga : Rp 106.5000
Itulah 3 rekomendasi serum bakuchiol sebagai alternatif retinol. Jika sedang dalam fase kehamilan maupun menyusui, tetap konsultasikan dengan dokter terlebih dahulu, ya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Varian Serum dari Hanasui, Lawan Jerawat hingga Kecilkan Pori-Pori
-
Probiotic Series Hanasui, Hempas Sel Kulit Mati dan Perkuat Skin Barrier
-
Tahan Air dan Anti Whitecast, 3 Sunscreen Biore Nyaman Digunakan Seharian
-
Auto Glowing! Ini Brightening Serum Series dari Hanasui, Harga Rp30 Ribuan
-
3 Skincare dari Scarlett Mengandung Ceramide, Ampuh Perkuat Skin Barrier
Artikel Terkait
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 3 Jutaan dengan RAM Besar dan Chipset Gahar Terbaik November 2024
-
5 Rekomendasi HP 5G Murah Terbaik November 2024
-
4 Rekomendasi Film Keluarga Serupa Bila Esok Ibu Tiada, Bikin Banjir Air Mata!
Lifestyle
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
Terkini
-
Dibintangi Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah, Ini Jadwal Tayang Drama Korea Knock Off
-
Kisah Haru Para Pendidik Demi Mencerdaskan Generasi Bangsa dalam Guru Cinta
-
Spoiler When the Phone Rings Episode 1, Yoo Yeon Seok Dapat Ancaman?
-
Salaryman's Club: Anime Sports Kombinasi Olahraga dan Kehidupan Kantoran
-
Bermain di Light Shop, Park Bo-young Ikut 'Kursus' Jadi Suster