Pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) akan segera dibuka untuk tahun ini. Jadwal seleksi untuk CASN pun telah dirilis secara resmi oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) pada 10 Agustus 2023.
Berdasarkan informasi yang dibagikan oleh BKN, tahun ini pemerintah akan membuka kuota sebanyak 572.496 orang untuk ASN 2023. Pembagian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) diambil sejumlah 28.903 orang dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sebanyak 543.593 orang.
Jumlah tersebut ternyata lebih sedikit dibandingkan informasi yang dibagikan oleh Kementerian PAN-RB sejumlah 1.030.751. Terkait hal tersebut, pemerintah mengatakan banyak lembaga yang tidak mengajukan permohonan untuk penambahan kuota.
BACA JUGA: 4 Rangkuman Berita tentang Mahasiswa Baru yang Viral di Media Sosial
Pendaftaran seleksi akan dilakukan mulai 17 September s.d. 3 Oktober 2023 dengan persyaratan mulai dari pendaftar yang berusia 17-25 tahun, merupakan WNI, tidak berstatus CPNS, hingga tidak pernah dipidana.
Pendaftaran seleksi CPNS 2023 dapat dilakukan melalui laman resmi https://sscasn.bkn.go.id/.
Jadwal Seleksi CPSN 2023
Edaran BKN dengan Nomor 7948/B-KS.04.01/SD/K/2023 telah dirilis berisi Penetapan Jadwal Penyelenggaraan Seleksi CPNS 2023.
Berikut jadwal penerimaan CPNS tahun 2023 yang telah disetujui sebagai acuan pelaksanaan kegiatan penerimaan CASN tahun 2023:
BACA JUGA: Ngambek Tak Dibelikan HP Baru, Remaja Ini Kabur ke Hutan Berhari-hari Berujung Masuk Klinik
- Pengumuman seleksi: 16 s.d. 30 September 2023
- Pendaftaran seleksi: 17 September s.d. 3 Oktober 2023
- Seleksi administrasi: 17 September s.d. 5 Oktober 2023
- Pengumuman hasil seleksi administrasi: 6 s.d. 9 Oktober 2023
- Masa sanggah: 10 s.d. 12 Oktober 2023
- Jawab sanggah: 10 s.d. 14 Oktober 2023
- Pengumuman pasca sanggah: 13 s.d. 19 Oktober 2023
- Penarikan data final: 20 s.d. 22 Oktober 2023
- Penjadwalan SKD CPNS: 23 s.d. 26 Oktober 2023
- Pengumuman daftar peserta, waktu, dan tempat SKD CPNS: 27 s.d. 30 Oktober 2023
- Pelaksanaan SKD CPNS: 31 Oktober s.d. 9 November 2023
- Pengolahan nilai SKD CPNS: 7 s.d. 11 November 2023
- Pengumuman hasil SKD CPNS: 12 s.d. 14 November 2023
- Masa sanggah: 15 s.d. 17 November 2023
- Jawab sanggah: 15 s.d. 19 November 2023
- Pengolahan nilai SKD CPNS hasil sanggah: 18 s.d. 22 November 2023
- Pengumuman pasca s.d.sanggah: 18 s.d. 24 November 2023
- Pemetaan titik lokasi SKB CPNS dengan CAT: 25 s.d. 27 November 2023
- Pemilihan titik lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh peserta: 28 s.d. 30 November 2023
- Penarikan data final: 1 s.d. 2 Desember 2023
- Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT: 3 s.d. 4 Desember 2023
- Pengumuman daftar peserta, waktu, dan tempat SKB CPNS dengan CAT: 5 s.d. 7 Desember 2023
- Pelaksanaan SKB CPNS: 8 s.d. 14 Desember 2023
- Integrasi nilai SKD dan SKB: 8 s.d. 14 Desember 2023
- Pengumuman kelulusan: 28 Desember s.d. 4 Januari 2024
- Masa sanggah: 5 s.d. 7 Januari 2024
- Jawab sanggah: 5 s.d. 11 Januari 2024
- Pengolahan nilai seleksi hasil sanggah: 7 s.d. 12 Januari 2024
- Pengumuman kelulusan pasca sanggah: 8-14 Januari 2024
- Pengisian DRH NIP CPNS: 15 Januari-13 Februari 2024
- Usul penetapan NIP CPNS: 14 Februari-14 Maret 2024
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Drama Korea 'Love Next Door' Sukses Cetak Rekor Rating Baru di Episode 6
-
Kejutkan Penggemar, Hyunhee VVUP Hengkang dari Grup karena Masalah Kesehatan
-
NOWADAYS Resmi Comeback dengan Merilis Video Musik 'Why Not?'
-
Lee Minhyuk BTOB akan Gelar Fan Meeting untuk Pertama Kalinya
-
Geram Keluarga Ikut Diserang, V dan Jungkook BTS Gugat YouTuber Sojang
Artikel Terkait
-
Jadwal M6 Mobile Legends: Team Liquid ID dan RRQ Main di Tanggal Ini
-
Cara Cetak Kartu Ujian SKB CPNS 2024, Simak Jadwalnya
-
Update! Jadwal SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis 21 November 2024
-
Kawal Pilkada Serentak 2024, Bima Arya Tegaskan Komitmen Kemendagri Jaga Netralitas ASN
-
Jadwal Lengkap MotoGP 2025 Dirilis, Mandalika Masuk Triple-Header Asia
News
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
-
Tingkatkan Kompetensi, Polda Jambi Gelar Pelatihan Pelayanan Prima
Terkini
-
Ulasan Novel Hotel Royal Costanza: Kisah Seorang Jurnalis yang Disandera
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
-
Ulasan Novel Dari Arjuna untuk Bunda, Kisah Luka Seorang Anak