Ada berbagai cara yang dapat dilakukan untuk menghilangkan rambut-rambut halus di tangan, kaki, dan ketiak. Salah satunya dapat memakai cukur. Namun, metode tersebut dapat menyebabkan kemerahan, bahkan tak jarang mengakibatkan luka akibat tergores pisau cukur.
Berbagai cara dilakukan salah satunya dengan menggunakan cukur yang malah bukannya menghilangkan rambut tapi menyebabkan kemerahan bahkan tak jarang terluka akibat tergores pisau cukur.
Nah, maka dari itu untuk menghindari hal tersebut. Tenang aja, sekarang sudah hadir sugar waxing kit yang terbuat dari bahan-bahan alami yang diklaim aman untuk hilangkan rambut-rambut halus hingga ke akarnya tanpa menimbulkan iritasi dengan harga mulai Rp40 ribu. Berikutnya ini 3 rekomendasinya.
1. Jagiya Sakura Cherry Blossom Waxing Kit (Rp49 Ribu)
Pilihan pertama sugar waxing kit yang ampuh mengangkat rambut-rambut halus tanpa menimbulkan iritasi datang dari Jagiya Sakura Cherry Blossom Waxing Kit.
Selain itu sugar wax ini juga telah approved oleh Tasya Farasya. Jadi kamu tidak perlu lagi untuk menggunakan produk ini.
Berkat kandungannya ada Sucrose, Citric Acid yang mampu mengangkat rambut berlebih dalam waktu singkat sekaligus menjadikan kulitmu halus, mulus, dan bersih. Selain itu waxing ini juga memiliki aroma bunga Sakura dan Cherry Blossom yang menyegarkan.
Waxing gel ini sudah dilengkapi 10 lembar strips wax, 2 spatula, dan ukurannya 175 gr yang dijual dengan harga Rp49 ribu.
2. This Is Good Wax Me Up Sugar Waxing (Rp40 Ribu)
Berikutnya direkomendasikan dari This Is Good Wax Me Up Sugar Waxing.
Selain itu sugar waxing telah diklaim aman digunakan untuk semua jenis kulit, termasuk kulit sensitif sekalipun.
Pasalnya produk ini telah dibuat dengan temperatur yang sempurna sehingga dapat mencabut rambut hingga ke akarnya dengan sangat kuat tanpa menimbulkan rasa sakit ataupun iritasi. Berkat mengandung 100% bahan alami seperti gula dan lemon juice.
Dengan begitu, setelah menggunakan waxing ini kulit terasa halus dan tidak kasar dalam sekali satu kali pemakaian.
Sugar waxing ini telah dilengkapi 10 kain yang bisa dicuci, 1 spatula, dan ukurannya 350 gr dengan harga ditawarkan cuma Rp40 ribu.
3. Haeuwon Sugar Wax (Rp85 Ribu)
Terakhir, buat kamu yang mencari sugar waxing kit yang ampuh mencabut rambut tanpa menimbulkan rasa sakit ataupun iritasi saat digunakan disarankan dari Haeuwon Sugar Wax.
Pasalnya waxing ini memiliki kandungan bahan aktif yang berasal dari Korea Selatan berfungsi untuk mengangkat kotoran dan sel kulit mati yang menempel pada kulit hingga ke akar, sekaligus menghambat pertumbuhan rambut.
Haeuwon Sugar Wax ini memiliki 5 varian yaitu:
- Cotton Candy berbahan Ginseng Korea yang bermanfaat untuk menjaga elastisitas, serta bikin kulit terlihat cerah,
- Bubble Gum mengandung Peppermint Oil untuk memberikan cooling sensation agar kulitnya tidak mengalami kemerahan,
- Tutty Fruity berbahan Lemon Extract yang bermanfaat sebagai antioksidan dan menjadi kulit jadi lebih halus dan cerah,
- Frugu Matcha berbahan Green Tea untuk bikin kulit terasa lembap sekaligus mengangkat kotoran,
- Taro Fuzato mengandung Lavender untuk melembapkan dan mengurangi rasa sakit akibat waxing.
Lima varian ini telah dilengkapi 1 spatula, 10 lembar wax strip, dan ukurannya 200 gr dengan harga ditawarkan sebesar Rp85 ribu.
Itulah tiga sugar waxing kit yang ampuh untuk bantu hilangkan rambut-rambut halus tanpa menimbulkan iritasi dengan harga terjangkau.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Serum Kombinasi Vitamin C dan Ferulic Acid, Bikin Wajah Glowing Merata
-
4 Sunscreen Vitamin E Efek Antioksidan untuk Lawan Flek Hitam dan Penuaan!
-
4 Cleanser Lokal Heartleaf Cocok Kulit Sensitif, Cegah Iritasi dan Breakout
-
4 Pelembab Copper Peptide untuk Rawat Elastisitas Kulit dan Skin Barrier!
-
4 Hydrating Toner Korea untuk Lembapkan Kulit Kering dan Redakan Kemerahan
Artikel Terkait
-
Jangan Asal Pakai Softlens, Bisa Picu Iritasi hingga Kebutaan
-
Tips Aman Pakai Retinol dan Niacinamide secara Bersamaan, Selamat Tinggal Iritasi!
-
3 Moisturizer Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Iritasi dan Jerawat
-
Somethinc Calm Down Skinpair Barrier Serum: Benarkah Bisa Redakan Alergi?
-
4 Produk Skincare Terbaik Labore, Cocok untuk Kulit Sensitif dan Iritasi
Lifestyle
-
Jangan Cuma Ikut Tren, Ini 7 Hal Wajib Kamu Cek Sebelum Beli Smartphone Baru
-
Rahasia Otak Bahagia: Ternyata Salmon Hingga Cokelat Hitam Bisa Jadi Antidepresan Alami!
-
Otak Lelah Gara-gara 'Scroll'? 7 Cara Simpel Biar Suka Baca Buku Lagi
-
Street Look sampai Office Style, 4 Ide OOTD Kim You Jung untuk Disontek!
-
4 Serum Kombinasi Vitamin C dan Ferulic Acid, Bikin Wajah Glowing Merata
Terkini
-
Usai Perceraian, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha Bukan Paksaan
-
Bandung Sustainability Summit 2025: Saat Bandung Menunjukkan Cara Baru Gelar Acara Ramah Lingkungan
-
ANTARA Ajak Mahasiswa Belajar Memotret dengan Hati Lewat Workshop Fotografi Jurnalistik di UGM
-
Nikita Mirzani Live Jualan di Tahanan, Tim Reza Gladys Si Pelapor Beri Respons
-
7 Kota di Dunia yang Penduduknya Kurang dari 100 Orang, Nomor 3 Bikin Melongo