Calendula merupakan tanaman bunga yang memiliki segudang manfaat untuk merawat kulit, seperti mampu mempercepat penyembuhan luka, mengurangi redness, memberikan hidrasi pada kulit, serta meredakan kemerahan akibat iritasi dan jerawat. Dengan begitu, kulit akan terasa lebih calming and soothing.
Maka dari itu tidak heran jika banyak produk perawatan kulit yang menggunakan komposisi Calendula sebagai main ingredientsnya.
Kini, banyak produksi skincare lokal yang telah menggunakan kandungan tersebut salah satunya dalam bentuk moisturizer atau pelembap.
Berikut ini 3 rekomendasinya.
1. Nuface Calendula Essential Moisture Boost Moisturizer
Pilihan pertama pelembap lokal dengan kandungan utamanya ada Calendula dari Nuface Calendula Essential Moisture Boost Moisturizer.
Produk terbaru dari Nuface ini dirancang untuk menenangkan dan meredakan kulit yang meradang, meregenerasi kulit, mencerahkan, melembapkan, mengurangi jerawat, memperkuat skin barrier, dan mencegah kerutan pada kulit, sehingga moisturizer ini cocok digunakan oleh kulit kering, kusam, berjerawat, dan iritasi.
Berkat diformulasikan dengan kandungan selain Calendula Flower Ekstra, Ceramide, Niacinamide, 8 jenis Hyaluronic Acid, Centella Asiatica, dan Bakuchiol.
Untuk mendapatkan pelembap dari Nuface ini harganya cukup terjangkau cuma Rp30 ribu untuk ukuran 7 gram.
2. Elsheskin Deep Hydrating Calming Moisturizer
Selanjutnya ada Elsheskin Deep Hydrating Calming Moisturizer.
Produk ini diklaim mampu mengunci kelembapan pada kulit selama 72 jam lamanya, mengurangi sekaligus merawat kulit sensitif (gatal, kemerahan, mengelupas, hingga iritasi, dan meningkatkan kekuatan skin barrier. Dengan begitu jika rutin menggunakan pelembap ini kulit akan terasa lebih kenyal, sehat, glowing, serta halus.
Produk ini cocok digunakan untuk pemilik kulit kering, eczema, dermatitis, sensitif, dan berjerawat. Hal ini karena mengandung 3x Ceramide, Hyaluronic Acid, Calendula, dan Lidah Buaya.
Untuk mendapatkan moisturizer sebagus ini cukup mengeluarkan dana sebesar Rp129 ribu untuk ukuran 30 ml.
3. Sybeca Pure Glow Moisturizer
Terakhir, buat kamu yang mencari pelembap lokal memiliki kandungan Calendula untuk mengatasi menangkan kulit yang mengalami iritasi, kering, bahkan kulit sensitif Sybeca Pure Glow Moisturizer dapat dijadikan solusinya.
Dikarenakan moisturizer ini memiliki kandungan calming and hydrating seperti Ceramide, Hyaluronate, Calendula, dan Chamomile yang berfungsi untuk menghidrasi kulit, menenangkan iritasi, menjaga skin barrier, dan mengenyalkan tekstur kulit.
Moisturizer ini dijual dengan harga Rp99 ribu untuk ukuran 30 gram.
Inilah tiga moisturizer lokal yang mengandung Calendula untuk membantu menenangkan dan meredakan kulit yang mengalami iritasi, kemerahan, dan jerawat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bertema Okultisme, 3 Karakter Pemeran Utama Film Holy Night: Demon Hunters
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Ini 5 Pemeran Drama Labor Attorney Noh Moo Jin
-
Resmi Tamat, 3 Pemain Undercover High School Ungkapkan Rasa Terima Kasih
-
4 Pesona Pria Populer di Crushology 101, Ada Lee Chae Min dan Hong Min Ki
-
Dikelilingi Pria Populer, 4 Fakta Karakter Roh Jeong Eui di Crushology 101
Artikel Terkait
-
3 Moisturizer dengan Shea Butter untuk Kulit Super Lembap, Wajib Coba!
-
4 Serum dengan Zinc PCA, Bantu Kontrol Minyak Tanpa Bikin Kulit Kering!
-
5 Skincare dengan Ekstrak Calendula, Cocok untuk Kulit yang Mudah Iritasi!
-
3 Moisturizer Korea dengan Probiotik, Jaga Skin Barrier Tetap Kuat!
-
Tissa Biani Alami Wajah Breakout 4 Tahun, Dokter Kulit Akui Dampaknya Buat Mental
Lifestyle
-
4 Facial Wash dengan Kandungan Probiotik, Jaga Keseimbangan Skin Barrier!
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Lebih Bahagia dengan Cara Sederhana: Mulai dari Micro-Moments of Happiness
-
Koreksi Diri, 3 Hal Ini Membuat Kita Terjebak dalam Pilihan Salah
-
Tampil Menarik dan Keren! Intip 4 Daily Outfit Edgy ala Yoon STAYC
Terkini
-
Bikin Gagal Move On! 3 Drama Medis Korea Ini Siap Bikin Kamu Pengen Jadi Dokter!
-
Reuni Lagi, Lee Do Hyun dan Go Min Si Bakal Bintangi Drama Baru Hong Sisters
-
Review Novel 'Entrok': Perjalanan Perempuan dalam Ketidakadilan Sosial
-
Lebaran Usai, Dompet Nangis? Waspada Jebakan Pinjol yang Mengintai!
-
Mark NCT Wujudkan Mimpi Jadi Bintang di Teaser Terbaru Album The Firstfruit