Baru-baru ini, media sosial TikTok dihebohkan oleh video viral monyet yang naik ke atas papan ring basket sekolah. Video viral itu sudah ditonton sebanyak 5, 4 juta kali sejak diunggah pada Minggu (27/03/2022) kemarin.
Video viral tersebut diunggah oleh pengguna TikTok itsnuwra. Siswa ini mengabadikan tingkah lucu monyet yang ada di papan ring basket sekolahnya.
"Cute (lucu)" tulis pengunggah sebagai keterangan videonya seperti dikutip oleh Yoursay.id, Senin (28/03/2022).
Rekaman video memperlihatkan dua ekor monyet berwarna coklat sedang duduk di papan ring basket. Sementara di lapangan tersebut tampak siswa-siswa yang sedang berkumpul.
Tidak terlihat dengan jelas mengapa siswa-siswa itu berkumpul di lapangan sekolah. Entah ingin melihat dua monyet yang duduk di papan ring basket atau memang sedang melaksanakan upacara bendera.
Datangnya dua monyet hingga bisa duduk di papan ring basket pun tidak diketahui. Namun, dua monyet itu tampak tenang berada di papan ring basket meskipun sedang banyak orang di lapangan.
Satu ekor monyet terlihat mencoba bermain dengan ring basket tetapi hanya sebentar. Setelah itu, monyet tersebut kembali lagi duduk di papan ring basket.
Beruntungnya dua monyet ini tampak jinak sehingga tidak menganggu kegiatan yang ada di sekolah itu. Warganet yang menonton video TikTok itu langsung membanjiri kolom komentar untuk memberi tanggapan.
Banyak warganet yang berkomentar dengan menuliskan bayangan mereka terhadap apa yang dikatakan dan rasakan dua monyet itu. Sontak komentar para warganet membuat orang yang membaca jadi ketawa ngakak.
"Monyet: begini rasanya jadi alumni sudah lama enggak ke sekolah," kata seorang warganet.
"Monyet: upacara ya? Nyantai slurrr," ungkap yang lain.
"Monyet: jadi begini rasanya ngelihat diri sendiri," sahut lainnya.
"Monyet: Yang kerudung putih cakep tuh bro," komen yang lain.
"Monyet: Ini cewek kok pada mirip gue semua ya, kasihan mana masih muda lagi," timpal warganet lainnya.
Baca Juga
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
Artikel Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Cara Happy Hearts Indonesia Bantu 90.000 Anak di Indonesia: Bangun Lebih dari 300 Sekolah Terdampak Bencana
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?