Kesalahan umum dalam menulis judul artikel adalah menuliskannya dengan huruf besar semua. Padahal judul artikel hanya perlu menggunakan huruf kapital di setiap katanya.
Namun ada beberapa kata khusus yang tidak perlu ditulis dengan huruf kapital dalam penulisan judul. Kata apakah itu?
Berikut adalah beberapa kata yang tidak perlu ditulis dengan huruf kapital menurut PUEBI:
1. Kata Depan
di, ke, dari, pada, dalam, yaitu, kepada, daripada, untuk, bagi, ala, bak, tentang, mengenai, sebab, secara, terhadap
di, ke, dari
dalam, atas
oleh, kepada, terhadap
akan, dengan
tentang
sampai
2. Kata Konjungsi (penghubung)
dan
serta
atau
tapi, tetapi, namun, melainkan
padahal, sedangkan
yang
agar, supaya, biar, biarpun
jika, kalau, jikalau, asal(kan), bila, manakala
sejak, semenjak, sedari, sewaktu, tatkala, ketika, sementara, begitu, seraya, selagi, selama, serta, sambil, demi, setelah, sesudah, sebelum sehabis, selesai, seusai, hingga, sampai
andaikan, seandainya, umpamanya, sekiranya
biar(pun), walau(pun), sekalipun, sungguhpun, kendati(pun)
seakan-akan, seolah-olah, sebagaimana, seperti, sebagai, laksana, ibarat, daripada, alih-alih
sebab, karena, oleh karena, oleh sebab
sehingga, sampai, maka(nya)
dengan, tanpa
bahwa
3. Kata Interjeksi (seruan)
dong
sih
wow
yuk
lho
4. Artikula (kata sandang)
para
si
sang
5. Partikel
pun
per
Itulah kata-kata yang tidak perlu ditulis dengan huruf kapital dalam judul artikel.
Baca Juga
-
8 Cara Menghilangkan Bau Mulut, Jangan Makan Permen!
-
5 Cara Screenshoot di Laptop, Bisa Screenrecord Juga
-
Daftar 5 Film Horor yang Pernah Masuk Nominasi Best Picture Oscar
-
Sukses dengan Part 1 dan 2, A Quiet Place Part 3 Akan Hadir 31 Maret 2023
-
Fitur Baru Business Suite: Penjadwalan Story Instagram dan Facebook
Artikel Terkait
-
Modal Ngeblog Bisa Sampai Yurop: Rahasia Jalan-Jalan Gratis dari Menulis
-
Ulasan Buku 'The Dignity of Writing', Makna Kehidupan Lewat Sebuah Tulisan
-
Keny Ortega Ungkap Proses Pembuatan Film High School Musical
-
Peduli Kesehatan Mental, Yoursay Gelar Kampanye Ur Mental Health Matter
-
Harapan untuk Presiden yang Baru: Kesetaraan Gender dalam Dunia Pendidikan
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
Hakikat Kebebasan, Novelet Kenang-kenangan Mengejutkan Si Beruang Kutub
-
Ulasan Buku Struktur Cinta Yang Pudar, Melawan Kenangan yang Perih
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
NCT Dream Raih Trofi ke-3 Lagu 'When I'm With You' di Program 'Music Core'