Oat dikenal sebagai bahan makanan kaya serat ini biasanya menu andalan untuk menurunkan berat badan, ternyata memiliki segudang manfaat untuk kecantikan kulit.
Hal ini karena kandungan antioksidan, anti-inflamasi, dan anti-radang yang dapat mengeksfoliasi kulit secara lembut, melembabkan, sekaligus meredakan peradangan pada kulit akibat pertumbuhan jerawat.
Tak heran jika kini banyak bermunculan oat dijadikan sebagai bahan campuran pada produk skincare salah satunya dalam bentuk serum.
Nah, buat kamu yang memiliki permasalahan jerawat yang tak kunjung mereda, kamu bisa gunakan tiga serum lokal yang mengandung oat ini. Ada apa aja?
1. Ourdaylee Pure Oat Barrier Pro Serum
Pilihan pertama serum lokal yang terdapat kandungan bahan utamanya Oat ampuh meredakan peradangan akibat jerawat datang dari Ourdaylee Pure Oat Barrier Pro Serum.
Dikarenakan serum ini selain mengandung Oat, dilengkapi juga Centella Asiatica, Guava Fruit, Pentavitin, Rosemary, dan Camellia Leaf Extract yang dapat menenangkan kemerahan, mengunci kelembapan alami kulit, memperbaiki skin barrier, sekaligus meredakan jerawat yang meradang.
Serum ini memiliki tekstur yang lembut mudah menyerap dan memiliki aroma seperti sereal. Untuk membeli serum ini dijual Rp95 ribu untuk ukuran 30 gr.
2. Finally Found You! Oatstanding BHA + LHA Acne Serum
Berikutnya ada Finally Found You! Oatstanding BHA + LHA Acne Serum. Sesuai dengan namanya, serum ini diformulasikan buat kamu yang memiliki permasalahan kulit berjerawat.
Dikarenakan serum ini selain mengandung Oat, dilengkapi juga bahan aktif lainnya seperti Salicylic Acid, LHA, Niacinamide, dan Zinc PCA
Kombinasi kandungan tersebut dapat membantu melawan bakteri penyebab jerawat, memudarkan bekas jerawatnya,mengontrol produksi minyak berlebih, sehingga mencegah jerawat tidak tumbuh kembali. Kamu bisa membeli serum ini dengan harga Rp129 ribu untuk ukuran 20 ml.
3. Harlette Chill Oat Calming Serum
Terakhir, serum lokal yang mengandung Oat ampuh meredakan peradangan akibat pertumbuhan jerawat, maka Harlette Chill Oat Calming Serum ini bisa menjadi andalanmu.
Dikarenakan serum selain mengandung Oat, dilengkapi juga bahan-bahan alami Apel, dan Turmeric yang dapat melembabkan kulit, serta menghaluskan tekstur kulit.
Selain itu dilengkapi juga kandungan aktif seperti Niacinamide dan Ceramide untuk menjaga kulit tetap terhidrasi, sekaligus meredakan bekas jerawat kemerahan.
Serum ini memiliki tekstur sedikit cair dan mudah meresap ke kulit tanpa terasa lengket, sehingga mampu memberikan efek calming pada kulit yang sedang berjerawat. Untuk membeli serum ini harganya RpRp139 ribu untuk ukuran 30 ml.
Itulah tiga serum lokal yang mengandung bahan utamanya Oat ampuh redakan peradangan akibat jerawat. Mana nih yang jadi favoritmu?
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Low pH Cleanser Aman untuk Rawat Skin Barrier, Harga Pelajar Rp47 Ribu!
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Bye Kulit Kusam! Ini 4 Toner Kandungan Alpha Arbutin untuk Mencerahkan
-
4 Sunscreen Mugwort Ampuh untuk Menenangkan Kulit Kemerahan Akibat Sinar UV
-
4 Serum Lokal Encapsulated Retinol Aman untuk Pemula, Harga Mulai Rp31 Ribu
Artikel Terkait
-
3 Varian Sunscreen dari Azarine dengan SPF 50, Ada Tone Up dan Bentuk Spray
-
3 Sheet Mask Korea yang Mengandung Bambu, Ampuh Menjaga Kelembapan kulit
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda
-
Bajaj Skincare Keliling di Bali, Kampanyekan Kesadaran Lingkungan Lewat Gaya Hidup Berkelanjutan
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
Lifestyle
-
4 Gaya Kasual ala Yunjin LE SSERAFIM, Simpel dan Tetap Fashionable
-
4 OOTD ala Xiaoting Kep1er yang Stylish dan Karismatik, Cocok Buat Hangout!
-
4 Low pH Cleanser Aman untuk Rawat Skin Barrier, Harga Pelajar Rp47 Ribu!
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Bye Kulit Kusam! Ini 4 Toner Kandungan Alpha Arbutin untuk Mencerahkan
Terkini
-
Bujet Membengkak, Warner Bros Pilih Tunda Produksi Film Terbaru Tom Cruise
-
Rumor Max Verstappen Makin Kencang, Bos Red Bull Salahkan George Russell?
-
Tak Ada Indonesia, Duo Ratu Sepak Bola Wakili ASEAN di Pentas Piala Asia Wanita 2026
-
Piala Presiden 2025: Saat Duo Tamu Undangan Mengacak-Acak Kehormatan Tim Tuan Rumah
-
The Academy's Genius Swordsman:Webtoon Aksi yang Bikin Tegang!