Kunci mendapatkan penampilan yang stylish adalah dengan memadukan item fashion yang cocok. Salah satu item fashion yang banyak digemari adalah kemeja. Selain tampilannya yang parofesional, kemeja juga cocok untuk look apa saja mulai dari formal hingga santai.
Meskipun tampak matching dengan outfit lain, nyatanya memadukan outfit kemeja bisa jadi gampang-gampang susah. Terinspirasi dari Kim Se Jeong, berikut beberapa style kasual dengan kemeja yang bisa kamu jadikan referensi outfit.
1. Kemeja Denim dan Jeans. Warna Berbeda Buat Penampilanmu Lebih Trendy!
Ingin memadukan outfit denim dengan warna yang berbeda? Coba style denim on denim ala Kim Se Jeong ini. Kombinasi kemeja denim berwarna dark blue terlihat sangat matching dipadukan dengan cutbray denim soft blue.
Style ini cocok jadi inspirasi outfit untuk sekedar hangout atau nge-mall. Pilihan warna yang berbeda menghasilkan penampilan makin trendy dan kece.
2. Kemeja Flanel dan Long Pants Buat Kamu Nyaman Seharian
Memilih outfit bukan hanya karena tampilannya yang trendy dan stylish. Kenyamanan juga menjadi hal yang perlu kamu pertimbangkan terutama jika outfit tersebut digunakan seharian.
Untuk penampilan yang stylish dan nyaman, Kim Se Jeong tampak mengenakan kemeja flanel oversize motif kotak-kotak. Long pants berwarna hitam bisa jadi pilihan yang pas untuk membuat penampilanmu makin kece.
3. Buat Tampilan Elegan dan Effortless dengan White Shirt dan Short Jeans
Kemeja menjadi salah satu item fashion yang mudah dipadukan dengan outfit lain. Salah satu style kemeja ala Kim Se Jeong yang elegan dan effortless adalah perpaduan basic shirt berwarna putih dengan short jeans. Kemeja berwarna putih terlihat sangat cocok dengan jeans dark blue ini.
Dengan memadukan dua item fashion ini, kamu bisa tampil stylish dan elegan. Long jeans bisa jadi opsi untuk kamu yang ingin tampilan lebih tertutup.
Nah, itu dia beberapa style outfit kasual dengan kemeja ala Kim Se Jeong yang mudah disontek. Ide outfit tersebut bikin penampilanmu stylish dan makin percaya diri deh.
Baca Juga
-
5 Ide Casual Outfit Terinspirasi dari Hwang Minhyun, Bisa Jadi Referensi!
-
7 Inspirasi OOTD Simpel ala Jung Hae In, Bisa Buat Beragam Look!
-
7 Inspirasi Gaya Sporty ala Cha Eun Woo ASTRO, Tampil Modis dan Fashionable
-
Tampil Anggun dan Elegan dengan 5 Ide Feminim Outfit ala Kim Yoo Jung
-
Biar Gak Mati Gaya, Intip 7 Ide Styling Celana Jeans ala I.N Stray Kids
Artikel Terkait
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Apesnya Vietnam, Pemusatan Latihan di Korea Terancam Kacau Gegara Hal Ini
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
-
Selamat! Anak Pertama Choiza Dynamic Duo Akhirnya Lahir
-
Duduk Vincent Berubah Jadi Duduk Marceng: Gaya Selebrasi Marselino Ferdinan Kini Jadi Inspirasi Pemotretan OOTD
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua