Mahasiswa Universitas Indonesia (UI) berinisial MNZ (19) diketahui tewas ditikam seniornya sendiri AAB (23) di kamar kosnya di Beji Depok dengan cara mengenaskan. Pelaku berinisial AAB itu diketahui adalah senior atau kakak tingkat di universitas yang terletak di Kota Depok itu.
Awal Penemuan Mayat Korban
Berdasarkan informasi yang dihimpun dari berbagai sumber, awal mula pembunuhan tersebut terungkap setelah keluarga korban mengaku tidak bisa menghubungi korban melalui ponselnya. Lalu paman korban mendatangi kosan mahasiswa UI tersebut sesuai instruksi dari ibunya pada Jumat (4/8/2023).
Setelah kamar kos berhasil dibuka, paman korban melihat kondisi kamar yang sudah berantakan dan terdapat banyak kapur barus berceceran serta ada kantung sampah berwarna hitam di bawah ranjang yang setelah dibuka isinya ternyata adalah mayat korban MNZ.
Polisi lalu melakukan penyelidikan setelah laporan dari paman korban tersebut. Penyidikan lalu mengarah kepada kakak tingkat korban berinisial AAB yang selanjutnya menjadi tersangka dan dilakukan penangkapan di hari yang sama saat mayat korban ditemukan yaitu pada Jumat (4/8/2023)
Kronologi Pembunuhan
Dihimpun dari berbagai sumber, awal mula pembunuhan ialah ketika pelaku AAB mengantar korban MNZ pulang ke kosnya di Beji Depok. Saat itu keduanya sempat mengobrol di kamar.
Lalu pelaku berpura-pura pamit pulang, padahal saat itu ia mengambil pisau yang berada di bawah jok motornya. Pelaku langsung menikam korbannya yang saat itu sempat melakukan perlawanan dengan menggigit tangan pelaku, bahkan cincin pelaku tertelan dan ditemukan di kerongkongan korban.
Pelaku terus menikam korban dengan pisau dan berakhir dengan tewasnya korban dengan penuh luka tusukan di sekujur tubuhnya.
Motif Pembunuhan
Dalam konferensi pers di Polres Depok (5/8/2023) pelaku mengungkapkan jika dirinya merasa putus asa karena terlibat pinjaman online atau pinjol dan tidak bisa membayar cicilannya yang akan segera jatuh tempo.
Pelaku mengaku jika dirinya rugi setelah bermain kripto yang berujung ingin menguasai harta korban untuk menutupi semua masalah ekonominya itu. Pelaku diketahui menggasak Macbook dan Iphone milik korban.
Korban menyesal
Korban mengungkapkan penyesalannya telah membunuh korban dan meminta maaf pada keluarga korban. Hal tersebut disampaikannya saat polisi menggelar konferensi pers di Polres Depok pada Sabtu (5/8/2023)
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Ini Kata Departemen Kehakiman Filipina soal Ancaman Wapres Duterte ke Presiden Marcos
-
Wakil Presiden Duterte Dipanggil Pihak Berwajib Terkait Ancaman Pembunuhan Presiden Marcos!
-
Reaksi Presiden Filipina Marcos Soal Ancaman Pembunuhan
-
Jangan Kaget, Ini 5 Fakta Jurusan Kedokteran yang Jarang Diketahui
-
Sara Duterte Ditekan usai Ancam Bunuh Presiden Marcos Jr, Klarifikasi Hanya Guyonan?
News
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
Terkini
-
Review Film Heretic, Hugh Grant Jadi Penguji Keyakinan dan Agama
-
3 Rekomendasi Two Way Cake Lokal dengan Banyak Pilihan Shade, Anti-Bingung!
-
4 Daily OOTD Simpel nan Modis ala Chae Soo-bin untuk Inspirasi Harianmu!
-
Inspiratif! Ulasan Buku Antologi Puisi 'Kita Hanya Sesingkat Kata Rindu'
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda