Dalam rangka meningkatkan publikasi dari berbagai kegiatan, program, serta capaian yang sedang dan akan dilakukan oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) baik melalui pemberitaan di situs web maupun di media sosial, maka BPSDM PUPR mengadakan Bimbingan Teknis Pengelolaan Media Sosial di Tangerang (27/7).
Mewakili Sekretaris BPSDM PUPR, Kepala Bagian Hukum, Kerjasama, dan Komunikasi Publik, Lisniari Munthe, berharap para Petugas Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) dapat memilah-milah informasi yang sekiranya memang dibutuhkan dan menghindari penyalahgunaan, baik akun maupun informasi itu sendiri.
Lebih lanjut Lisniari mengatakan, dengan menggunakan media sosial penyampaian informasi dapat dikemas dengan lebih menarik, sehingga akan lebih banyak yang mengikuti kegiatan sembari mencari informasi pengembangan kompetensi.
Pelatihan yang berlangsung pada 27 s.d 28 Juli 2020 ini diikuti oleh Tim PPID dari pusat dan balai di lingkungan BPSDM secara daring dan tatap muka. (Ajeng)
Artikel Terkait
News
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Komunitas GERKATIN DIY: Perjuangan Inklusi dan Kesehatan Mental Teman Tuli
-
5 Hero Marksman Jungle Terbaik di META Mobile Legends November 2024
-
Kehilangan Motivasi Hidup, Ammar Zoni Jadikan Dua Hal Ini Sebagai Pelarian
-
Dosen Fishipol UNY Ajak Warga Muhammadiyah untuk Meneguhkan Islam Berkemajuan
Terkini
-
3 Film Korea Bertema Sejarah yang Hadirkan Beragam Kisah Menggugah
-
Ada Pop Ballad, Irene Red Velvet Usung Beragam Genre di Album Like A Flower
-
Kenang Mendiang Aktor Song Jae Rim, Aktris Kim So Eun Tulis Pesan Menyentuh
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
ILLIT Rasakan Debaran Jantung yang Kencang di MV Lagu Terbaru 'Tick-Tack'