Sebagai salah satu pemenuhan program KKN (Kuliah Kerja Nyata), Universitas Muhammdiyah Yogyakarta (UMY) menyelenggarakan pengabdian masyarakat dalam tematik digital marketing. Kegiatan KKN ini mengusung program “Pemberdayaan UMKM dan BUMDES Melalui Platform Media Digital di Masa Pandemi Covid-19.” Tim pengabdian kepada masyarakat ini berada di Desa Glagah, Wonosobo, Jawa Tengah.
“Program pengabdian ini dilatarbelakangi oleh Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan BUMDES dalam Pemanfaatan media digital. Diharapkan dapat memberikan dampak luas yang berkelanjutan yang bisa memajukan pengusaha kecil dan berjalannya kembali BUMDES,” ujar Ketua KKN 033 Ardiansyah Edwin, Jumat (18/02/2022).
Tak hanya Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan BUMDES, latar belakang lain dari pengabdian masyarakat yang dilakukan selama satu bulan sejak Januari 2022 hingga Februari 2022 ini, menurut Edwin, adalah Usaha Mikro Kecil yang memiliki harapan besar dan progres untuk masa jangka panjang.
Hal ini tentu disebabkan karena perekonomian yang turun drastis akibat pandemi, sehingga perlu adanya pengarahan dan pelatihan tentang pemasaran yang nantinya dapat memberikan perubahan.
Edwin juga berharap melalui program ini, penjualan dapat lebih meluas di kalangan masyarakat. Program ini dilaksanakan Muhammad Zaky dari Program Studi Ekonomi Syariah, yang menjadi Dosen Pembimbing Lapangan Kuliah Kerja Nyata kelompok 033.
Adapun anggota program KKN kelompok 033, yakni Ardiansyah Edwin dari Program Studi Akuntansi, Fikri Maulana dari Program Studi Teknik Mesin, Muhammad Ramadhan dari Program Studi Ilmu Komunikasi, Revina Gita Anggriany Program Studi Ekonomi, Devita Program Studi PAI, Putri dari Program Studi Manajemen, Siti Hutami Program Studi Ilmu Pemerintahan dan Nitzkia Program Studi Pertanian.
Program pengabdian masyrakat Kelompok KKN 033 selama penerjunan dimulai dengan pemasangan banner di lokasi posko. Program pengabdian masyarakat ini sepenuhnya mendapatkan dukungan dari UMY melalui Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM).
Tag
Baca Juga
-
3 Film Glen Powell yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Terbaru Ada Twisters
-
Viral Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kok Bisa Kita Kembar dengan Orang Lain?
-
3 Hal yang Perlu Diperbaiki oleh Skuad Garuda Jelang Laga Kontra Arab Saudi
-
MEOVV Terjebak dalam Hubungan 'Toxic' di Lagu Comeback Terbaru
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan
Artikel Terkait
-
Kuliah Singkat di Indonesia Makin Populer di Kalangan Mahasiswa AS, Ingin Belajar soal Kopi dan Kakao
-
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Tutup Pameran SME Market 2024, Dorong Kemajuan UMKM Lokal
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Berapa Penghasilan Ayu Ting Ting dari Endorse? Aksi Borong Dagangan UMKM Banjir Pujian
-
Netzme Luncurkan Sentra QRIS UMKM di Surakarta
News
-
Mahasiswa Bisnis Perjalanan Wisata UGM Gelar Olimpiade Pariwisata #13 Tingkat Nasional
-
Bawakan Berbagai Genre Lagu, DNT Management Gelar Celebrate Zumba Party
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
Sukses Digelar, JAMHESIC FKIK UNJA Tingkatkan Kolaborasi Internasional
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
Terkini
-
3 Film Glen Powell yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Terbaru Ada Twisters
-
Viral Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kok Bisa Kita Kembar dengan Orang Lain?
-
3 Hal yang Perlu Diperbaiki oleh Skuad Garuda Jelang Laga Kontra Arab Saudi
-
MEOVV Terjebak dalam Hubungan 'Toxic' di Lagu Comeback Terbaru
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan