Menanggapi pandemi global coronavirus, Walt Disney Studios telah menunda tanggal rilis untuk “Black Widow”. Film Marvel yang dibintangi Scarlett Johansson ini awalnya dijadwalkan untuk peluncuran internasional mulai 29 April 2020, diikuti dengan pembukaan di Amerika Serikat pada 1 Mei 2020. Hingga saat ini Disney belum mengumumkan tanggal baru.
Film yang menampilkan Scarlet Johansson sebagai agen S.H.I.E.L.D. dan pembunuh cerdas KGB dilaporkan menjadi partisipasi terakhir aktris tersebut di Marvel Cinematic Universe.
Skrip film solo Black Widow ini ditulis oleh Jac Schaeffer dan Ned Benson. Latar cerita terjadi setelah peristiwa Captain America: Civil War di mana Natasha Romanoff mencari jati dirinya di masa lalu.
Film ini juga dibintangi oleh Florence Pugh, Rachel Weisz, David Harbour, O-T Fagbenle, William Hurt, dan Ray Winstone.
Pengumuman penundaan "Black Widow" menambah deretan penundaan rilis film karena penyebaran virus corona. Disney telah menunda tanggal rilis "Mulan", serta milik Disney Studios 20th Century Century "New Mutants" dan Searchlight "Antlers". Hingga saat ini masih belum ada tanggal baru yang diumumkan.
Disney juga menghentikan produksi pada proyek Marvel, serial "The Falcon and the Winter Soldier". Syuting sudah dimulai di Praha pada awal Maret, dan di Puerto Riko pada Januari. Masih belum jelas apakah penghentian produksi tersebut akan memengaruhi rilis serial ini.
Tag
Baca Juga
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
Artikel Terkait
-
Jurassic World Rebirth Pamer Foto Scarlett Johansson dan Jonathan Bailey
-
Robert Downey Jr Kembali ke MCU Berubah Jadi Villain? Ini 4 Fakta Doctor Doom
-
Kevin Feige dari Marvel Studios Dapat Bintang di Hollywood Walk of Fame
-
Bertajuk Slash, Stray Kids Siap Rilis OST Film Deadpool & Wolverine 24 Juli
-
Stray Kids Akan Mengisi OST Film 'Deadpool & Wolverine' Lewat Lagu 'Slash'
News
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
Bangun Minat Menulis, SMA Negeri 1 Purwakarta Undang Penulis Novel
-
Lestarikan Sastra, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar 10 Lomba Bulan Bahasa
-
Jakarta Doodle Fest Vol.2 Hadirkan Moonboy and His Starguide The Musical, dari Ilustrasi Seniman ke Panggung Teater
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia