Emina, brand skincare lokal yang telah berdiri sejak tahun 2015 oleh PT Paragon Technology and Innovation ini selalu ramai diminati oleh masyarakat Indonesia karena produknya berkualitas dengan harga yang tidak membuat dompet jebol.
Nah, baru-baru ini Emina baru saja launching produk terbarunya 3 varian moisturizer yang berbentuk gel ringan, tidak bikin kulit terasa berminyak maupun lengket. Diformulasikan dengan teknologi Skin Flooding Mechanismâ„¢ untuk membantu mengatasi berbagai masalah kulit mulai dari calming jerawat, hidrasi kulit kering/perbaiki skin barrier, dan cerahkan kulit kusam.
Buat kamu yang ingin mencobanya masing-masing dijual Rp52 ribu. Berikut dibagikan secara detail dari perbedaan ketiga varian pelembab tersebut. Ada apa aja?
1. Emina Water Calming Gel Moisturizer (Jerawat/Redness)
Buat kamu yang memiliki permasalahan jerawat, kemerahan, dan memiliki tipe sensitive oily skin, maka Emina Water Calming Gel Moisturizer inilah pilihannya.
Dikarenaan varian moisturizer ini dapat memberikan efek calming dan soothing pada kulit yang mengalami peradangan dan kemerahan akibat jerawat.
Berkat kandungan di dalamnya memasukkan ingredients utamanya Madecassoside dan 2% Cicapro yang terbukti dapat sembuhkan jerawat, redness mereda, serta mengontrol produksi minyak berlebih.
2. Emina Water Barrier Balancing Gel Moisturizer (Kulit Kering)
Berikutnya ada Emina Water Barrier Balancing Gel Moisturizer. Varian pelembab ini dirancang buat kamu yang kulitnya lagi kering, dan skin barrier-nya lagi terganggu.
Dikarenakan moisturizer ini diperkaya kandungan yang seperti ekstra hydrating dan mengembalikan kesehatan skin barrier seperti Ceramide dan 2,5% Beta Glucan yang bekerja efektif efektif untuk melembabkan kulit secara mendalam, mengunci kelembapan agar kulit terasa lebih kenyal, dan halus.
3. Emina Water Bright Glow Gel Moisturizer (Kulit Kusam/PIE dan PIH)
Terakhir, varian moisturizer terbaru dari Emina menghadirkan Bright Glow Gel yang diformulasikan untuk permasalahan kulit kusam, dan bekas jerawat kehitaman maupun kemerahan yang belum memudar.
Hal ini karena pelembab varian ini memasukkan kandungan utamanya bersifat pencerah seperti Niacinamide, 2% NAG, dan Vitamin C yang telah terbukti ampuh mencerahkan, mengecilkan pori-pori, sekaligus membantu memudarkan bekas jerawat kemerahan maupun kehitaman.
Inilah tiga varian moisturizer terbaru dari Emina untuk calming jerawat, hidrasi kulit kering, dan cerahkan kulit kusam. Pastikan gunakan sesuaikan dengan kebutuhan kulitmu, ya!
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Sunscreen Lokal Green Tea untuk Kulit Sehat Bebas Sunburn dan Jerawat
-
4 Sunscreen Lokal Kandungan Calendula, Rahasia Kulit Sehat Bebas Iritasi
-
4 Sunscreen Bisabolol untuk Redakan Kemerahan dan Iritasi Akibat Sinar UV
-
4 Cleansing Milk Panthenol, Solusi Hapus Makeup Tanpa Merusak Skin Barrier
-
4 Serum Kakadu Plum Kaya Vitamin C, Ampuh Atasi Kulit Kusam dan PIH
Artikel Terkait
-
Berburu Makeup dan Skincare di Jakarta X Beauty 2024
-
Solusi Kulit Sensitif! Ini 3 Produk Skincare Korea Illiyoon Terbaik
-
3 Rekomendasi Masker Mugwort Clay Stick di Bawah 100 Ribu, Praktis Banget!
-
4 Produk Wardah Berbahan Pentavitin Ampuh Bikin Wajah Lembab Sepanjang Hari
-
4 Moisturizer Ringan untuk Kulit yang Sering Terpapar Matahari, Anti Kusam!
Lifestyle
-
RedMagic 11 Pro Tembus 4 Juta AnTuTu, Seberani Apa Performa HP Gaming Ini?
-
Affordable dan Tahan Lama, 5 Varian Parfum Bonavie yang Cocok Semua Suasana
-
4 Sunscreen Lokal Green Tea untuk Kulit Sehat Bebas Sunburn dan Jerawat
-
Mengenal Grooming Lewat Kisah Nyata Aurelie Moeremans di Buku Memoarnya
-
5 Parfum Wanita Beraroma Fresh yang Cocok Dipakai Sehari-hari
Terkini
-
Adolescence Sukses Raih 4 Kemenangan dari 5 Nominasi di Golden Globe 2026
-
Novel Sunset Bersama Rosie: Menunda Hanyalah Awal dari Petaka
-
Aurelie Moeremans Ungkap Rasa Lega: Isu Child Grooming Tak Lagi Diabaikan
-
Menolak Jadi Disposable Society: Cara Mengubah Kebiasaan Buruk Membuang Sampah
-
Besek Nasi dan Doa yang Pelan-Pelan Naik ke Langit