Lanjutan pertandingan berikutnya Carabao Cup akan mempertemukan Manchester United dengan West Ham United Kamis (23/09/2021).
Seperti yang disadur dari Sportskeeda Sportskeeda.com, Kedua tim setelah sebelumnya berhadapan di Liga Premier akan kembali berjumpa di Carabao Cup pada pekan ini.
Manchester United telah berkembang dalam beberapa pekan terakhir dan harus mengamankan trofi mereka pada musim ini di bawah asuhan Ole Gunnar Solksjaer. Setan Merah kini memiliki barisan penyerang yang mematikan dan ingin segera mengalahkan lawan mereka pekan ini.
Di sisi lain, West Ham United yang di bawah asuhan David Moyes akan bermain keluar dari pertahanan mereka dalam pertandingan nanti. The Hammers telah menyusahkan Manchester United pada pertandingan sebelumnya, tetapi harus membuat penampilan mereka dapat diperhitukan jelang pertandingan ini.
Head To Head Manchester United vs West Ham United.
Manchester United kini telah memiliki catatan yang bagus saat melawan West Ham United dan telah memenangkan 70 dari 147 pertandingan yang telah dimainkan antara kedua tim.
Sedangkan bagi West Ham United telah meraih 45 kemenangan saat melawan Manchester United dan akan perlu meningkatkannya pada minggu ini.
Pada pertemuan sebelumnya antara kedua tim berlangsung pada akhir pekan kemarin dengan kemenangan 2-1 untuk Manchester United. Jese Lingar dapat mencetak gol kemenangan pada hari itu dan akan mencetak kembali pada pertandingan kali ini.
Berita terakhir Manchester United vs West Ham United
Manchester United akan mengabsenkan Amad Diallo dan Marcus Rashford yang saat ini sedang cedera. Sedangkan bagi Phil Jones dan Dean Henderson diragukan untuk tampil dalam pertandingan kali ini.
Di sisi lain, West Ham United akan mengabsenkan Winston Reid karena cedera panjang yang dia derita dan tidak akan dimaksukkan ke dalam skuad.
Prediksi Susunan Pemain Manchester United vs West Ham United.
Manchester United (4-2-3-1): Tom Heaton; Alex Telles, Eric Bailly, Victor Lindelof, Diogo Dalot; Nemanja Matic, Donny van de Beek; Jesse Lingard, Anthony Martial, Jadon Sancho; Edinson Cavani
West Ham United (4-2-3-1): Alphonse Areola; Arthur Masuaku, Kurt Zouma, Craig Dawson, Ryan Fredericks; Mark Noble, Tomas Soucek; Nikola Vlasic, Said Benrahma, Andriy Yarmolenko; Michael Antonio
Prediksi Manchester United vs West Ham United
Manchester United saat ini jadi bulan-bulanan oleh oleh West Ham United selama akhir pekan ini dan harus waspada terhadap kekecewaan minggu ini. Setan Merah kini memiliki jadwal yang pada dan kemungkinan akan melakukan sejum perubahan pada tim mereka minggu ini.
Sedangkan, West Ham United tampil sangat impresif di pertandingan sebelumnya dan mampu membuat kejutan. Namun, Manchester United adalah tim yang lebih baik di atas kertas, dan akan sedikit lebih unggul dalam pertandingan ini.
Prediksi: Manchester United 3-2 West Ham United
Baca Juga
-
Preview Anime 'Chainsaw Man' Episode 4 Tunjukan Akhir dari Pertarungan Bat Devil
-
Manga 'Chainsaw Man' Umumkan Proyek Baru
-
Berapa Primogems yang Dibutuhkan untuk Mendapatkan Ayaka di Genshin Impact?
-
9 Rekomendasi Masjid untuk Itikaf di Bandung
-
Song Kang Buat Park Min Young Tertawa di Forecasting Love and Weather
Artikel Terkait
-
Asnawi dan Muhammad Ferrari Belum Tentu Dilepas ke Tim ASEAN All Star?
-
Statistik Asnawi Mangkualam di Liga Thailand, Pantas Dipanggil ASEAN All Stars Lawan Man United
-
Eks Manchester United Sentil Mertua Arhan: Bicara Mafia Tapi Gaji Saya Belum Dibayar!
-
Alex Pastoor Pantau Langsung MU vs Lyon, Jumpa Sosok Penting Ini
-
Manchester United vs Lyon: Harry Maguire Gila! Jadi Striker Aja Deh Bro
News
-
Lawson Ajak Jurnalis dan Influencer Kenali Arabika Gayo Lebih Dekat
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
Terkini
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
Perantara Melalui Sang Dewantara: Akar Pendidikan dan Politik Bernama Adab
-
Mengenal Chika Takiishi, Antagonis Wind Breaker Terobsesi Kalahkan Umemiya