Seiring berkembangnya zaman dan teknologi, cara bagi orangtua dalam mendidik anak pun juga mengalami perubahan yang cukup signifikan. Cara-cara kuno yang diajarkan orang kita dulu, mungkin sudah tidak mempan diterapkan di zaman sekarang. Salah satunya, ada cara konvensional yang digunakan para orang tua jaman dahulu dalam mengembangkan daya motorik maupun sensorik anak. Seperti bermain balok susun, menyusun puzzle, dan beberapa cara lain.
Saat ini karena pengaruh tren, banyak cara-cara baru dalam melatih daya sensorik maupun motorik anak. Salah satu hal yang saat ini menjadi tren yaitu dengan membuat sensory board bagi anak. Sensory board sendiri adalah alat yang digunakan untuk melatih indera peraba dan motorik pada anak.
Biasanya benda-benda yang digunakan untuk membuat sensory board ini juga tidak sulit dicari. Kita bisa benda-benda yang ada dirumah namun tetap aman bagi si kecil.
Apalagi disaat pandemi yang terjadi tahun ini, saat semua hal harus dilakukan dari dan dirumah masing-masing. Bagi para working mom atau working dad harus memiliki pola asuh anak baru atas pandemi yang terjadi.
Dikalangan artis, tren ini pun perlahan tapi pasti mulai menjamur. Seperti Hamish Daud, yang sudah mencoba tren DIY membuat sensory board ini. Dapat dilihat dilaman akun instagramnya, Hamish membuatkan putrinya, Zalina sebuah sensory board.
Pada sensory board milik Zalina ini dapat kita lihat terdapat beberapa benda seperti telefon mainan, karpet rumput, sikat lantai, dan beberapa benda yang ada dirumah lainnya.
Perlu diperhatikan bahwa dalam pemilihan benda yang akan ditempelkan pada sensory board ini haruslah yang aman dan higienis bagi anak.
Kita dapat membuat sensory board sendiri di rumah. Caranya dengan menyiapkan papan triplek, bor, kawat, paku, dan palu. Serta menyiapkan benda-benda yang akan ditempelkan pada sensory board-nya.
Sensory board ini dapat menjadi ide baru untuk mengisi kegiatan anak selama masa pandemi ini? Tentunya biaya nya pun murah dan terjangkau.
Jika sudah mencobanya, jangan lupa agar tetap mengawasi si kecil ya dalam bermain. Selamat mencoba!
Baca Juga
-
BCL Geram Dituduh Netizen, Ini Dia Statementnya Pasca Positif Covid-19
-
Main Drama Baru, Lee Joon Gi Perbarui Kontrak dengan Namoo Actors
-
BTS Dipastikan Tampil Solo Performance di Grammy Awards 2021!
-
Resep Bitterballen Keju, Cocok Banget sebagai Camilan Si Kecil!
-
5 Potret Mesra Kedekatan Ayu Ting Ting dengan Brata Angga
Artikel Terkait
-
Durhaka! Anak di Lombok Tega Bakar Ibu Kandung, Jasadnya Dibuang di Tumpukan Sampah
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Yamaha Grand Filano Hybrid Tawarkan Performa Hybrid dan Warna Baru untuk Anak Muda
-
Siap-siap Makin Jatuh Cinta, Grand Filano Hybrid Kini Tampil dengan Warna-warna yang Lebih Stylish
News
-
Lingkaran Setan Side Hustle: Antara Tuntutan Hidup dan Ancaman Burnout Anak Muda
-
Darurat Arogansi Aparat: Menilik Dampak Kerugian Pedagang karena Es Gabus Dikira Spons
-
Fresh Graduate Jangan Minder! Pelajaran di Balik Fenomena Open To Work Prilly Latuconsina
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
Milenial vs Gen Z: Mengapa Generasi Milenial Dinilai Lebih Awet Muda?
Terkini
-
Cha Eun-woo Rilis Permintaan Maaf Imbas Kasus Penggelapan Pajak Rp200 M
-
Di Antara Tembang dan Perang: Membaca Cerita Panji Nusantara
-
4 Inspirasi OOTD Y2K Vibes ala Rei IVE, Tampil Lebih Fresh dan Playful!
-
4 Ide Daily OOTD ala Lee Se Young, dari Gaya Classy ke Smart Casual!
-
Anime Komedi Romantis PonSuka Tayang April, Ungkap Teaser dan Pengisi Suara