Pebulutangkis ganda putra Mohamad Ahsan tidak dapat email dari pihak penyelenggaran terkait isolasi mandiri yang dilakukan di hotel. Tidak hanya itu, selama melakukan isolasi mandiri, Ahsan tidak mendapatkan surat dari hotel.
Saat sedang melakukan siaran langsung pada instagram @bolalobbadminton, Ahsan bilang bahwa partnernya mendapatkan surat dari pihak hotel namun ia tidak mendapatnya.
"Kita dari 24 orang ada 4 orang yang tidak dapat email. Terakhir koh Hendra dapat surat dari hotel tapi saya tetap tidak dapat," kata Ahsan.
Ahsan pun menceritakan kronologisnya saat Indonesia dinyatakan harus mundur pada turnamen All England 2021. Selepas tanding biasanya atlet dan pelatih diskusi terlebih dahulu untuk evaluasi dan masukan pada pertandingannya, namun Ahsan/Hendra dan tim Indonesia yang berada dalam hall dikabarkan harus pulang ke hotel secepatnya.
Bahkan Ahsan menyampaikan bahwa ia harus pulang ke hotel dengan berjalan kaki tidak boleh naik bus, dan tidak boleh memakai fasilitas lift hotel. Seluruh rekan atlet Indonesiapu diperlakukan seperti punya virus.
"Mungkin kalo kita tau dari awal seperti ini, mungkin semua pemain nggak mau berangkat," kata Ahsan.
Ahsan/Hendra sebagai pemain professional sangat dirugikan dari segi materi
"Ya itu salah satu risiko apalagi kita pemain professional yang pake biaya sendiri. Tapi seharusnya kejadian ini bisa diantisipasi dari pihak penyelenggara agar tidak merugikan," sambung Ahsan
Kerugian yang ditaksir dari pemain professional dalam turnamen All England kurang lebih 50juta.
Baca Juga
-
Turnamen di Bali, 5 Pemain Bulu Tangkis Luar Negeri Banjir Hadiah dari Fans Asal Indonesia
-
Jelang Turnamen, 5 Pemain Bulu Tangkis Ini Memboyong Keluarga ke Bali
-
3 Durasi Permainan Terlama di Thomas Uber Cup 2020, Ada Jonatan Christie
-
Tajir Melintir, 4 Bisnis Arief Muhammad dari Makanan hingga Properti
-
Profil Fajar Alfian dan Rian Ardianto, Pebulu Tangkis Berprestasi yang Tak Dikenal Menpora
Artikel Terkait
-
Raih Juara Dunia Junior 2024, Tim Beregu Campuran Indonesia Diguyur Bonus Ratusan Juta
-
Biodata Lengkap Mitzi Abigail, Istri Anthony Ginting Pernah Bergabung dengan PB Djarum
-
Candra Wijaya dan Debby Susanto Latih Talenta Bulu Tangkis di Future Champions Badminton Challenge
-
Resmi dan Lengkap! Daftar 53 Menteri dan 56 Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo - Gibran, Ada Legenda Bulu Tangkis
-
Legenda Bulu Tangkis Taufik Hidayat Kini Jabat Wakil Menpora di Kabinet Merah Putih
News
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
Bangun Minat Menulis, SMA Negeri 1 Purwakarta Undang Penulis Novel
-
Lestarikan Sastra, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar 10 Lomba Bulan Bahasa
-
Jakarta Doodle Fest Vol.2 Hadirkan Moonboy and His Starguide The Musical, dari Ilustrasi Seniman ke Panggung Teater
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia